LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Melihat Persiapan Pemantauan Hilal untuk Menentukan 1 Syawal 1445 H

Selasa, 9 April 2024

Jakarta, tvOnenews.com - Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) akan menggelar Sidang isbat untuk menentukan tanggal 1 syawal 1445 h atau Idul Fitri/Lebaran 2024.

Penetapan 1 Syawal ini menandai akhir dari bulan Ramadan yang kemudian dilanjutkan dengan perayaan Lebaran oleh umat Islam. 

Kemenag bersama pihak terkait pun akan menggelar sidang isbat Lebaran 2024 pada Selasa hari ini tanggal 9 April 2024.

Sebelumnya, Muhammadiyah telah menetapkan bahwa Idulfitri atau Lebaran 2024 jatuh pada tanggal 10 April 2024. 

Berikut selengkapnya 120 titik lokasi Pemantauan hilal di seluruh wilayah Indonesia:

ACEH

1. Observatorium Tgk Chik Kuta Karang Lhoknga
2. Tugu 0 Km Kota Sabang
3. Bukit Blang Tiron Lhokseumawe
4. Pantai Lhok Geulumpang
5. POB Suak Geudeubang
6. Pantai Nancala Teupah Barat Simeulue

SUMATERA UTARA

7. Anjungan Lantai IX Kantor Gubernur Sumatera Utara Jalan Diponegoro No. 30 Medan.
8. Observatorium Ilmu Falak (OIF) Gedung Pasca Sarjana Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) Jalan Panglima Denai Medan

SUMATERA BARAT

9. Hotel Rangkayo Basa
10. Lantai 2 Mamanda Coffee Puncak Laing, Kota Solok
11. Shelter Pantai Gondoriyah, Kota Pariaman
12. Puncak Sikaladi, Pariangan, Tanah Datar
13. Bukit Langkuik Kecamatan Bonjol
14. Sapan Badak Desa Tumpuk Tengah Talawi, Kota Sawahlunto
15. Puncak Langkisau Painan Pesisir Selatan 
16. Bukit Pemewa Sipora Utara, Kepulauan Mentawai
17. Halaman Kantor Kemenag Kab. Solok Selatan
18. Batas Kota Solok Padang Panorama 1 Sitinjau Laut

RIAU

19. Hotel Bono Kota Pekanbaru

KEPULAUAN RIAU

20. Pantai Tanjung Setumu

JAMBI

21. Rooftop Mts. N 2 Model Kota Jambi, Jambi

SUMATRA SELATAN

22. Hotel The Aryaduta Palembang

BANGKA BELITUNG

23. Pantai Tanjung Raya Penagan Bangka
24. Pantai Tanjung Kalian Muntok Bangka Barat
25. Pantai Tanjung Pendam Belitung

BENGKULU

26. Mess Pemda lantai 3 (tiga) Provinsi Bengkulu. Jalan Pasar Pantai Kelurahan Malabero Kecamatan Teluk Segara Kota Bengkulu

LAMPUNG

27. Kampus ITERA, Jati Agung, Lampung Selatan

DKI JAKARTA

28. Gedung Kanwil Agama DKI Jakarta
29. Masjid Hasim Asyari Jakarta Barat
30. Ponpes Hidayatullah Basmol Jakarta Barat
31. Pulau Pramuka Kepulauan Seribu

JAWA BARAT

32. Pantai Pasirlasih, Kab. Pangandaran
33. Pantai Cipatujah, Kab. Tasikmalaya
34. Pantai Pondok Bali, Kab. Subang
35. Albiruni (UNISBA)
36. Pantai Baro Gebang, Kab. Cirebon
37. POB Cibeas, Kab. Sukabumi
38. Bosscha Lembang, Kab. Bandung Barat
39. Tower Observatory Hilal Manalusu Cikelet, Kab. Garut
49. POB Gunung Putri Sukamanah, Kota Banjar
41. SMA Astha Hannas, Kab. Subang

