Gianyar, tvOnenews.com - Marselino Ferdinan tampil apik saat Timnas Indonesia menghadapi Bali United pada laga uji coba di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Selasa 3 Desember 2024.
Marselino Ferdinan mencetak satu gol dalam kemenangan 2-1 Skuad Garuda atas Serdadu Tridatu -julukan Bali United.
Hasil laga uji coba kali ini tentu menjadi sinyal positif bagi Timnas Indonesia.
Seperti diketahui, laga uji coba kontra Bali United merupakan rangkaian dari pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia jelang tampil di Piala AFF 2024.
Load more