LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Padahal Shin Tae-yong Pernah Sepercaya Itu pada Marc Klok, Begini Lika-liku Karier Klok sampai ke Timnas Indonesia
Sumber :
  • tvOnenews.com - PSSI - AFC

Jasa Besar Shin Tae-yong pada Marc Klok, Begini Lika-liku Karier Klok sampai ke Timnas Indonesia

Marc Klok tengah menjadi sorotan publik pencinta Timnas Indonesia setelah mantan asisten pelatih Shin Tae-yong Kim Jong-jin tampil dalam podcast Deddy Corbuzier

Rabu, 22 Januari 2025 - 21:00 WIB

tvOnenews.com - Nama Marc Klok tengah menjadi sorotan publik pencinta Timnas Indonesia setelah mantan asisten pelatih Shin Tae-yong Kim Jong-jin tampil dalam podcast Deddy Corbuzier, yang diunggah Rabu (22/1/2024).

Berdasarkan pantauan tvOnenews.com akun Instagram Marc Klok tengah dibanjiri komentar-komentar bernada kekecewaan.

Tidak sedikit komentar yang menyinggung bagaimana perjalanan karier seorang Marc Klok, berikut ini ulasan perjalanan karier Klok dari Belanda hingga jadi kapten Timnas Indonesia.

Padahal Shin Tae-yong Pernah Sepercaya Itu pada Marc Klok, Begini Lika-liku Karier Klok sampai ke Timnas Indonesia
Padahal Shin Tae-yong Pernah Sepercaya Itu pada Marc Klok, Begini Lika-liku Karier Klok sampai ke Timnas Indonesia
Sumber :
  • tvOnenews.com/Julio Trisaputra

 

Lahir di Amsterdam Belanda pada 20 April tahun 1993, Marc Klok merupakan anak dari pasangan Dir Klok dan Lia Matthaei. 

Baca Juga

Klok dikabarkan tumbuh dalam keluarga pesepakbola, namun tak mudah untuk menjadi pemain sepak bola semacam Klok yang sukses di setiap negara yang ia singgahi.

Klok memulai karier seniornya di tahun 2011 bersama Jong Utrecht di Belanda. Ia kemudian memulai petualangannya keliling dunia saat bergabung bersama tim Skotlandia Ross Ross County pada 2013.

Setahun kemudian Klok pindah ke Bulgaria bersama klub PFC Cherno More Varna. Dua tahun di sana, ia lalu mencoba peruntungan di Inggris. 

Oldham Athletic, klub yang bermarkas di Manchester pun dibelanya. Sebelum kemudian kembali lagi ke Skotlandia bersama Dundee. 

Barulah pada 2017 Klok hijrah ke Indonesia dan bergabung dengan PSM Makassar. Di sini ia sukses besar dan menyumbang 14 gol untuk tim.

{{imageId:316670}} 

Tiga tahun bersama Juku Eja, Klok mendapat pinangan dari Persija Jakarta. Namun tak sampai satu musim berakhir, Klok kembali digoda klub besar lainnya yakni Persib Bandung (hingga kini 11 gol). 

Merasa cocok dengan kultur sepak bola Indonesia, Klok akhirnya mengajukan diri menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) pada 12 November tahun 2020 lalu. 

Namun dia baru bisa memperkuat Timnas Indonesia karena sempat terbentur aturan FIFA. Kiprahnya bersama skuad garuda kini tak bisa diragukan lagi.

Pemain naturalisasi asal Belanda itu mendapat pujian seiring partisipasinya di Timnas Indonesia. Salah satu media Belanda yakni Sportnieuws NL menyoroti penampilan impresif Marc Klok di Indonesia. 

Media tersebut menyebut Klok sebagai petualang sejati. 

Dia pernah bermain untuk Jong Utrecht dan kemudian mulai menjelajah dunia bermain di Skotlandia, Bulgaria, dan Inggris. 

