ADVERTISEMENT

LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Nurwakhid: Al Zaytun Punya Sejarah Dengan NII

Kamis, 6 Juli 2023 - 17:21 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Menkopolhukam Mahfud MD menegaskan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) akan dialami dugaan adanya organisasi terlarang Negara Islam Indonesia (NII) di Pesantren Al Zaytun Negara Islam Indonesia.

NII kembali mencuat karena disebut-sebut menjadi afiliasi dari pesantren yang dipimpin Panji Gumilang tersebut.

Benarkah ada NII di balik berdirinya pesantren Al Zaytun? 

Negara Islam Indonesia atau NII kembali mencuat seiring polemik Pesantren Al Zaytun dan pendirinya Panji Gumilang yang kian memanas di masyarakat.

Pesantren Al Zaytun diduga kuat terafiliasi dengan NII dan Panji Gumilang sebagai pemimpin tertingginya.

Menkopolhukam Mahfud MD menyebut BNPT akan mendalami dugaan NII di Al Zaytun.

Mahfud juga tidak menampik berdirinya pesantren Al Zaytun tidak terlepas dari pergerakan NII KW 9 pada saat itu, dan Panji Gumilang sebagai pemimpinnya.

Pada tahun 2002 Majelis Ulama Indonesia (MUI) telah meneliti keterkaitan Pesantren Al Zaytun dengan NII KW 9.

MUI menemukan indikasi adanya afiliasi dan relasi Pondok Pesantren Al Zaytun dengan organisasi NII KW 9 baik hubungan bersifat historis, finansial, dan kepemimpinan.

Kontroversi adanya NII KW9 di dalam pusaran Pesantren Al Zaytun sudah menjadi sorotan di masyarakat sejak lama. 

Lantas benarkah ideologi yang dilarang tersebut masih terus dikembangkan di Al Zaytun?

Direktur Deradikalisasi BNPT Brigjen Pol Rahmat Nurwakhid mengatakan bahwa secara historis Al Zaytun mengarah kepada DI/TII ataupun NII.

Tetapi, sesuai dengan perkembangan, Pondok Pesantren Al Zaytun yang dipimpin oleh Abdul Salam Panji Gemilang atau sering disebut Abu Toto ini secara formal kurikulumnya mengikuti Kementerian Agama.

“Adapun kalau diduga ada afiliasi atau terinfiltrasi dengan NII secara klandestine, Nah itu masih dalam pendalaman kami terus ya. Akan tetapi kita sebagai negara demokrasi di mana pilar utama atau prasyarat utamanya adalah supremasi hukum,” tutur Nurwakhid.(awy)
 

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Tragedi Prosesi Pernikahan Adat, Korban Tertusuk Badik saat Ritual
10:59

Tragedi Prosesi Pernikahan Adat, Korban Tertusuk Badik saat Ritual

Tragedi berdarah pesta pernikahan kembali terjadi. Kali ini, seorang pria di Maros, Sulawesi Selatan tewas tertusuk badik yang digunakan dalam ritual pernikahan adat Bugis, Makassar. 
Eks Kades di Banyuwangi Korupsi Dana Desa Rp1,3 Miliar
03:29

Eks Kades di Banyuwangi Korupsi Dana Desa Rp1,3 Miliar

Seorang mantan Kepala Desa di Banyuwangi,  Jawa Timur ditahan usai ditetapkan sebagai tersangka atas dugaan korupsi dana desa dan alokasi dana desa sebesar 1,3 miliar rupiah. 
Sita Ribuan Butir Ekstasi & Ratusan Gram Sabu, Mahasiswa Diringkus Polisi
05:35

Sita Ribuan Butir Ekstasi & Ratusan Gram Sabu, Mahasiswa Diringkus Polisi

Edarkan ribuan butir pil ekstasi dan narkoba jenis sabu, di sejumlah tempat hiburan malam di Kota Pekanbaru, Riau 3 mahasiswa dan seorang bandar ditangkap kepolisian Polsek Sukajadi. 
Ratusan Burung Dilindungi Ditemukan di Kabin Sopir, Upaya Penyeludupan Terungkap
04:55

