Pada periode singkat tersebut, Thom Haye, yang masih berusia 19 tahun, mendapat kepercayaan besar.
Dia bermain penuh selama 90 menit dalam dua pertandingan yang ditangani oleh Pastoor sebagai caretaker di AZ Alkmaar.
Meskipun hasilnya beragam, pengalaman itu memberikan peluang besar bagi Haye untuk berkembang di level senior.
Haye merupakan lulusan akademi AZ Alkmaar dan berhasil bermain dalam 73 laga untuk klub tersebut hingga 2016.
Kini, pemain 28 tahun itu memperkuat Almere City, meski Pastoor sudah tidak lagi menangani klub tersebut.
Load more