Banyak yang meragukan rekam jejak pelatih asal Belanda itu, karena meskipun merupakan legenda sepak bola, Kluivert tak punya catatan meyakinkan sebagai juru taktik.
Untuk dua laga di bulan Maret mendatang, Kluivert sendiri mengincar empat poin, yang berarti Timnas Indonesia perlu meraih satu kemenangan dari laga-laga kontra Australia dan Bahrain.
Satu kemenangan tersebut diharapkan untuk diraih melawan Bahrain, yang mana lebih realistis karena dilakoni di kandang. (rda)
Load more