LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Visi Misi 3 Paslon di Debat Perdana Pilkada Jakarta 2024

Senin, 7 Oktober 2024 - 08:38 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Ketiga pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur di Pilkada DKI Jakarta memaparkan visi misi mereka dalam memimpin DKI Jakarta selama lima tahun ke depan jika terpilih melalui pemungutan suara pada 27 November 2024 pada debat perdana yang diselenggarakan Minggu (6/10/2024) tadi malam di JIEXPO Kemayoran Jakarta.

Pasangan calon gubernur dan calon wakil gubernur (​​​​​cagub-cawagub) nomor urut 1 Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) mengusung tema “Jakarta Baru, Jakarta Maju” sebagai visinya.

Menurut RK dirinya dan Suswono disatukan oleh cita-cita membawa Jakarta Baru pasca tidak lagi menjadi ibu kota.

Paslon tersebut juga akan fokus pada perlindungan terhadap perempuan dan anak serta kaum disabilitas. 

Paslon RIDO juga akan memastikan agar transportasi publik hadir menyeluruh dan memberikan rasa aman dan nyaman.

Soal tata kelola pemerintahan, RIDO memastikan ingin membangun rasa percaya warga kepada pemimpinnya dengan memberikan layanan responsif dan adaptif.

Sementara itu, dalam kesempatan penyampaian visi misi di debat perdana Pilkada DKI Jakarta, paslon nomor urut 2 Dharma Pongrekun-Kun Wardana menyisipkan adab dalam visi dan misinya untuk memimpin Jakarta lima tahun ke depan.

Menurut Dharma, adab menjadi penting dalam setiap pondasi untuk kepemimpinan Jakarta, karena tanpa adab maka keadilan tidak ada.

Ada tujuh misi yang akan dijalankan oleh pasangan Dharma-Kun di antaranya mewujudkan transformasi Jakarta sebagai pusat keunggulan pada tatanan nasional, regional dan global yang aman dan beradab.

Selain itu, menjadikan Jakarta reformasi regulasi dan tata kelola Jakarta dengan mengutamakan pemeliharaan kesehatan melalui pengobatan preventif.

Dharma-Kun juga akan mewujudkan inovasi perbaikan desain tata ruang Jakarta sebagai kota global untuk mengatasi kemacetan.

Mewujudkan akselerasi Jakarta sebagai pusat perekonomian nasional yang terintegrasi secara nasional, regional dan global dalam simpul pariwisata, ekonomi, kreatif, dan budaya melalui penguatan UMKM pemberdayaan masyarakat.

Kemudian, mewujudkan akselerasi ketahanan dan keberlangsungan lingkungan Jakarta sebagai pusat transit regional dan global.

Selain itu, mewujudkan penguatan konektivitas informasi melalui transformasi Jakarta sebagai pusat keunggulan sumber daya manusia yang fokus pada adab kesetaraan sosial profesional yang terampil praktis dan kreatif.

Terakhir adalah mewujudkan reformasi teknologi yang tepat guna dan hemat untuk mendukung strategi samudera biru dan strategi bioekonomi sebagai kontributor utama perekonomian Indonesia.

Paslon nomor urut 3 Pramono Anung-Rano Karno (Pram-Doel) menyampaikan visi-misi dan program kerja yang bertajuk "Jakarta Menyala”.

Salah satu program yang akan diusung yakni pergelaran Benyamin S Awards yang merupakan singkatan dari bersih, aman, nyaman, indah dan sejahtera.

Pram-Doel menjanjikan adanya bursa kerja setiap tiga bulan sekali di kecamatan, pelatihan bersertifikat, lowongan kerja terintegrasi di JAKI, bekerja dimanapun (work from anywhere/WFA) untuk ASN, BUMD dan swasta.

Selain itu penyediaan layanan penitipan anak (day care) di wilayah kerja dan pusat perkantoran.