BANTEN

42. Pantai Anyer
43. UIN SMHB Serang
44. Menara Syariah PIK 2
45. Pantai Tanjung Lesung

 JAWA TENGAH

46. Planetarium dan Observatorium UIN Walisongo Semarang
47. BOP Watu Layar Binangun, Kec. Lasem
48. Pantai Jetis, Kec. Grabag
48. Rooftop Gedung Pusat Rifaiyah
50. Pantai Padelan, Kec. Ayah
51. Rooftop Hotel Aston Cilacap
52. Pantai Kartini, Kec. Jepara
53. Menara Masjid Agung Nurul Kalam
54. Pantai Alam Indah
55. Ma’had Aly TBS Kudus
56. Pelabuhan Tanjung Kendal
57. Bukit Sukobubuk, Kec. Margorejo
58. Menara Pandang, Purwokerto Barat
59. POB PPMI Assalaam Pabelan, Kec. Kartasura
60. UIN KH. Abdurrahman Wahid, Pekalongan 
61. Gedung Pelabuhan Perikanan Nusantara, Pekalongan

DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

62. POB Syekh Bela Belu Parangtritis Yogyakarta
63. Markaz JAC Depok Sleman
64. Bukit Brambang Patuk Gunungkidul
65. Lantai 3 Bandara YIA

JAWA TIMUR

66. Pantai Sunan Drajat/Tanjung Kodok Paciran Lamongan 
67. Bukit Banyu Urip, Tuban
68. Ponpes Darul Huda, Kabupaten Ponorogo
68. Gedung Pemkab Malang
70. Pantai Srau Pacitan
71. Bukit Banjarsari, Blitar
72. RSI Siti Hajar Sidoarjo
73. Masjid Alhikmah, Puger, Jember
74. Pelabuhan Kalbut, Situbondo
75. Pantai Pancur Alas Purwo Banyuwangi
76. Pantai Ambat Tlanakan Pamekasan
77. Bukit Condrodipo Gresik
78. Pantai Gebang Bangkalan
79. Bukit Wonocolo Bojonegoro
80. PP Al-Hikmah Sejati Sunan Kalijogo, Madiun
81. Pantai Kalisangka Kangean Sumenep
82. Pantai Bawean, Gresik
83. Bukit Gumuk Klasi Indah, Banyuwangi
84. Pantai Taneros, Sumenep
85. Pantai Kasap, Watukarung, Pacitan
86. Pantai Duta, Ds Randutatah, Probolinggo
87. Ponpes Bayt al-Hikmah, Pasuruan
88. Pelabuhan Tanjung Tembaga, Kota Probolinggo 
89. IAIN Madura Pamekasan 
90. Desa Taddan, Camplong, Kabupaten Sampang
91. Bukit Ondosewu Sumbertless, Blitar
92. Puruk, Kandangan, Kabupaten Kediri
93. Bukit Kerek Indah, Ngawi

