Robert Rene Alberts masih berada di Indonesia setelah hengkang dari Persib Bandung.
Mengundurkan diri dari klub pada Liga 1 musim 2022 lalu, Robert Rene Alberts sudah hatam dengan sepak bola Indonesia.
Sang pelatih pernah memimpin berbagai klub seperti PSM Makassar, Arema dan Persib Bandung.
Semasa menjadi pelatih di tiga klub itu pun tak jarang dia mengorbitkan pemain muda potensial untuk Timnas Indonesia.
Load more