“Indonesia sepertinya menjadi yang paling cocok untuk sang gelandang,” tulis media tersebut.

Kendati tidak memiliki darah Indonesia, kecintaanya pada Indonesia tak perlu diragukan lagi. Pada 1 Juni 2022 Shin Tae-yong pernah mempercayainya menjadi kapten di laga FIFA Matchday melawan Bangladesh. 

Pada laga tersebut Marc Klok dipercaya oleh Shin Tae-yong sebagai starter. Ia kemudian menjadi kapten di babak kedua setelah Fachrudin diganti oleh Elkan Baggott. 

Padahal Shin Tae-yong Pernah Sepercaya Itu pada Marc Klok, Begini Lika-liku Karier Klok sampai ke Timnas Indonesia
Padahal Shin Tae-yong Pernah Sepercaya Itu pada Marc Klok, Begini Lika-liku Karier Klok sampai ke Timnas Indonesia
Sumber :
  • Instagram @marcklok

 

Mendapat debut di Timnas Indonesia sekaligus dipercaya sebagai kapten tim membuat Klok tak kuasa mengungkapkan perasaan bahagianya. 

Dalam postingan Instagram pribadinya Klok mengatakan setelah penantian bertahun-tahun, setelah perjuangan yang tiada henti semalam harinya tiba akhirnya ia mendapatkan pertandingan senior pertama. 

“Dan sebuah kebanggaan menjadi kapten untuk timnas garuda. Tidak hanya sebuah kehormatan tapi tentang tanggungjawab untuk membawa Indonesia melangkah lebih dan terus menjadi lebih baik. Semangat bertumbuh Garuda,” tulisnya.  

(amr)

Temukan artikel menarik tvOnenews.com lainnya di sini, Google News

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Top 3 Sport: Kapten Red Sparks Buat Sejarah, Ko Hee-jin Puji Megawati Hangestri, Atlet Proliga yang Terlibat Cinlok

Top 3 Sport: Kapten Red Sparks Buat Sejarah, Ko Hee-jin Puji Megawati Hangestri, Atlet Proliga yang Terlibat Cinlok

Rangkuman artikel terpopuler di tvOnenews.com sepanjang hari Rabu (22/1/2025). Seputar karier cemerlang Megawati Hangestri di Red Sparks paling banyak dibaca.
Liga Champions: Reaksi Sergio Conceicao Lihat AC Milan Cuma Menang 1-0 Lawan Girona, Punya Catatan Kecil Buat Leao

Liga Champions: Reaksi Sergio Conceicao Lihat AC Milan Cuma Menang 1-0 Lawan Girona, Punya Catatan Kecil Buat Leao

Pelatih AC Milan, Sergio Conceicao buka suara usai membawa timnya raih kemenangan tipis atas Girona di lanjutan Liga Champions 2024-2025.
Mantan Analis Timnas Indonesia Kim Jong-jin Kepada Marc Klok: Kamu Adalah Satu-satunya Pemain yang Berbohong...

Mantan Analis Timnas Indonesia Kim Jong-jin Kepada Marc Klok: Kamu Adalah Satu-satunya Pemain yang Berbohong...

Mantan analis Timnas Indonesia, Kim Jong-jin angkat bicara soal pemain Persib Bandung, Marc Klok yang menyebut Shin Tae-yong itu sosok pelatih yang diktator.
Tak Ditutupi Lagi, Marselino Ferdinan Blak-blakan ke FIFA soal Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026: Saya Yakin Kami Bisa

Tak Ditutupi Lagi, Marselino Ferdinan Blak-blakan ke FIFA soal Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026: Saya Yakin Kami Bisa

Wonderkid Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan blak-blakan ke FIFA soal peluang Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026.
Viral Video Rapat di Hotel dengan Iringan DJ, KPU Kabupaten Probolinggo Tuai Hujatan