KALIMANTAN BARAT

94. Pantai Indah Kakap Kabupaten Kubu Raya

KALIMANTAN TENGAH

95. Menara Masjid Raya Darussalam Palangkaraya
96. Pantai Teluk Bogam Kabupaten Kotawaringin Barat

KALIMANTAN TIMUR

97. Puncak/Lantai Atas Hotel Plaza Mulia

KALIMANTAN SELATAN

98. Zury Expres Hotel, Banjarmasin

KALIMANTAN UTARA

99. Taman Berlabuh Kota Tarakan Provinsi Kalimantan Utara

BALI

100. Pantai Patra Jasa Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung

NTB

101. Pantai Loang Baloq Ampenan Mataram

NTT

102. Rooftop Gedung Pelayanan BMKG NTT

SULAWESI SELATAN

103. Observatorium Unismuh Makassar Menara Iqra Lt.18
104. Appabatu Desa Parak, Kec. Bontomanai, Kepulauan Selayar 

SULAWESI BARAT

105. Tanjung Mercusuar Sumare, Simboro Kabupaten Mamuju

SULAWESI TENGGARA

106. Pantai Bahari Kecamatan Tanggetada

SULAWESI UTARA

107. Area Parkir Apartemen MTC Mega Mas Manado

GORONTALO

108. Rooftop Gedung Polairud Polda Gorontalo

SULAWESI TENGAH

109. Desa Marana Kec. Sindue, Kab. Donggala
110. Desa Pakowa Kec. Pagimana

MALUKU

111. Karang Panjang, Kota Ambon
112. Desa Latulahat, Kota Ambon
113. Desa Wakasihu, Maluku Tengah
114. Hotel Tirta Kencana Jl. Raya Amahusu No.1, Kota Ambon

MALUKU UTARA

115. Pantai Ropu Tengah Balu, Kec. Sahu Kab. Halmahera Barat
116. Pantai Afe Taduma, Kec. Pulau Ternate, Kota Ternate

PAPUA

117. Pantai Lampu Satu Merauke

PAPUA BARAT

118. Pantai Masni SP 7, Manokwari
119. Kasuari Valley Beach Resort, Kota Sorong
120. Kab. Fakfak, Kampus STAI Al Mahdi Jl. Sam Ratulangi 

Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
img_title
02:10

Situasi Tidak Kondusif, Video Amatir Pemberhentian Debat Kedua Pilbup Blitar

Debat kedua kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati Blitar, Jawa Timur terpaksa dihentikan oleh KPU. Hal tersebut dilakukan karena suasana sudah tidak kondusif dan KPU dianggap tidak konsisten.
img_title
01:29

DPR RI Fraksi PDIP Once Mekel Tanggapi Soal 3 Naturalisasi Timnas

Anggota Komisi X  DPR RI dari Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Once Mekel memuji langkah naturalisasi Tim Nasional Indonesia (Timnas) oleh PSSI. 
img_title
02:20

Elektabilitas Menurun, Ini Kata RK

Calon Gubernur (Cagub) Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil menanggapi elektabilitas Paslon Ridwan Kamil-Suswono yang mulai menurun dalam survei terbaru.
img_title
01:37

Presiden Prabowo Lantik Sejumlah Pejabat Negar

Presiden Prabowo Subianto melantik sejumlah pejabat di Istana Negara Jakarta. Salah satu nama yang dilantik adalah mantan Menter PUPR Basuki Hadi Mulyono sebagai kepala Otorita Ibu Kota Nusantara. 
img_title
02:13

AHY Sebut Pertemuan Presiden Prabowo dengan SBY hanya Silaturahmi

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyebut pertemuan Presiden Prabowo Subianto dengan Presiden Republik Indonesia ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Puri Cikeas, Jawa Barat.
img_title
07:06

Sejumlah RM Padang Ditempel Stiker Lisensi IKM, Ini Tanggapan Pedagang

Pasca viral razia rumah makanan di Cirebon, Jawa Barat beberapa saat lalu, Ikatan Keluarga Minang terpantau menempelkan stiker dan poster lisensi dari sejumlah makanan Padang.
img_title
02:08

Miris! Ibu Kandung Tega Bunuh Anaknya Lantaran Kesal Tidak Dinafkahi Suami

Seorang balita ditemukan tewas mengapung di sebuah parit di Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Diketahui, korban dibunuh oleh ibu kandungnya sendiri.
img_title
01:38

Ayah Bejat Tega Cabuli Anak Tirinya saat Tidur Bersama sang Istri

Viral sebuah video amatir milik warga yang menangkap basah seorang ayah bejat yang tega mencabuli anak tirinya sendiri yang baru berusia 8 tahun di Kecamatan Rumbai, Kota Pekanbaru, Riau. 
img_title
02:17

Penemuan 16 Bagian Kerangka Manusia Gegerkan Warga Palembang

16 bagian kerangka manusia ditemukan warga di Desa Penyandingan Tulung Selapan, Kabupaten OKI, Sumatera Selatan. 
img_title
01:18