Mereka juga menyoroti isu pendidikan di Jakarta yang menyoroti data anak putus sekolah dan ketimpangan penghasilan guru honorer.

Pram-Doel juga menjanjikan sejumlah solusi, yakni wajib belajar 12 tahun tuntas, Kartu Jakarta Pintar (KJP) dan Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU) sampai lulus kuliah. 

Selain itu ada juga pelatihan guru penyandang disabilitas serta beasiswa S2 S3 untuk guru dan dosen.

Menyusul tingginya penderita gangguan jiwa di Jakarta, paslon itu akan menyediakan saluran langsung (hotline center) 24 jam layanan psikolog, mempersingkat waktu antrean BPJS, menambah fasilitas kesehatan dan menyediakan RS Apung, kapal ambulan, dan helikopter ambulans di Kepulauan Seribu.

Kemudian, Pramono-Rano juga akan menyediakan "Jakarta Collaboration Fund" untuk pengelolaan dana investasi bagi pembangunan warga Jakarta.

Pram-Rano juga akan mengintegrasi JAKI, insentif RT RW, menyediakan kamera pengawas (CCTV) 24 jam di setiap RT, membangun balai rakyat dan pengembalian pembebasan PBB-P2 untuk di bawah Rp2 miliar. (awy)

Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
img_title
02:50

Kotak Kosong Menang, Ini Kata KPU Pangkalpinang

Kotak kosong diklaim sukses meraih kemenangan dalam pemilihan Wali Kota Pangkalpinang tahun 2024. 
img_title
03:27

Pramono-Rano Gelar Syukuran usai Menang Hasil Hitung Cepat

Pasangan calon gubernur Jakarta Pramono Anung-Rano Karno menggelar acara syukuran kemenangan sekaligus ramah tamah di posko Tim Pemenangan Pramono-Rano.
img_title
03:04

Tim RK-Suswono Beri Hadiah Rp10 Juta Bagi Warga yang Lapor Kecurangan Pilkada

Tim Pemenangan pasangan Cagub-Cawagub Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil dan Suswono mengadakan sayembara. 
img_title
03:16

Menko PM Cak Imin Tegaskan Belum Ada Bantuan dari BPJS untuk Korban Judol

Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat, Muhaimin Iskandar menegaskan hingga saat ini belum ada bantuan dari BPJS Kesehatan untuk korban judi online. 
img_title
05:48

Pengumuman Hasil Rekapitulasi Paling Lambat Tanggal 16 Desember 2024

Proses rekapitulasi suara masih terus dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Jakarta. 
img_title
13:01

Siswa SD di Subang Tewas Akibat Dirundung Seniornya

Siswa sekolah dasar korban perundungan seorang senior telah dimakamkan oleh pihak keluarga di Subang, Jawa Barat.
img_title
07:14

Pulang Nyoblos, Pria di Kupang Bakar Pacar Gegara Cemburu

Diduga akibat dibakar api cemburu, seorang suami di Kupang, Nusa Tenggara Timur tega membakar istrinya hingga mengalami luka bakar yang sangat serius di sekujur tubuhnya.
img_title
01:12

Satgas Damai Cartenz Menangkap Oni Enumbi Anggota KKB Puncak Jaya

Satgas Operasi Damai Cartenz menangkap satu anggota Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) bernama Oni Enumbi alias Mamberamo alias Bumiwalo. 
img_title
01:05

Kuasa Hukum Firli Bahuri: Klien Saya Tidak Hadir karena Ada Pengajian

Kuasa Hukum Firli Bahuri  menyatakan, kliennya mangkir dari pemeriksaan penyidik Polda Metro Jaya kemarin karena alasan Firli sedang mengikuti pengajian rutin bersama anak yatim di kediamannya. 
img_title
01:25

