Sebelumnya, gol pertama Venezia dicetak oleh Mikael Egill Ellertsson pada menit ke-61.
Sementara itu, dua gol Juventus dicetak oleh Federico Gatti pada menit ke-19 dan Dusan Vlahovic melalui penalti di masa injury time (90+5).
Hasil imbang ini memberikan satu poin berharga bagi Venezia yang tengah berjuang keluar dari zona degradasi.
Meski begitu, posisi Venezia di klasemen sementara Serie A masih belum beranjak dari dasar. Dengan 10 poin dari 16 pertandingan, mereka tetap berada di peringkat ke-20.
Di sisi lain, Juventus yang mengumpulkan 28 poin dari jumlah laga yang sama menduduki peringkat keenam.
Load more