Menkopolhukam Sampaikan Tiga Strategi Berantas Judol

Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan Jenderal Purnawirawan Budi Gunawan mengatakan, pemerintah akan menyiapkan 3 strategi untuk mencegah praktik judi online di Indonesia.
img_title
04:29

Pesawat Trigana Air Gagal Take Off Akibat Adanya Percikan Api

Pesawat Trigana Air tujuan Sentani Wamena terbakar saat hendak lepas landas di Bandara Sentani, Jayapura, Papua. Insiden itu terjadi sekitar pukul 11.20 WIT.
img_title
08:52

Tiga Hakim yang Vonis Bebas Ronald Tannur kembali Diperiksa

Pemeriksaan lanjutan dilakukan hari ini terhadap ketiga hakim yang juga sudah ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus suap terhadap putusan yang membebaskan Ronald Tannur.
img_title
02:27

DPR RI Setujui Naturalisasi Kevin Diks dan Dua Pemain Keturunan Lainnya

DPR RI resmi menyetujui permohonan pewarganegaraan Kevin Diks dan dua pemain keturunan perempuan, Estella Loupatty serta Noa Leatomu dalam rapat Paripurna. 
img_title
07:31

Bejat! Ayah Tega Perkosa Anaknya Karena Kecanduan Film "Dewasa"

Seorang ayah di Pekanbaru, Riau tega menyetubuhi anaknya saat tertidur pulas. Aksi tersebut membuat sejumlah warga emosi sehingga pria berusia 24 tahun itu diangkut oleh warga.
img_title
02:32

Tak Kuasa Menahan Tangis, Tamara Tyasmara: Hukumannya Tidak Setimpal

Tamara Tyasmara, ibunda Dante menghargai keputusan dari hakim yang memvonis terdakwa Yudha Arfandi 20 tahun penjara. Sambil menangis, Tamara menegaskan hukuman apapun tidak akan mengembalikan Dante kepelukannya. 
img_title
06:34

Tidak Mau Dievakuasi, Sejumlah Warga Memilih Bertahan di Rumah Pasca Erupsi Lewotobi

Tim SAR gabungan berupaya mengevakuasi korban tewas dalam bencana erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki dan berupaya untuk mengevakuasi warga untuk ke posko pengungsian.
img_title
01:58

Gedung Nyaris Roboh, Siswa Terpaksa Belajar di Pelataran Sekolah

Puluhan murid di Kabupaten Muna Barat,  Sulawesi Tenggara terpaksa belajar di halaman sekolah lantaran kondisi bangunan sekolah yang sudah keropos dan nyaris ambruk.
img_title
01:20

Dua Bocah di Bangkalan Tewas Tenggelam saat Main di Sungai

Dua orang bocah di Kabupaten Bangkalan Jawa Timur tewas tenggelam saat bermain di sungai.
img_title
02:36

Duh! IRT di Cianjur Tewas, Diduga Mengonsumsi Obat Gratis dari Timses Cabup

Seorang warga di Cianjur, Jawa Barat meninggal dunia diduga usai mengkonsumsi obat dari pengobatan gratis yang digelar salah satu Tim Sukses Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Cianjur.
Jangan Lewatkan
Wow, Pemain Timnas Indonesia yang Mualaf Ini Beberkan Alasan Lebih Betah di Indonesia daripada Belanda

Wow, Pemain Timnas Indonesia yang Mualaf Ini Beberkan Alasan Lebih Betah di Indonesia daripada Belanda

Ternyata ada salah satu pemain Timnas Indonesia yang mualaf mengaku lebih suka tinggal di Indonesia daripada Belanda. Hal ini tentu menarik pecinta bola. Simak
Hadiri Silaturahmi KCBI, Menang dan Menbud Kolaborasi Pengelolaan Candi Buddha Menuju Indonesia Emas 2045

Hadiri Silaturahmi KCBI, Menang dan Menbud Kolaborasi Pengelolaan Candi Buddha Menuju Indonesia Emas 2045