KPU Jakarta Ungkap Belum Ada Rencana PSU

KPU Jakarta mengungkapkan, sampai saat ini belum mendapatkan informasi akan menggelar Pemungutan Suara Ulang (PSU) dan Pemungutan Suara Lanjutan (PSL) di Pilkada Jakarta 2024. 
img_title
02:22

Polda Jawa Tengah Menahan Aipda R Terkait Kasus Penembakan Siswa SMK

Polda Jawa Tengah menahan Aipda R   yang diduga telah melakukan penembakan terhadap 3 siswa SMK 4 Semarang di Jalan Simongan, Semarang yang dimana salah satunya tewas pada Minggu dini hari lalu. 
img_title
01:22

Kebakaran Landa Tempat Spa, Pengunjung dan Terapis Panik Berhamburan

Kebakaran melanda sebuah tempat spa di Jalan Ade Irma Suryani Nasution Surabaya, Jawa Timur. Puluhan pegawai dan terapis pun berhamburan keluar gedung. 
img_title
01:43

Konferensi Pers Kubu RK-Suswono Cium Bau Kecurangan

Pemilih kepala daerah serentak yang telah dilakukan kemarin (27/11/2024) memang masih dalam proses penghitungan. 
img_title
04:41

Hadiri Puncak Hari Guru Nasional, Pidato Presiden Prabowo Disambut Gemuruh

Presiden Prabowo Subianto mengumumkan kenaikan gaji guru Aparatur Sipil Negara (ASN) saat menghadiri Puncak Peringatan Hari Guru Nasional di Velodrome, Jakarta, Kamis (28/11/2024).
img_title
05:26

Eks Ketua KPK Firli Bahuri Kembali Mangkir dari Pemeriksaan

Eks Ketua KPK, Firli Bahuri kembali mangkir dari panggilan kepolisian hari ini, Kamis (28/11/2024). 
img_title
03:59

Usai Keok di Quick Count, RK Minta Warga Jakarta Tunggu Real Count

Calon Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil-Suswono meminta warga Jakarta menunggu hasil resmi KPU soal hasil Pilkada Jakarta 2024.
img_title
01:39

Wilayah Bandung Selatan Terendam Banjir

Kondisi banjir ini mengganggu aktivitas warga sehingga mereka harus menggunakan rakit buatan untuk menerjang banjir di lokasi.
img_title
01:02

Diduga Hirup Gas Beracun, 5 Warga di Madura Tewas

5 orang warga di Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur ditemukan tewas di dalam sumur lantaran diduga menghirup gas beracun. 
img_title
01:48

Tidak Diberi Uang, Pria di Medan Kerap Ancam Ibu untuk Dibunuh

Seorang pria di Medan berurusan dengan pihak kepolisian  setelah mengancam ibu kandungnya. Polisi bahkan melakukan upaya paksa terhadap pelaku lantaran mendapat perlawanan dari pelaku. 
Jangan Lewatkan
Jangan Lupa Selesai Dhuha Baca Doa Ini 100 Kali, Kata Ustaz Syafiq Riza Basalamah Seperti Anjuran Rasulullah SAW

Jangan Lupa Selesai Dhuha Baca Doa Ini 100 Kali, Kata Ustaz Syafiq Riza Basalamah Seperti Anjuran Rasulullah SAW

Amalan baik shalat dhuha, meskipun sunnah, dhuha punya keistimewaan bila bersungguh-sungguh dalam menjalankannya. Simak penjelasan lengkapnya, semoga bermanfaat
Terima Kunjungan Dubes Finlandia, Menkomdigi Bahas Peluang Kerja Sama di Bidang Digital

Terima Kunjungan Dubes Finlandia, Menkomdigi Bahas Peluang Kerja Sama di Bidang Digital

Menkomdigi Meutya Hafid menerima kunjungan Duta Besar Finlandia untuk Indonesia Pekka Kaihilahti untuk membahas peluang kerja sama di bidang digital, termasuk pengembangan pusat data dan alih pengetahuan teknologi.
Polisi Amankan Anak 14 Tahun Bunuh Ayah dan Nenek di Lebak Bulus

