LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Daftar Kandidat Calon Menteri Prabowo-Gibran

Selasa, 15 Oktober 2024

Jakarta, tvOnenews.com - Prabowo Subianto memanggil 49 nama yang bakal menjadi anggota kabinet Prabowo mendatang di kediamannya, Jalan Kertanegara IV, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Mereka akan mengisi posisi menteri serta badan atau lembaga dalam pemerintahan Prabowo.

Berikut ini daftar Calon menteri kabinet Prabowo yang dipanggil ke Kertanegara IV:

1. Ketua DPP Partai Gerindra, Prasetyo Hadi 
2.Wakil Ketua Umum Gerindra, Sugiono
3. Istri mantan Direktur Utama Indika Energy Wishnu Wardhana, Widiyanti Putri Wardhana
4. Mantan Komisioner Komnas HAM, Natalius Pigai 
5. Wakil Ketua Umum PAN, Yandri Susanto 
6. Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Fadli Zon
7. Politikus Golkar, Nusron Wahid
8. Sekretaris Jenderal PBNU, Saifullah Yusuf 
9. Politikus Partai Gerindra, Maruarar Sirait
10. Politikus PKB, Abdul Kadir Karding
11. Wakil Ketua Umum Partai Golkar, Wihaji
12. Sekretaris Jenderal Partai Demokrat, Teuku Riefky Harsya 
13. Ketua Umum Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono
14. Sekretaris Pusat Muslimat NU, Arifatul Choiri Fauzi 
15. Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian 
16. Ketua Umum PAN,  Zulkifli Hasan
17. Akademisi, Satryo Soemantri Brodjonegoro
18. Akademisi, Yassierli
19. Pakar hukum tata negara dan mantan Ketua Umum PBB, Yusril Ihza Mahendra 
20. Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia 
21. Sekretaris Umum PP Muhammadiyah, Abdul Mu'ti
22. Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar
23. Wakil Kapolri Komisaris Jenderal Agus Andrianto
24. Wakil Menteri Agraria Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional serta politikus PSI, Raja Juli Antoni
25. Menteri Perindustrian dan politikus Golkar, Agus Gumiwang
26. Menteri Sekretaris Negara, Pratikno
27. Penjabat Gubenur Papua Tengah, Ribka Haluk
28. Politikus Demokrat, Iftitah Sulaeman
29. Politikus Golkar, Maman Abdurrahman
30. Akademisi, Rachmat Pambudy
31. Sekretaris Jenderal Menteri Perdagangan, Budi Santoso
32. Menteri Kelautan dan Perikanan, Sakti Wahyu Trenggono
33. Sekretaris Jenderal Kementerian PUPR, Raden Dodi Priyono
34. Direktur Jenderal Planologi Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Hanif Faisol Nurofiq
35. Ketua Dewan Perwakilan Daerah, Sultan Bachtiar Najamudin
36. Imam Besar Masjid Istiqlal, Nazarudin Umar
37. Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman 
38. Menteri BUMN, Erick Thohir
39. Menteri Pemuda dan Olahraga, Dito Ariotedjo
40. Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin 
41. Menko Perekonomian, Airlangga Hartarto 
42. Menteri Keuangan, Sri Mulyani
43. Mantan Istri Basuki Tjahaja Purnama, Veronica TAN
44. Dewan Komisaris PLN, Dudy Purwagandhi
45. Menteri Hukum dan HAM, Supratman Andi Agtas
46. Sekretaris Jenderal Kemhan Donny Ermawan Taufanto
47. Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Rosan Roeslani
48. Wakil Menteri Pertahanan, M. Herindra
49 . Politisi Golkar, Meutya Hafid
(awy)
 

Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
img_title
17:43

Indonesia Bidik Kemenangan Lawan China

Timnas Indonesia bersiap menghadapi tuan rumah Cina dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang akan berlangsung di Qingdao Youth Football Stadium, Qingdao, China Selasa 15 Oktober 2024.
img_title
02:32

Situasi di Kertanegara Jelang Pemanggilan Menteri Kabinet Prabowo

Hari ini, Presiden terpilih Prabowo Subianto masih akan kembali memanggil sejumlah tokoh yang disinyalir akan menjadi menteri dan wakil menteri di kabinetnya.
img_title
05:48

Kronologi Keracunan Massal Hingga Menyebabkan 1 Warga Tewas

Diduga akibat keracunan makanan di acara sholawat satu orang warga Trenggalek, Jawa Timur meninggal dunia sementara. Enam lainnya harus mendapatkan perawatan medis.
img_title
01:56

Klaten Diterjang Angin Kencang, Atap Rumah Warga Terbang

Angin kencang dan hujan deras ini menerjang wilayah Klaten, Jawa Tengah. Akibatnya sejumlah pohon tumbang menimpa bangunan dan juga menutup jalan.
img_title
01:25