Viral Video Rapat di Hotel dengan Iringan DJ, KPU Kabupaten Probolinggo Tuai Hujatan

Viral beredar foto dan video sebuah acara di hotel mewah Ketapang Indah, Banyuwangi, Jatim, dengan iringan disc jockey atau DJ yang digelar oleh KPU Kabupaten Probolinggo. Foto itu menunjukkan kemeriahan acara tersebut pada Minggu malam (19/1/2025).
Abdul Mu'ti Tegaskan Pelajaran Umum Tetap Ada Saat Ramadhan

Abdul Mu'ti Tegaskan Pelajaran Umum Tetap Ada Saat Ramadhan

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu'ti tegaskan kegiatan pembelajaran yang memuat pelajaran umum, selain keagamaan, akan tetap ada selama Ramadhan mendatang
Trending
Gawat! Sosok Penting Ini Minta Megawati Hangestri Hengkang dari Red Sparks, Berani Tantang KOVO dengan Begini ...

Gawat! Sosok Penting Ini Minta Megawati Hangestri Hengkang dari Red Sparks, Berani Tantang KOVO dengan Begini ...

Sosok penting bagi kiprah Megawati Hangestri di Liga Voli Korea menyarankan Mega hengkang bila tak naik gaji di Red Sparks. Menantang keras aturan KOVO sampai.
Abdul Mu'ti Tegaskan Pelajaran Umum Tetap Ada Saat Ramadhan

Abdul Mu'ti Tegaskan Pelajaran Umum Tetap Ada Saat Ramadhan

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu'ti tegaskan kegiatan pembelajaran yang memuat pelajaran umum, selain keagamaan, akan tetap ada selama Ramadhan mendatang
Setelah Bikin Sensasi di Inggris, Marselino Ferdinan Bersaksi Timnas Indonesia Serupa Brasil dalam Hal Ini

Setelah Bikin Sensasi di Inggris, Marselino Ferdinan Bersaksi Timnas Indonesia Serupa Brasil dalam Hal Ini

Setelah menciptakan sensasi di kancah sepak bola Inggris, Marselino Ferdinan berani bersaksi bahwa Timnas Indonesia serupa dengan Brasil dalam satu hal.
Bursa Transfer: Detail Transfer Kyle Walker ke AC Milan Terkuak, Manchester City Rela Merugi?

Bursa Transfer: Detail Transfer Kyle Walker ke AC Milan Terkuak, Manchester City Rela Merugi?

Jurnalis Fabrizio Romano telah mengabarkan bahwa Manchester City dan AC Milan telah mencapai kesepakatan untuk transfer bek kanan veteran Inggris, Kyle Walker.
Netizen Sampai Angkat Topi, Asisten Patrick Kluivert Rela Lakukan Hal Ini Jelang Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain

Netizen Sampai Angkat Topi, Asisten Patrick Kluivert Rela Lakukan Hal Ini Jelang Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain

Skuad Garuda -julukan Timnas Indonesia akan menghadapi empat pertandingan terakhir fase grup putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia pada 2025 ini
Dinas Gulkarmat Sebut Ada 694 Gedung di Jakarta Terancam Bahaya Kebakaran

Dinas Gulkarmat Sebut Ada 694 Gedung di Jakarta Terancam Bahaya Kebakaran

Dinas Gulkarmat mencatat sebanyak 694 gedung bertingkat di DKI Jakarta dinyatakan belum memenuhi syarat proteksi kebakaran. 
Rekap Hasil Liga Champions Hari Ini: Duo Milan Menang, PSG Epic Comeback dan Taklukkan Manchester City

Rekap Hasil Liga Champions Hari Ini: Duo Milan Menang, PSG Epic Comeback dan Taklukkan Manchester City

Rekap hasil Liga Champions 2024-2025 hari ini, Kamis (23/01/2025), di mana Manchester City alami nasib apes usai kena comeback PSG dan takluk 4-2.
Selengkapnya
Viral