Ratusan Burung Dilindungi Ditemukan di Kabin Sopir, Upaya Penyeludupan Terungkap

Upaya penyeludupan ratusan ekor burung dilindungi dari Pulau Sumatera ke Pulau Jawa kembali digagalkan oleh petugas gabungan di Pelabuhan Bakauheni, Lampung. 
Kuasa Hukum Beberkan soal Pertemuan Hasto dengan Eks KPU Wahyu
06:59

Kuasa Hukum Beberkan soal Pertemuan Hasto dengan Eks KPU Wahyu

Pengadilan Tipikor Jakarta melanjutkan persidangan kasus dugaan suap dalam perintangan penyidikan dengan terdakwa Sekjen PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto. 
Paus Fransiskus akan Dimakamkan di Basilika Maria Maggiore
01:38

Paus Fransiskus akan Dimakamkan di Basilika Maria Maggiore

Jenazah Paus Fransiskus akan dimakamkan di Basilika Santa Maria Maggiore pada Sabtu (26/4/2025) besok. Jenazah akan dibawa dari Basilika Santo Petrus dan diantarkan oleh kelompok kecil yang ditentukan oleh pihak Vatikan. 
Kepala Dinas Pertanian Kota Baubau Ditahan Kasus Korupsi Proyek Benih Padi
01:18

Kepala Dinas Pertanian Kota Baubau Ditahan Kasus Korupsi Proyek Benih Padi

Kejaksaan Negeri Baubu menahan Kepala Dinas Pertanian Kota Baubau yakni Muhammad Rais usai menjalani pemeriksaan sebagai tersangka korupsi proyek pengadaan benih padi. 
Ambulans Belum Ganti Oli Gagal Bawa Pasien Kritis, Dinkes Muna akan Investigasi
08:16

Ambulans Belum Ganti Oli Gagal Bawa Pasien Kritis, Dinkes Muna akan Investigasi

Seorang pasien kritis di Puskesmas Wakorumba Selatan, Kabupaten Muna, Sulawesi Tenggara tidak diperbolehkan menggunakan mobil ambulans untuk dirujuk ke Rumah Sakit Siloam di Baubau. 
Ngaku Bisa Pindahkan Janin, Mahasiswi 'Dukun Palsu' Tipu Korban Rp1 M
01:44

Ngaku Bisa Pindahkan Janin, Mahasiswi 'Dukun Palsu' Tipu Korban Rp1 M

Polres Magetan, Jawa Timur menangkap seorang mahasiswi yang berhasil menipu korbannya hingga 1 miliar rupiah dengan modus berprofesi sebagai dukun palsu. 
3 Pelaku Pembegalan Sopir Taksi Online Ditangkap, Korban Luka di Leher
02:08

3 Pelaku Pembegalan Sopir Taksi Online Ditangkap, Korban Luka di Leher

Seorang sopir taksi online menjadi korban pembegalan di Klaten, Jawa Tengah. Bahkan, satu dari 3 pelaku merupakan seorang perempuan. 
Oknum Polisi Perkosa Tahanan Wanita Kena Sanksi PTDH
01:06

Oknum Polisi Perkosa Tahanan Wanita Kena Sanksi PTDH

Oknum anggota Polres Pacitan yang diduga memperkosa tahanan wanita diberhentikan tidak dengan hormat sesuai keputusan sidang etik Polri yang digelar di Bidpropam Polda Jawa Timur. 
Sidang Hasto Diwarnai Aksi Ricuh, Massa PDIP Bentrok dengan Satpam & Polisi
01:24

