GULIR UNTUK LIHAT KONTEN

ADVERTISEMENT

LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Pemain Timnas Indonesia Kevin Diks
Sumber :
  • AFC

Jelang Bela Timnas Indonesia, Kevin Diks Lebih Pilih Patrick Kluivert ketimbang Shin Tae-yong dalam Hal Ini

Jelang membela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada Maret, Kevin Diks lebih memilih Patrick Kluivert ketimbang Shin Tae-yong dalam satu hal.

Kamis, 30 Januari 2025 - 18:07 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Jelang membela Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kevin Diks lebih memilih Patrick Kluivert ketimbang Shin Tae-yong dalam satu hal.

Skuad Garuda akan melalui era baru di bawah asuhan Patrick Kluivert yang ditunjuk sebagai pengganti Shin Tae-yong.

Sang juru taktik asal Belanda akan bekerja sama dengan tiga kompatriotnya, yaitu Alex Pastoor, Denny Landzaat, dan yang terbaru adalah Gerald Vanenburg.

Kluivert dan para asistennya akan melaksanakan laga debutnya bersama Timnas Indonesia dengan menghadapi Australia pada 20 Maret 2025 mendatang.

Selain itu, Timnas Indonesia juga akan menghadapi Bahrain pada 25 Maret 2025, dan Kevin Diks diharapkan tersedia untuk kedua laga itu.

Foto Patrick Kluivert
Foto Patrick Kluivert
Sumber :
  • dok.X PSSI

Baca Juga

 

Sang bek serbabisa FC Copenhagen telah melakoni debutnya bersama Timnas Indonesia saat menghadapi Jepang yang berakhir dengan kekalahan 0-4 pada November lalu.

Namun, Diks kemudian absen dalam kemenangan 2-0 atas Arab Saudi karena cedera di laga debutnya tersebut.

Baru-baru ini, Diks telah menyelesaikan kepindahan ke Borussia Monchengladbach dengan status bebas transfer.

Namun, pemain berusia 28 tahun itu baru akan bermain bagi Gladbach mulai bursa transfer musim panas mendatang setelah kontraknya habis bersama FC Copenhagen pada Juni 2025.

Eks pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong dapat jabatan baru di Korea Selatan
Eks pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong dapat jabatan baru di Korea Selatan
Sumber :
  • Instagram @shintaeyong7777

 

Pada saat ini, Diks masih bermain untuk FC Copenhagen dan klub asal Denmark itu membuat sebuah konten di media sosial TikTok baru-baru ini.

Admin media sosial FC Copenhagen tersebut menanyakan nama-nama sosok terkenal yang ada dalam kontak para pemain klub Denmark tersebut.

Ketika tibanya Kevin Diks ditanyakan, sang pemain Timnas Indonesia menyebut nama Patrick Kluivert, bukan Shin Tae-yoong, sebagai orang paling terkenal dalam kontaknya.

Kevin Diks
Kevin Diks sebut Patrick Kluivert sebagai orang paling terkenal di kontaknya (Sumber: TikTok/fc_kobenhavn)

Tak bisa disangkal, Kluivert memang merupakan sosok terkenal di kancah sepak bola dunia karena dia adalah legenda Timnas Belanda.

Patrick Kluivert mengemas 79 caps bersama Timnas Belanda dengan berhasil mencetak 40 gol.

Dia pernah membela klub-klub top dunia, seperti Ajax, AC Milan, dan Barcelona dengan menjuarai Liga Champions, Liga Spanyol hingga Piala Super Eropa sepanjang kariernya sebagai pemain.

Shin Tae-yong mungkin terkenal di Indonesia, namun jika dibandingkan nama Kluivert di mata dunia, maka sang pelatih asal Korea Selatan itu masih di bawah sang legenda Belanda. (rda)

img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Heboh Masyarakat Tarik Dana dari Bank BUMN, Istana: Sekarang, Ada Gak Faktanya?

Heboh Masyarakat Tarik Dana dari Bank BUMN, Istana: Sekarang, Ada Gak Faktanya?

Kepala Kantor Komunikasi Presiden Hasan Hasbi mengungkapkan bahwa tidak ada bukti konkret adanya aksi penarikan dana dari bank BUMN saat ini.
Pria Ini Simpan 'Barang Haram' Dalam Dubur Saat Berkunjung di Lapas Semarang, Langsung Ditangkap Polisi

Pria Ini Simpan 'Barang Haram' Dalam Dubur Saat Berkunjung di Lapas Semarang, Langsung Ditangkap Polisi

Aksi pria hendak menyelundupkan narkoba jenis sabu-sabu saat berkunjung di Lapas Semarang digagalkan petugas setempat.
Jelang Ramadhan, Usaha Cuci Karpet Sajadah di Jombang Alami Lonjakan Pesanan hingga 75 Persen

Jelang Ramadhan, Usaha Cuci Karpet Sajadah di Jombang Alami Lonjakan Pesanan hingga 75 Persen

Menjelang bulan suci Ramadhan 1446 Hijriyah atau Tahun 2025, wirausaha jasa cuci karpet sajadah di Jombang, merasakan momentum berkah tersendiri. 
Prabowo Tegaskan Danantara Harus Transparan: Bisa Diaudit Setiap Saat!

