Dalam artikelnya, mereka menuliskan tim Merah Putih berpeluang untuk tampil di Piala Dunia 2026.
Setelah kalah telak 1-5 dari Australia, Timnas Indonesia berhasil bangkit dan meraih kemenangan melawan Bahrain di kandang sendiri.
Timnas Indonesia tetap berada di peringkat keempat klasemen Grup C kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Kemenangan ini memupuk harapan besar bagi skuad Garuda untuk bisa tampil di Piala Dunia 2026.
“Jumlah poin ini jauh melampaui pencapaian sebelumnya yang diraih tim Vietnam, saat pelatih Park Hang-seo dan timnya hanya mampu meraih 4 poin dari 10 pertandingan di Kualifikasi Piala Dunia 2022,” tulis Soha Vn dilansir tvOnenews.com pada 26 Maret 2025.
Load more