Polisi Amankan Anak 14 Tahun Bunuh Ayah dan Nenek di Lebak Bulus

Polisi mengamankan anak berusia 14 tahun yang melakukan pembunuhan terhadap keluarganya di komplek perumahan Lebak Bulus, Jakarta Selatan, pada Sabtu (30/11/2024) dini hari.
Jaminan Sosial Punya Dampak Besar untuk Dongkrak Kesejahteraan Bagi Pekerja Informal

Jaminan Sosial Punya Dampak Besar untuk Dongkrak Kesejahteraan Bagi Pekerja Informal

Peneliti dari Lembaga Demografi Fakultas Ekonomi dan Bisnis UI I Gede Dewa Karma Wisana tegaskan perlindungan sosial berdampak besar untuk pekerja informal.
Jawaban dari Megawati Hangestri Ini Bisa Buat Pelatih Red Sparks Marah? Pevoli asal Jember itu Terang-terangan Lebih Pilih...

Jawaban dari Megawati Hangestri Ini Bisa Buat Pelatih Red Sparks Marah? Pevoli asal Jember itu Terang-terangan Lebih Pilih...

Beberapa waktu yang lalu, Pevoli, Megawati Hangestri, sempat memberikan pernyataan yang mungkin saja bisa membuat pelatih Red Sparks yakni Ko Hee-jin marah.
Harga Bahan Pangan di Akhir Pekan Naik, Daging Sapi Jadi Rp132 Ribu per Kilogram

Harga Bahan Pangan di Akhir Pekan Naik, Daging Sapi Jadi Rp132 Ribu per Kilogram

Harga bahan pangan di akhir pekan ini, Sabtu (30/11/2024) terpantau sebagian komoditas terlihat naik dengan melihat dari Panel Harga Bapanas pukul 07.00 WIB.
Gunung Semeru Erupsi Tiga Kali Hari Ini, Tinggi Kolom Letusan Sekitar 500 Meter

Gunung Semeru Erupsi Tiga Kali Hari Ini, Tinggi Kolom Letusan Sekitar 500 Meter

Gunung Semeru yang memiliki ketinggian 3.676 meter di atas permukaan laut (mdpl) yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dan Malang, Jawa kembali erupsi
Resmi! Pertandingan Persija Jakarta Vs Persik Kediri di Liga 1 2024-2025 Alami Perubahan Jadwal, Ini Penyebabnya

Resmi! Pertandingan Persija Jakarta Vs Persik Kediri di Liga 1 2024-2025 Alami Perubahan Jadwal, Ini Penyebabnya

Pertandingan pekan ke-12 Liga 1 2024-2025 antara Persija Jakarta kontra Persik Kediri resmi mengalami perubahan jadwal.
Terpikat Pesona Arsitek Muda di Bali, Luna Maya Nekat Selingkuh

Terpikat Pesona Arsitek Muda di Bali, Luna Maya Nekat Selingkuh

Pesona Alex (Darius Sinathrya) sebagai arsitek muda tak pernah gagal membuat perempuan yang ia temui terpana termasuk Nadine (Luna Maya) di Bali.
Meski Borong Dua Gol Kemenangan Timnas Indonesia atas Arab Saudi, Shin Tae-yong Jujur Kalau Sebenarnya Dia Ingin Ganti Marselino Ferdinan, Kenapa?

Meski Borong Dua Gol Kemenangan Timnas Indonesia atas Arab Saudi, Shin Tae-yong Jujur Kalau Sebenarnya Dia Ingin Ganti Marselino Ferdinan, Kenapa?

Shin Tae-yong mengungkapkan bahwa sebenarnya dia ingin menarik keluar Marselino Ferdinan meski sukses borong dua gol kemenangan Timnas Indonesia atas Arab Saudi