Di atas kertas, skuad Garuda lebih diunggulkan. Apalagi dengan dukungan ribuan suporter yang akan menambah daya juang para penggawa muda.
Senjata yang dimaksud adalah lemparan ke dalam Pratama Arhan yang kecepatannya seperti sepak pojok.
“Lemparan jauh dari Indonesia adalah salah satu senjata besar yang mereka miliki,” ungkap Ha Hyeok-jun dalam konferensi pers pada Rabu (11/12/2024).
Juru taktik asal Korea Selatan itu mengaku sudah memiliki cara untuk meredam bahaya lemparan Arhan.
Load more