Sidang Hasto Diwarnai Aksi Ricuh, Massa PDIP Bentrok dengan Satpam & Polisi

Kericuhan kembali terjadi saat sidang terdakwa Hasto Kristiyanto digelar di Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat.
Paula Verhoeven Laporkan Hakim ke Badan Pengawas MA
01:39

Paula Verhoeven Laporkan Hakim ke Badan Pengawas MA

Tim kuasa hukum Paula Verhoeven melaporkan dugaan pelanggaran etika dan administrasi persidangan kepada Badan Pengawas Mahkamah Agung (MA). 
Sakit Hati Dihina Miskin, Menantu Bobol Brankas Mertua
01:09

Sakit Hati Dihina Miskin, Menantu Bobol Brankas Mertua

Sakit hati karena dihina miskin oleh mertuanya sendiri, seorang pria akhirnya membobol brankas milik mertuanya dan membawa kabur uang ratusan juta. 
Jasad Pria Tak Berbusana Ditemukan di Kamar Indekos
01:00

Jasad Pria Tak Berbusana Ditemukan di Kamar Indekos

Seorang pria di Kota Makassar, Sulawesi Selatan ditemukan meninggal dunia dalam keadaan tak berbusana di dalam kamar kosnya. 
Presiden Prabowo Tegas Membantah Dirinya Dibohongi Menteri
02:38

Presiden Prabowo Tegas Membantah Dirinya Dibohongi Menteri

Presiden Prabowo Subianto dengan tegas membantah tudingan yang menyebut dirinya dibohongi para menteri Kabinet Merah Putih terkait kondisi ekonomi nasional. 
Isi BBM di Jakarta Kena Pajak 5%, Stafsus Gubernur Jakarta: Tidak Ada Biaya Tambahan
11:36

Isi BBM di Jakarta Kena Pajak 5%, Stafsus Gubernur Jakarta: Tidak Ada Biaya Tambahan

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta resmi memberikan relaksasi besar terhadap tarif pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBBKB). 
Pemerintah Putuskan Kerjasama Dengan LG
02:09

Pemerintah Putuskan Kerjasama Dengan LG

Kementerian Investasi dan Hilirisasi buka suara terkait hengkangnya LG Energy Solution dalam proyek besar ekosistem rantai pasok baterai di Indonesia. 
Dokumen dan Video Rahasia Milik Hasto Diserahkan ke DPP PDIP
02:44

Dokumen dan Video Rahasia Milik Hasto Diserahkan ke DPP PDIP

Dokumen dan video rahasia milik Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto yang selama ini disimpan Connie Rahakundini Bakrie  diserahkan kepada DPP PDI Perjuangan. 

Jangan Lewatkan

Tak Tahan Lagi, Calvin Verdonk Akhirnya Jujur soal Betapa Sulitnya Bela Timnas Indonesia daripada Belanda: Sangat Melelahkan

Tak Tahan Lagi, Calvin Verdonk Akhirnya Jujur soal Betapa Sulitnya Bela Timnas Indonesia daripada Belanda: Sangat Melelahkan

Bek Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, ungkap betapa kesulitannya dirinya setelah membela Timnas Indonesia. Dibanding Belanda, ia akui kelelahan karena...
Drama Tarif Trump: Negosiasi atau Hanya Ilusi? China Bilang Tidak Pernah Ada!

Drama Tarif Trump: Negosiasi atau Hanya Ilusi? China Bilang Tidak Pernah Ada!

Donald Trump klaim ada negosiasi dagang dengan China, namun Beijing membantah keras. Ketegangan memicu kekhawatiran perlambatan ekonomi global.
Jadwal Moto2 Spanyol 2025, Sabtu 26 April: Gagal Menembus Q2, Perjuangan Berat Mario Aji di Jerez Mulai Siang Ini

Jadwal Moto2 Spanyol 2025, Sabtu 26 April: Gagal Menembus Q2, Perjuangan Berat Mario Aji di Jerez Mulai Siang Ini

