Sebelumnya, PSSI mengabarkan bahwa telah memproses naturalisasi dua pemain muda untuk menghadapi ajang tersebut.
Dua pemain tersebut adalah Diom Markx dan Tim Geypens.
Namun, Erick Thohir mengungkapkan bahwa proses naturalisasi kedua pemain itu cukup rumit, sehingga peluang mereka untuk membela Timnas Indonesia di Piala Asia U-20 menjadi kecil.
Baca berita selengkapnya di Kabar Buruk untuk Timnas Indonesia, Erick Thohir Akui Kesulitan soal Proses Naturalisasi Dua Pemain Ini
(yus/rda/gwn)
Load more