LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Bus Pariwisata Rombongan Siswa SD Tabrak Tebing, Satu Orang Meninggal Dunia

Kamis, 3 Maret 2022 - 15:42 WIB

Purbalingga, Jawa Tengah - Bus rombongan siswa sekolah dasar di Purbalingga, Jawa Tengah kecelakaan menabrak tebing jalan. Satu siswa meninggal dunia dalam kecelakaan ini.

Terlihat beginilah proses evakuasi bus pariwisata yang mengalami kecelakaan di ruas Jalan Raya Baiman Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah. Bus pariwisata Kalingga Jaya dengan nomor polisi B 7084 KAA ini melaju dari wilayah Kudus, Jawa Tengah untuk berwisata ke Baturaden Purwokerto, Jawa Tengah. Bus yang membawa rombongan siswa Madrasah Ibtidaiyah Miftahul Ma'arif Kudus menabrak tebing jalan hingga mengakibatkan seorang meninggal dunia dan 21 siswa mengalami luka-luka.

Hingga kini sejumlah siswa masih menjalani perawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Purbalingga, Jawa Tengah. Kasus kecelakaannya sendiri masih dalam penanganan Satlantas Polres Purbalingga.(awy)
 

Berita Terkait
Topik Terkait
Jangan Lewatkan
Pakai Sayyidina saat Melantunkan Sholawat, Apakah Wajib dalam Islam? Syekh Ali Jaber Tegaskan Hukumnya Bisa Jadi ...

Pakai Sayyidina saat Melantunkan Sholawat, Apakah Wajib dalam Islam? Syekh Ali Jaber Tegaskan Hukumnya Bisa Jadi ...

Dalam ceramahnya, Syekh Ali Jaber menjelaskan beragam amalan baik dapat meningkatkan ketakwaan umat Islam kepada Allah SWT, salah satunya melantunkan sholawat..
PT Waskita Beton Precast Tbk Sukses Konversi Utang Menjadi Kepemilikan Saham, Ini Sembilan Pemegang Saham Barunya…

PT Waskita Beton Precast Tbk Sukses Konversi Utang Menjadi Kepemilikan Saham, Ini Sembilan Pemegang Saham Barunya…

PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) sukses menerbitkan saham baru sebagai bagian dari skema restrukturisasi penyelesaian utangnya terhadap sembilan kreditur.
Ramalan Denny Darko Terbukti? Cerai dari Ruben Onsu, Sarwendah Justru Tak Akan Tahan dengan Urusan ini, Katanya...

Ramalan Denny Darko Terbukti? Cerai dari Ruben Onsu, Sarwendah Justru Tak Akan Tahan dengan Urusan ini, Katanya...

Ahli tarot Denny Darko pernah meramal nasib Sarwendah usai bercerai dengan Ruben Onsu. Lantas seperti apa ramalannya? Simak artikel selengkapnya berikut ini.
Derbi Timnas Indonesia Kembali Terjadi di Eredivisie: Calvin Verdonk Tampil Menit Awal, Ole Romeny di Bangku Cadangan

Derbi Timnas Indonesia Kembali Terjadi di Eredivisie: Calvin Verdonk Tampil Menit Awal, Ole Romeny di Bangku Cadangan

NEC Nijmegen yang dibela Calvin Verdonk akan menjamu calon pemain Timnas Indonesia Ole Romeny yang membela FC Utrecht. 
Top Skor Liga Voli Korea usai Pink Spiders Kalahkan Hillstate: Kim Yeon-koung Kejar Megawati Hangestri di Papan Atas

Top Skor Liga Voli Korea usai Pink Spiders Kalahkan Hillstate: Kim Yeon-koung Kejar Megawati Hangestri di Papan Atas

Update top skor Liga Voli Korea 2024-2025 usai Pink Spiders kalahkan Hillstate, Kim Yeon-koung pepet Megawati Hangestri di papan atas, Minggu (24/11/2024).
Gubernur Bengkulu Terjaring OTT KPK, Ini Amalan yang Dibagikan Ustaz Adi Hidayat Agar Terhindar dari Korupsi

Gubernur Bengkulu Terjaring OTT KPK, Ini Amalan yang Dibagikan Ustaz Adi Hidayat Agar Terhindar dari Korupsi

Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah terjaring Operasi angkap Tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Sabtu (24/11/2024) malam. Ini amalan yang dibagikan oleh Ustaz Adi Hidayat yang dapat membuat diri terhindar dari korupsi dan lain sebagainya.
Reaksi Geram Suporter Vietnam saat Tahu Tim Kesayangannya Disalip Rekornya oleh Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Reaksi Geram Suporter Vietnam saat Tahu Tim Kesayangannya Disalip Rekornya oleh Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Reaksi tak terima suporter Vietnam saat tahu rekor tim kesayangannya disalip oleh timnas Indonesia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Usai Tembak Mati AKP Ulil, AKP Dadang Incar Kapolres Tembakan 7 Peluru ke Rumah Dinas, Polda Sumbar Buka Suara

Usai Tembak Mati AKP Ulil, AKP Dadang Incar Kapolres Tembakan 7 Peluru ke Rumah Dinas, Polda Sumbar Buka Suara

Motif Kabag Ops Polres Solok Selatan AKP Dadang tembak mati Kasat Reskrim AKP Ulil Anshar diungkap Polda Sumatera Barat. Apa benar AKP Dadang incar Kapolres..
Akademisi Sebut Pemberantasan Korupsi Kurang Efektif Tanpa UU Perampasan Aset

Akademisi Sebut Pemberantasan Korupsi Kurang Efektif Tanpa UU Perampasan Aset

Akademisi menyebutkan bahwa penanganan korupsi di Indonesia kurang efektif jika Undang-undang (UU) Perampasan Aset tidak disahkan dalam waktu yang cepat.
Tewas Ditangan AKP Dadang Iskandar, AKP Ulil Ryanto Anshari Mati Syahid? Kata Buya Yahya Polisi yang Gugur itu…

Tewas Ditangan AKP Dadang Iskandar, AKP Ulil Ryanto Anshari Mati Syahid? Kata Buya Yahya Polisi yang Gugur itu…

Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, AKP Ulil Ryanto Anshari tewas di tangan rekannya sendiri, yaitu AKP Dadang Iskandar. Apakah dapat disebut mati syahid?