LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ini Peran Kelima Tersangka Pembunuhan Bocah Dilakban

Selasa, 24 September 2024 - 11:06 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Lima tersangka pembunuh bocah berusia 5 tahun yang diculik hingga di lakban akhirnya berhasil diringkus kepolisian. Lima tersangka di antaranya tiga wanita dan dua laki-laki.

Tiga orang ditangkap di Pandeglang pada hari Jumat dan dua pelaku lainnya diringkus di Cilegon.

Salah seorang tersangka bahkan pernah menjadi tetangga kontrakan korban.

Pembunuhan ini diduga dilakukan di depan kontrakan korban Cilegon.

Polisi mengatakan motif tersangka dengan sadis membunuh adalah karena persoalan utang piutang.

Kelima tersangka berinisial SA (38), EM (23), RH (38), UH (22) dan YH (32).

Polisi mengungkapkan peran dari lima tersangka pembunuhan anak APH.

Sementara tersangka EM berperan sebagai eksekutor, dan dua tersangka lainnya YH bersama UH dilibatkan untuk membantu membuang jenazah korban di pesisir Pantai Cihara.

Tersangka EM tega menjadi eksekutor pembunuhan APH usai diimingi bayaran Rp50 juta oleh SA dan RH.

Sementara untuk tersangka YH dan UH, kata AKBP Kemas, diiming-imingi imbalan Rp100.000 untuk membantu membuang jenazah korban.

Rasa sakit hati tersangka kepada ibu korban juga berkaitan dengan utang pinjaman online (Pinjol).

Tersangka SA dan RH diketahui menggunakan identitas ibu korban untuk pinjaman online sekitar Rp75 juta.

Ibu korban sempat berselisih dengan kedua tersangka dikarenakan tidak terima identitas dirinya digunakan untuk pinjol.

Selain pinjol, kasus ini juga dilatarbelakangi karena adanya hubungan terlarang yakni percintaan sesama jenis antara tersangka SA dan RH.

SA menaruh kecemburuan terhadap ibu korban karena sering dekat dengan RH.

Para tersangka sudah merencanakan aksi pembunuhan tersebut sejak satu bulan sebelum kejadian.

Para tersangka awalnya menargetkan ibu korban berinisial A, tapi rencana tersebut gagal.

Sehingga saat mendekati hari eksekusi, para pelaku memutuskan untuk menculik dan membunuh APH.

Pihaknya menjerat para terduga pelaku dengan Pasal 80 ayat (3) Undang-Undang RI Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perlindungan Anak juncto Pasal 55 KUHP dengan ancaman hukuman 15 tahun penjara dan denda Rp3 miliar.

Para tersangka juga disangkakan Pasal 80 KUHP tentang penganiayaan berat yang menyebabkan hilangnya nyawa seseorang. (awy)

Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
img_title
02:22

Kronologi Andre Bunuh Lindawati dengan Barbel di Surabaya

Seorang perempuan bernama Lindawati (53) tewas ditangan kekasihnya Andre Surya (50) dengan memukul korban menggunakan barbel.
img_title
00:54

Satu DPO Kasus Judol Ditangkap di Filipina

Satu DPO kasus judi online situs W88, ditangkap oleh Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Mabes Polri di  Filipina. 
img_title
02:15

Jokowi Blusukan ke Proyek Rel KA di Simpang Joglo

Presiden RI ke-7 Joko Widodo ikut blusukan melihat proyek rel kereta api layang Simpang Joglo di Kota Solo. 
img_title
06:15

Kronologis Aksi Penganiayaan Bocah yang Dicekoki Miras

Seorang bocah berinisial R (9) dipaksa menenggak minuman keras lantaran dituduh mencuri. 
img_title
00:52

Aksi Misterius Perusakan Makam, Puluhan Batu Nisan Hancur

Warga di Dusun Tapak Lempu, Kabupaten Banyuwangi ini digegerkan dengan perusakan puluhan makam di Tempat Pemakaman Umum oleh orang tak dikenal. 
img_title
03:59

Pemuda Musi Banyuasin Tewas Ditembak OTK saat Bayar Tagihan Listrik

Korban penembakan orang tak dikenal di Musi Banyuasin, Sumatera Selatan tadi malam langsung dimakamkan oleh pihak keluarga. 
img_title
04:05

Setyo Budiyanto Terpilih Jadi Ketua KPK 2024-2029 |

Komisi III DPR RI resmi menetapkan lima pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masa bakti tahun 2024-2029, termasuk Ketua KPK yakni Setyo Budiyanto. 
img_title
03:21

