Selanjutnya, Timnas Indonesia U-20 harus melakoni laga terakhir Grup C melawan Yaman pada 19 Februari 2025 mendatang.
Menghadapi laga hiburan melawan Yaman, Dony Tri Pamungkas berjanji tetap tampil maksimal demi meraih poin penuh.
"Untuk pertandingan terakhir melawan Yaman, kami akan berjuang maksimal dan berharap meraih kemenangan," tutup Doni Tri.
(ant/yus)
Load more