Prabowo Tegaskan Danantara Harus Transparan: Bisa Diaudit Setiap Saat!

Prabowo menyebut peluncuran Danantara sebagai tonggak sejarah bagi Indonesia menuju kemandirian ekonomi, ketahanan, dan kesejahteraan nasional.
SC Heerenveen Blak-blakan Angkat Bicara Soal Rumor Ingin Jadikan Alex Pastoor sebagai Pelatih Baru,  Ferry de Haan: Memang Benar, tetapi…

SC Heerenveen Blak-blakan Angkat Bicara Soal Rumor Ingin Jadikan Alex Pastoor sebagai Pelatih Baru, Ferry de Haan: Memang Benar, tetapi…

Manajer Umum SC Heerenveen, Ferry de Haan, secara blak-blakan tak membantah adanya rumor terkait keterarikan merekrut asisten pelatih Timnas Indonesia, Alex Pastoor.
Cetak Gol Indah ke Gawang Girona, Carlo Ancelotti: Modric Hadiah untuk Sepak Bola

Cetak Gol Indah ke Gawang Girona, Carlo Ancelotti: Modric Hadiah untuk Sepak Bola

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, menyebut Luka Modric sebagai hadiah untuk sepak bola usai cetak gol cantik di laga melawan Girona.
Trending
Jadwal Liga Voli Korea Pekan Ini: Megawati Hangestri Harus Siap Capek Kerja Rodi, Ada Big Match Red Sparks Vs Pink Spiders

Jadwal Liga Voli Korea Pekan Ini: Megawati Hangestri Harus Siap Capek Kerja Rodi, Ada Big Match Red Sparks Vs Pink Spiders

Jadwal Liga Voli Korea 2024-2025 pekan ini, Megawati Hangestri harus siap capek kerja rodi karena salah satunya ada big match antara Red Sparks Vs Pink Spiders.
Justin Hubner Bicara Jujur, Pernah Minta Satu Syarat ini saat Ditawari Bela Timnas Indonesia: Kalau Ingin Saya Datang, Beri Saya...

Justin Hubner Bicara Jujur, Pernah Minta Satu Syarat ini saat Ditawari Bela Timnas Indonesia: Kalau Ingin Saya Datang, Beri Saya...

Masih banyak yang tak tahu soal fakta bahwa Justin Hubner ternyata pernah meminta satu syarat ini saat dirinya ditawari untuk membela Timnas Indonesia, apa itu?
Ramalan Denny Darko Satu Per Satu Mulai Terbukti? Ruben Onsu Setelah Cerai dengan Sarwendah Nasibnya Perlahan-lahan Justru akan...

Ramalan Denny Darko Satu Per Satu Mulai Terbukti? Ruben Onsu Setelah Cerai dengan Sarwendah Nasibnya Perlahan-lahan Justru akan...

Ramalan tarot Denny Darko kembali mencuri perhatian setelah satu per satu prediksinya terkait kehidupan Ruben Onsu mulai menjadi kenyataan. Tentang apa saja?
Media Jepang Sempat Prediksi Kehadiran Emil Audero ke Timnas Indonesia, Sebut Garuda Bisa Sulitkan Persaingan di Asia

Media Jepang Sempat Prediksi Kehadiran Emil Audero ke Timnas Indonesia, Sebut Garuda Bisa Sulitkan Persaingan di Asia

Kehadiran Emil Audero sebagai calon naturalisasi anyar Timnas Indonesia sempat mendapat ulasan dari sejumlah media Jepang beberapa waktu lalu.
Masih Ingat Han Song Yi? Legenda Red Sparks Kesayangan Megawati Hangestri yang Mendadak Pensiun, Kini Kabarnya...

Masih Ingat Han Song Yi? Legenda Red Sparks Kesayangan Megawati Hangestri yang Mendadak Pensiun, Kini Kabarnya...

Menilik kabar terbaru Han Song Yi, legenda Red Sparks sekaligus salah satu sahabat kesayangan pevoli Indonesia yakni Megawati Hangestri di Liga Voli Korea.
Profil Bu Salsa, Nama Kampus hingga Akun TikTok, Kini Link Puluhan Video Syur Sang Guru SD Diburu..

Profil Bu Salsa, Nama Kampus hingga Akun TikTok, Kini Link Puluhan Video Syur Sang Guru SD Diburu..

Sosok Bu Salsa tengah viral di media sosial gara-gara video syur berdurasi 5 menit viral di media sosial. Kini netizen memburu link video syur 5 menit Bu Salsa.
Ngaku Jadi Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Striker Gacor Brasil Ini Malah dapat Sanksi Berat dari AFC, Kok Bisa?

Ngaku Jadi Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia, Striker Gacor Brasil Ini Malah dapat Sanksi Berat dari AFC, Kok Bisa?

Pernah ngaku-ngaku sudah dinaturalisasi oleh Timnas Indonesia, striker kelahiran Brasil yang merumput di Uni Emirat Arab ini malah mendapatkan sanksi dari AFC.
Selengkapnya
Viral