tvOnenews.com - Timnas Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong saat ini kian dekat dengan Piala Dunia 2026.
Dengan 4 laga yang tersisa di babak Kualifikasi, Timnas Indonesia masih memiliki peluang untuk lolos.
Namun menurut media China, ada hal-hal yang bisa membuat Timnas Indonesia lolos babak Kualifikasi.
Media China, Sohu, menyebutkan bahwa impian Timnas Indonesia untuk lolos ke Piala Dunia 2026 akan sulit terwujud dengan kondisi PSSI saat ini.
Kondisi apakah yang dimaksud oleh media China tersebut?
Di dalam salah satu beritanya, media China mengomentari optimisme Erick Thohir ketika diwawancarai soal peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Load more