Pembunuhan Perkosaan Bocah 7 Tahun, 23 Saksi Diperiksa

Polisi masih melakukan penyelidikan dan mengejar pelaku pembunuhan dan pemerkosaan terhadap anak usia 7 tahun di Banyuwangi, Jawa Timur. 
img_title
01:02

Toko Servis Kompor Gas Meledak, Dua Orang Luka-luka dan Bangunan Luluh Lantak

Sebuah ruko di Jalan Raya Cimindi Kota Bandung, Jawa Barat meledak diduga akibat kebocoran gas.
img_title
02:18

Debat Pilkada Musi Banyuasin Ricuh

Debat kandidat cabup dan cawabup Musi Banyuasin, Sumatera Selatan ricuh. Salah satu pasangan cabup dan cawabup walk out karena menduga ada kecurangan dalam materi pertanyaan.
img_title
02:08

Pramono Hadiri Deklarasi Dukungan Dari Yayasan Sipitung

Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut 3, Pramono Anung dan Rano Karno (Pram-Doel), resmi mendapatkan dukungan dari Yayasan Si Pitung Rawa Belong, Kamis (21/11/2024). 
img_title
06:37

Sidang Praperadilan Tom Lembong

Mantan Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong  atau Tom Lembong dihadirkan dalam sidang praperadilan kasus dugaan korupsi impor gula di Pengadilan Jakarta Selatan pada hari ini (21/11/2024).  
img_title
02:31

Banjir Lahar Hujan Gunung Semeru

Banjir lahar hujan Gunung Semeru yang berada di Lumajang, Jawa Timur kembali merejang aliran Sungai Besuk Lekong dan Besuk Kobokan pada Rabu (20/11/2024 sore. 
img_title
02:30

Pelaku Pembunuh Jessica Sollu Ditangkap, keluarga Ingin Pelaku Dihukum Mati

Duka mendalam menyelimuti keluarga Jessica Sollu, perempuan muda yang menjadi korban pembunuhan di Luwu Timur, Sulawesi Selatan. 
img_title
03:18

Aksi Lucu Komeng Bacakan Hasil Reses: Jangan Berisik, Sidang Paripurna Nih

Aksi anggota DPD RI Alfiansyah Bustam alias Komeng kembali mengundang perhatian publik. Pria yang membangun karir menjadi pelawak itu berkelakar saat membacakan hasil reses dari daerah pemilihan Jawa Barat.
img_title
04:37

Komisi III DPR Akan Umumkan Capim dan Calon Dewas KPK Terpilih Hari Ini

Komisi III DPR RI kembali melanjutkan pelaksanaan uji kelayakan dan kepatutan Calon Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). 
img_title
02:14

Tak Berbentuk, Ruko di Bandung Hancur Akibat Ledakan Gas

Sebuah ruko di Jalan Cimindi, Kota Bandung, Jawa Barat meledak diduga akibat kebocoran gas. Akibatnya,  sejumlah rumah dan toko luluh lantak. 
img_title
02:11

Lawatan Presiden Prabowo Subianto di Inggris

Prabowo bertolak didampingi oleh Menteri Luar Negeri Sugiono dan Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya.
img_title
00:52

Pertemuan Menteri Pertahanan ASEAN, Bahas Sengketa Maritim di Asia Pasifik

Menteri Pertahanan Amerika Serikat Lloyd Austin dijadwalkan akan hadir dalam ASEAN Defense Minister yang diselenggarakan selama dua hari tersebut.
Jangan Lewatkan
Jubir RIDO Klarifikasi Guyon “Janda”, Sebut Ada Manipulasi dan Tegaskan Komitmen Besar untuk Perempuan

Jubir RIDO Klarifikasi Guyon “Janda”, Sebut Ada Manipulasi dan Tegaskan Komitmen Besar untuk Perempuan

JUbir pasangan RIDO Cheryl Tanzil respons video yang dinilai sudutkan Ridwan Kamil dengan gambarkan dirinya sebagai sosok yang seksis dan melecehkan perempuan.
Ketika FIFA Mengutip Kutipan Terkenal Walt Disney untuk Timnas Indonesia, Sebut Mimpi Lolos ke Piala Dunia Bukan Lagi Angan-Angan Belaka

Ketika FIFA Mengutip Kutipan Terkenal Walt Disney untuk Timnas Indonesia, Sebut Mimpi Lolos ke Piala Dunia Bukan Lagi Angan-Angan Belaka