Video Amatir Duel Dua Bocah di Kebun Tebu Viral di Medsos

Pemalang dihebohkan dengan video viral yang memperlihatkan aksi perkelahian dua bocah sekolah dasar (SD) di perkebunan tebu di desa Pamutih, Kecamatan Ulujami. 
img_title
02:19

Kecelakaan Mobil vs Motor, Pengendara Terseret 3 Meter Hingga Tewas

Kecelakaan yang melibatkan mobil dan juga motor di Jakarta Barat menewaskan pengendara motor akibat luka berat di bagian kepala.
img_title
02:10

Relawan Pengusaha Muda Beri Penghargaan Untuk Anindya Bakrie Atas Inovatif Transportasi Listrik

Relawan pengusaha muda nasional atau Repnas memberikan penghargaan kepada Anindya Novyan Bakrie sebagai Innovative Leadership in Electric Transportation Awards.
img_title
03:04

Jasad Penuh Luka Ditemukan Tergeletak di Kebun Karet

Sesosok mayat ditemukan di area kebun karet di Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir, Sumatera Selatan.
img_title
01:25

Rombongan Pimpinan MPR RI Antar Undangan Pelantikan ke Presiden Jokowi

Pimpinan Majelis Permusyawaratan Rakyat terpilih Periode 2024-2029 menggelar pertemuan dengan Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka Jakarta.
img_title
01:13

Hadapi China Malam Ini, Timnas Indonesia Fokus Latihan

Timnas Indonesia bersiap menghadapi tuan rumah Cina dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang akan berlangsung di Qingdao Youth Football Stadium, Qingdao, China Selasa 15 Oktober 2024.
img_title
15:56

[BREAKING NEWS] Prabowo Panggil Para Calon Menteri

Sederet nama politikus mulai memadati kediaman Presiden RI terpilih  Prabowo Subianto di bilangan Jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan pada Senain (14/10/2024). 
img_title
05:39

Kronologi Nenek 80 Tahun yang Hilang di Hutan Ditemukan Tewas

Sempat hilang dalam sepekan, seorang nenek di Maluku Tengah, Maluku ditemukan tewas dalam kondisi membusuk di hutan pada Sabtu kemarin.
img_title
02:50

Viral! Aksi Netizen Indonesia ubah Nama Sejumlah Kota di Bahrain jadi "AFC Mafia"

Hal ini disebabkan oleh keputusan-keputusan wasit Ahmed Al-Kaf yang dianggap tidak adil dan dinilai lebih menguntungkan tim Bahrain.
img_title
05:37

Menanti Komposisi Kabinet Prabowo-Gibran

Sekjen Partai NasDem Hermawi Taslim menegaskan bahwa Partai NasDem tidak akan masuk ke kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran.
img_title
01:05

Dharma Pongrekun Meninjau Pelaku UMKM di Johar Baru

Dharma Pongrekun, calon gubernur Jakarta nomor urut 2 melakukan blusukan ke Kampung Rawa, Kelurahan Johar Baru, Jakarta Pusat.
img_title
01:09

Ridwan Kamil Beri Hadiah Umrah ke Jemaah Maulid Nabi di Ciracas

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil menghadiri acara Maulid Nabi Forum Komunikasi Majelis Taklim Jakarta Timur di GOR Ciracas.
img_title
02:58

Ingin Anak Tetap Gemuk Walau Susah Makan, ART Beri Steroid ke Balita

Polda Jawa Timur menahan asisten rumah tangga di Surabaya yang kedapatan memberi steroid ke anak usia 2 tahun.
img_title
11:57

Nama Effendi Gazali Diusulkan Masuk Dalam Kabinet Prabowo?

Susunan kabinet di pemerintahan Prabowo Subianto Gibran Rakabuming Raka sedang tahap finalisasi di tengah penggodokan kandidat.
img_title
04:45

Keluarga Siswi SMP Korban Pembunuhan Sangat Kecewa para Pelaku Divonis Ringan

Majelis hakim yang diketuai oleh Edward ini menjatuhkan vonis 10 tahun penjara dan 1 tahun pelatihan kerja terhadap IS (16)pelaku utama dalam kasus pembunuhan dan pemerkosaan siswi SMP berinisial AA (13).
Jangan Lewatkan
Profil Widiyanti Putri Wardhana, Pengusaha yang Jadi Calon Menteri Prabowo

Profil Widiyanti Putri Wardhana, Pengusaha yang Jadi Calon Menteri Prabowo

Nama Widiyanti Putri Wardhana menjadi sorotan setelah dipanggil presiden terpilih Prabowo Subianto ke kediamannya di Jalan Kertanegara pada 14 Oktober 2024.
Kabar Baik Nih Buat Emak-emak, Harga Emas Antam Turun Jadi Rp1,488 Juta per Gram

