Gejala Keracunan makanan bisa saja ringan atau berat, tergantung pada kuman atau zat makanan yang ditelan. Apakah kamu memiliki riwayat alergi terhadap suatu makanan? Jika iya, sebaiknya selalu perhatikan setiap makanan yang masuk ke tubuh.
Alergi makanan adalah hipersensitivitas pada salah satu atau lebih zat makanan. Pada kebanyakan orang, alergi makanan tidak berbahaya. Biasanya ada beberapa jenis makanan yang bisa sebabkan reaksi alergi seperti kacang-kacangan, susu, telur, ikan, kerang, udang, gandum atau kedelai. Lantas, apakah jika seseorang mengidap alergi makanan bisa terserang keracunan makanan? (awy)