Federasi Sepak Bola Dunia atau FIFA mengutip kutipan terkenal dari Walt Disney untuk Timnas Indonesia yang sedang berjuang untuk lolos ke Piala Dunia 2026.
Bitcoin Tinggal Sejengkal Lagi Sentuh Harga US$100 Ribu

Bitcoin Tinggal Sejengkal Lagi Sentuh Harga US$100 Ribu

Angka ini merupakan harga termahal Bitcoin sepanjang sejarah.
Bahrain Alami Kendala, tapi Dragan Talajic Sudah Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026, Laga Lawan Timnas Indonesia Katanya...

Bahrain Alami Kendala, tapi Dragan Talajic Sudah Optimis Lolos ke Piala Dunia 2026, Laga Lawan Timnas Indonesia Katanya...

Bahrain terus-menerus alami kendala, tapi Dragan Talajic sudah optimis bakal lolos ke Piala Dunia 2026, laga lawan timnas Indonesia katanya...
Betrand Peto Disebut Jadi Biang Kerok di Keluarga Ruben Onsu, Orang Dekat Sarwendah ini Tak Terima, Bilang Kalau Onyo Sejujurnya...

Betrand Peto Disebut Jadi Biang Kerok di Keluarga Ruben Onsu, Orang Dekat Sarwendah ini Tak Terima, Bilang Kalau Onyo Sejujurnya...

Betrand Peto sering dibilang jadi biang kerok di keluarga Ruben Onsu oleh para haters. Orang dekat Sarwendah justru tak terima. Seperti apa? Simak informasinya
Bawa-bawa Asnawi Mangkualam, Coach Justin Tegas Tak Restui Keinginan Rizky Ridho untuk Main di Liga Thailand: Lu Kalau Bisa Jangan...

Bawa-bawa Asnawi Mangkualam, Coach Justin Tegas Tak Restui Keinginan Rizky Ridho untuk Main di Liga Thailand: Lu Kalau Bisa Jangan...

Coach Justin nyatakan ketidaksetujuannya pada Rizky Ridho yang ingin berkarier di Liga Thailand. Singgung performa menurun Asnawi Mangkualam yang melempem.
Anies Baswedan Terang-terangan Dukung Pramono Anung-Rano Karno, Pengamat: Tak Sekuat Efek Dukungan Jokowi

Anies Baswedan Terang-terangan Dukung Pramono Anung-Rano Karno, Pengamat: Tak Sekuat Efek Dukungan Jokowi

Calon Gubernur Jakarta Pramono Anung mendapat dukungan dari Anies Baswedan. Dukungan Anies membuat banyak spekulasi Pramono-Doel akan didukung oleh para pendukung Anies yang disebut anak abah. 
Kejari Mukomuko Sidik Kelebihan Bayar Perjalanan Dinas Dewan Sebanyak Rp 3 Miliar

Kejari Mukomuko Sidik Kelebihan Bayar Perjalanan Dinas Dewan Sebanyak Rp 3 Miliar

Kajari Mukomuko Yusmanelly melalui Kasi Pidsus Agrin Nico Reval perkara ini sebelumnya dilakukan penyelidikan pada Oktober 2024. Penyelidikan dilakukan berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) tahun 2023 terkait kelebihan bayar dengan total nominal mencapai Rp 3 miliar lebih.
Satgas AMP Kawal Dugaan Kasus Politik Uang di Pilkada Probolinggo, Desak Penyelesaian Tuntas

Satgas AMP Kawal Dugaan Kasus Politik Uang di Pilkada Probolinggo, Desak Penyelesaian Tuntas

Puluhan anggota Satgas Anti Money Politik (AMP) mendatangi Mapolres Probolinggo Kota, untuk mengawal dan memberikan dukungan kepada polisi, dalam menangani dugaan kasus politik uang salah satu Calon Bupati Probolinggo
DPR Minta Bongkar Dugaan AKP Dadang Iskandar Jadi Beking Tambang Ilegal di Kasus Polisi Tembak Polisi

DPR Minta Bongkar Dugaan AKP Dadang Iskandar Jadi Beking Tambang Ilegal di Kasus Polisi Tembak Polisi

Habiburokhman meminta aparat bongkar motif Kabag Ops Polres Solok Selatan AKP Dadang Iskandar tembak Kasat Reskrim Solok Selatan AKP Ulil Ryanto Anshari.