Kabar Baik Nih Buat Emak-emak, Harga Emas Antam Turun Jadi Rp1,488 Juta per Gram

Ada kabar baik untuk emak-emak di Indonesia soal harga Emas Antam yang turun Rp2 ribu dan emas perhiasan yang juga ikut turun mulai dari 24K hingga 18K hari ini
Profil Omar Al Ali: Wasit Asal Uni Emirat Arab di Laga Timnas Indonesia Vs China, Pernah Memimpin 3 Pertandingan Piala Dunia di Indonesia

Profil Omar Al Ali: Wasit Asal Uni Emirat Arab di Laga Timnas Indonesia Vs China, Pernah Memimpin 3 Pertandingan Piala Dunia di Indonesia

Wasit asal Uni Emirat Arab, Omar Al Ali bakal memimpin pertandingan antara Timnas Indonesia kontra China, berikut profilnya.
Onyo dan Sarwendah Terlalu Dekat? Ruben Onsu Akhirnya Blak-blakan soal Keputusan Angkat Betrand Peto jadi Anak, Katanya…

Onyo dan Sarwendah Terlalu Dekat? Ruben Onsu Akhirnya Blak-blakan soal Keputusan Angkat Betrand Peto jadi Anak, Katanya…

Ruben Onsu blak-blakan soal keputusannya mengangkat Betrand Peto menjadi anak angkat, meski pada akhirnya membuat Sarwendah kena hujat karena kedekatannya.
Ternyata Ini Makna Doa Dipanjatkan Wasit Asal Arab Saudi Omar Ali, Jelang Laga Indonesia vs China Kualifikasi Piala Dunia 2026 Insyaallah Berkah

Ternyata Ini Makna Doa Dipanjatkan Wasit Asal Arab Saudi Omar Ali, Jelang Laga Indonesia vs China Kualifikasi Piala Dunia 2026 Insyaallah Berkah

Diketahui, laga tersebut nantinya akan dipimpin oleh wasit asal Timur Tengah, Omar Ali. Hal menarik ialah sebelum memimpin, Omar unggah doanya di Instagram ..
Diisukan Bakal Jadi Menteri di Kabinet Prabowo, Inilah Deretan Gurita Bisnis Veronica Tan yang Jadi Sorotan

Diisukan Bakal Jadi Menteri di Kabinet Prabowo, Inilah Deretan Gurita Bisnis Veronica Tan yang Jadi Sorotan

Inilah sumber kekayaan Veronica Tan, sosok yang dipanggil Presiden Terpilih Prabowo Subianto untuk masuk ke dalam Kabinet Prabowo-Gibran sebagai seorang menteri
Nasib Branko Ivankovic sebagai Pelatih China Ditentukan usai Lawan Timnas Indonesia, Jadi Korban Keganasan Shin Tae-yong yang ke-8?

Nasib Branko Ivankovic sebagai Pelatih China Ditentukan usai Lawan Timnas Indonesia, Jadi Korban Keganasan Shin Tae-yong yang ke-8?

Media China melaporkan bahwa nasib Branko Ivankovic sebagai pelatih Timnas China akan ditentukan usai melawan Timnas Indonesia.
Ranking P4P Tinju Dunia: Naoya Inoue Tak Terkalahkan di Puncak, Artur Beterbiev Tembus 5 Besar

Ranking P4P Tinju Dunia: Naoya Inoue Tak Terkalahkan di Puncak, Artur Beterbiev Tembus 5 Besar

Update ranking Pound-for-Pound (P4P) tinju dunia, di mana petinju asal Jepang Naoya Inoue masih bertahan di puncak dan Artur Beterbiev menembus lima besar.
Cawagub Jateng Taj Yasin Sowan ke Rumah Gus Baha di Rembang, Ini yang Mereka Bahas

Cawagub Jateng Taj Yasin Sowan ke Rumah Gus Baha di Rembang, Ini yang Mereka Bahas

Calon Wakil Gubernur Jawa Tengah no 2, Taj Yasin Maimoen (Gus Yasin), Senin malam (14/10/2024), sowan ke rumah Gus Baha di Rembang, Jawa Tengah. 
Sebelum Cerai, Ruben Onsu Pernah Umbar Hal Buruk yang Terjadi pada Sarwendah, Beranikan Bicara Kalau Sebenarnya Mantan Istrinya itu...

Sebelum Cerai, Ruben Onsu Pernah Umbar Hal Buruk yang Terjadi pada Sarwendah, Beranikan Bicara Kalau Sebenarnya Mantan Istrinya itu...

Ternyata sebelum resmi bercerai, Ruben Onsu sempat mengungkap hal buruk yang terjadi pada mantan istrinya, Sarwendah. Apakah itu? Simak artikel selengkapnya.