Setelah menelan hasil yang kurang memuaskan pada sesi latihan bebas 1 dan latihan Moto2 Spanyol 2025, Mario Aji akan kembali ke Sirkuit Jerez untuk menjalani sesi kualifikasi.
Kejagung Sebut Direktur Pemberitaan TV Swasta Tian Bahtiar Jadi Tahanan Kota

Kejagung Sebut Direktur Pemberitaan TV Swasta Tian Bahtiar Jadi Tahanan Kota

Kejagung menyebut tersangka kasus dugaan perintangan penyidikan Tian Bahtiar selaku Direktur Pemberitaan nonaktif salah satu TV swasta di Jakarta dialihkan status penahanannya menjadi tahanan kota.
Tarif Impor Bikin Gerah! RI Siapkan Jurus Rahasia Hadapi Amerika

Tarif Impor Bikin Gerah! RI Siapkan Jurus Rahasia Hadapi Amerika

Indonesia negosiasi intensif dengan AS soal tarif impor tinggi. Lima target utama jadi fokus, dari ekspor, investasi, hingga kerja sama rantai pasok strategis.
Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2025: Kalahkan Dua Murid Valentino Rossi, Alex Marquez Pecahkan Rekor di Sirkuit Jerez

Hasil Latihan MotoGP Spanyol 2025: Kalahkan Dua Murid Valentino Rossi, Alex Marquez Pecahkan Rekor di Sirkuit Jerez

MotoGP Spanyol 2025 sudah menyelesaikan sesi latihan bebas 1 dan latihan di Sirkuit Jerez pada hari Jumat (25/4/2025) Dimana pembalap tim Gresini Racing, Alex Marquez, tampil mendominasi.
Persib Bandung Terancam Tunda Pesta Juara Liga 1, Pelatih Malut United Siap Jegal Maung Bandung di Kandang Sendiri

Persib Bandung Terancam Tunda Pesta Juara Liga 1, Pelatih Malut United Siap Jegal Maung Bandung di Kandang Sendiri

Pelatih Malut United, Imran Nahumarury, angkat bicara terkait peluang Persib Bandung menggelar pesta juara Liga 1 2024-2025 di markas Laskar Kie Raha.
Hasil Latihan Moto2 Spanyol 2025: Finis di Posisi ke-18 di Sirkuit Jerez, Mario Aji Gagal Menembus Kualifikasi 2

Hasil Latihan Moto2 Spanyol 2025: Finis di Posisi ke-18 di Sirkuit Jerez, Mario Aji Gagal Menembus Kualifikasi 2

Rider kebanggan Indonesia, Mario Aji, harus puas finis di peringkat ke-18 pada sesi latihan Moto2 Spanyol pada hari Jumat (25/4/2025) kemarin.
Top 3 Timnas Indonesia: Media Korea Selatan Sebut Timnas Indonesia Gila Usai Shin Tae-yong Dipecat, Patrick Kluivert Diterpa Kabar Buruk hingga Justin Hubner Ngamuk

Top 3 Timnas Indonesia: Media Korea Selatan Sebut Timnas Indonesia Gila Usai Shin Tae-yong Dipecat, Patrick Kluivert Diterpa Kabar Buruk hingga Justin Hubner Ngamuk

Top 3 Timnas Indonesia: Media Korea Selatan sebut Timnas Indonesia gila usai Shin Tae-yong dipecat, Patrick Kluivert diterpa kabar buruk hingga Justin Hubner ngamuk. Simak selengkapnya.
Doa Spesial di Usia 40 Tahun: Surat Al Ahqaf Ayat 15

Doa Spesial di Usia 40 Tahun: Surat Al Ahqaf Ayat 15

Dalam Islam, usia 40 tahun memiliki makna yang sangat penting dan mendalam. Itulah sebabnya, Ustaz Syafiq Riza Basalamah mengingatkan bahwa ketika seorang manusia memasuki usia 40 tahun wajib waspada dan rutin panjatkan doa ini.