Menteri Agama (Menag) RI, Nasaruddin Umar dan Menteri Kebudayaan (Menbud) RI, Fadli Zon hadiri acara silaturahmi Keluarga Cendekiawan Buddhis Indonesia (KCBI) di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, pada Selasa (5/11/2024).
Kunjungan ke Kota Manado, Kaesang Pangarep Titip Pesan Jokowi ke Pasangan Jimmy Rimba-Ivan Lumentut

Kunjungan ke Kota Manado, Kaesang Pangarep Titip Pesan Jokowi ke Pasangan Jimmy Rimba-Ivan Lumentut

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (Ketum PSI) Kaesang Pangarep berkunjung ke Manado, bertemu pasangan Jimmy Rimba Rogi-Kristo Ivan Ferno Lumentut.
Pasangan Wenny-Michael Maju Pilwalkot Tomohon, Ketum PSI Kaesang Pangarep Sampaikan Pesan Khusus

Pasangan Wenny-Michael Maju Pilwalkot Tomohon, Ketum PSI Kaesang Pangarep Sampaikan Pesan Khusus

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep memberikan dukungan untuk pasangan calon nomor urut 2 Wenny Lumentut-Michael Mait (WL-MM) di Pilwalkot Tomohon.
Meutya Hafid Cerita Detik-detik Mencekam saat Polisi Geruduk Kementerian Komdigi Terkait Judi Online

Meutya Hafid Cerita Detik-detik Mencekam saat Polisi Geruduk Kementerian Komdigi Terkait Judi Online

Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi), Meutya Hafid menceritakan kondisi kementeriannya saat digeruduk polisi terkait kasus judi online.
Kapolri Bentuk Satgas Penanggulangan Judi Online, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat dalam Islam Hanya Setan yang Lakukan ...

Kapolri Bentuk Satgas Penanggulangan Judi Online, Ingatkan Pesan Ustaz Adi Hidayat dalam Islam Hanya Setan yang Lakukan ...

Dengan begitu, Asep kembali menyampaikan kalau perintah pembentukan Satgas ini dilakukan sebagai bentuk komitmen Polri. Menurut Ustaz Adi Hidayat judi online...
Ini Kronologi Versi Korban Penganiaayan oleh Anggota Polda Maluku, Berawal dari Pelaku...

Ini Kronologi Versi Korban Penganiaayan oleh Anggota Polda Maluku, Berawal dari Pelaku...

Kasus penganiaayan anggota Polda Maluku yakni Kompol Muhammad Bambang Surya Wiharga terhadap seorang sopir taksi online bernama Rizki berbuntut panjang.
Nilai Kemanusiaan Dapat Junjungan dan Penghargaan Tinggi dari Islam, PBNU Bilang Begini

Nilai Kemanusiaan Dapat Junjungan dan Penghargaan Tinggi dari Islam, PBNU Bilang Begini

Wakil Rais Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Afifuddin Muhajir menngatakan nilai kemanusiaan mendapat junjungan dan penghargaan dari agama Islam.
Tak Ingin Bungkam Lagi, Betrand Peto Berani Ungkap Sifat Asli Sarwendah yang Buatnya Tersentuh, Katanya…

Tak Ingin Bungkam Lagi, Betrand Peto Berani Ungkap Sifat Asli Sarwendah yang Buatnya Tersentuh, Katanya…

Betrand Peto akhirnya berani mengungkapkan perasaannya terhadap sosok yang telah menjadi bagian penting dalam hidupnya yakni Sarwendah. Lantas, seperti apa?
Lirik Lagu 'Aku Kamu Kita' - Sarwendah, Liriknya Kisahkan Ungkapan Isi Hati yang Sebenarnya untuk…

Lirik Lagu 'Aku Kamu Kita' - Sarwendah, Liriknya Kisahkan Ungkapan Isi Hati yang Sebenarnya untuk…

Sarwendah merilis sebuah single berjudul "Aku Kamu Kita" pada tahun 2019 lalu. Berikut lirik lagu tersebut yang ternyata kisahkan ungkapan isi hati untuk...