LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Marak Ceramah Berisi Makian, DPR RI Fraksi PKB Sebut Sertifikasi untuk Pendakwah Wajib

Sabtu, 14 Desember 2024 - 09:15 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Ceramah Gus miftah Maulana Habiburrahman yang dinilai menghina penjual es teh menuai kritik di tengah publik. 

Apalagi, saat itu Gus Miftah menjabat sebagai Utusan Khusus Presiden Bidang Kerukunan Beragama. 

Meski akhirnya Gus Miftah mengundurkan diri sebagai utusan presiden, gelombang kritik masih terus bergulir. 

Bahkan, Komisi Agama DPR RI mengusulkan agar para pendakwah disertifikasi untuk memastikan kapasitas yang dimiliki dalam menyampaikan nilai-nilai agama kepada masyarakat. 

Urgensi Sertifikasi pendakwah disoroti, salah satu anggota Komisi VIII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Maman Imanul Haq Anggota Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Dalam penjelasannya, Maman menyampaikan kegelisahannya terkait pentingnya sertifikasi pendakwah kepada Menteri Agama Republik Indonesia (Menag RI) pada Rapat Kerja Menag RI, Kepala Badan Penyelenggara Haji (BPH) dan Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH). 

Maman menambahkan agar kedepannya tak lagi ada kasus serupa. Ia sangat berharap Kompetensi Pendakwah ini dikawal baik.

Di sisi lain, Menteri Agama, Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, M.A menyampaikan selama ini sudah ada program Kompetensi Pendakwah. 

Dalam keterangannya, Prof Nasaruddin menggagas lembaga Pendidikan Kader Ulama Masjid Istiqlal (PKUMI) di bawah Badan Pengelola Masjid istiqlal (BPMI).  

PKUMI didirikan oleh Nasaruddin Umar sejak Tahun 2021 yang bekerjasama dengan Kementerian Agama RI, Kementerian Keuangan RI, Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI, Kementerian PPPA RI, Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) dan Universitas PTIQ Jakarta.

Sertifikasi pendakwah adalah proses pengakuan formal terhadap kompetensi seorang pendakwah, baik dalam aspek keilmuan agama, kemampuan komunikasi, maupun pemahaman terhadap konteks sosial dan kebangsaan. 

Program ini biasanya dilakukan oleh lembaga resmi seperti Kementerian Agama, Majelis Ulama Indonesia (MUI), atau organisasi Islam lainnya. 

Sertifikasi pendakwah diharapkan meningkatkan kompetensi dan kualitas dakwah. Memastikan pendakwah memiliki pemahaman yang benar tentang ajaran Islam dan metode dakwah yang efektif. Mendorong moderasi beragama. 

Sertifikasi bisa menjadi alat untuk mempromosikan pendekatan dakwah yang damai, inklusif, dan tidak memecah belah masyarakat. Mengurangi penyebaran paham ekstrem. 

Juga menghindari penyalahgunaan mimbar dakwah untuk menyebarkan ideologi radikal atau intoleransi, juga membangun kepercayaan publik. 

Dengan adanya sertifikasi, masyarakat lebih percaya kepada pendakwah sudah terverifikasi secara keilmuan dan moral. (awy)
 

Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
img_title
01:16

Pemerintah Melakukan Finalisasi Aturan PPN 12%

Pemerintah melakukan finalisasi aturan untuk pajak pertambahan nilai atau PPN dari 11 persen ke 12 persen.
img_title
12:29

Selama 14 Tahun 2 Bidan di Yogyakarta Jual 66 Bayi

Dua bidan di Yogyakarta ditangkap polisi karena memperjual belikan bayi. Para pelaku beroperasi sejak tahun 2010 dan telah menjual sedikitnya 66 bayi.
img_title
02:51

Seorang Pria di Jakarta Unggah Video, Menduga Bayinya Tertukar di RS

Rumah Sakit Islam Jakarta Cempaka Putih buka suara mengenai polemik bayi yang diduga tertukar . Pihak rumah sakit bersedia menanggung seluruh biaya tes DNA dan lokasi tes DNA bayi.
img_title
02:35

Remaja Bawah Umur di Jakarta Tikam Keluarga, Sang Ibu Maafkan Pelaku

Perkembangan kasus seorang remaja di bawah umur yang menikam keluarganya polisi hingga saat ini terus memproses kasus hukum dari peristiwa ini.
img_title
09:07

Diduga Dianiaya Kekasih Ibunya, Balita di Jombang Meninggal Dunia

Diduga dianiaya kekasih ibu kandung, seorang balita di Jombang, Jawa Timur tewas dengan luka pada bagian kepala dan perut. 
img_title
01:42

Dokter Koas Dianiaya, Diduga Perkara Jadwal Kerja Akhir Tahun

Media sosial dibuat geger usai viral sebuah video menunjukkan adegan adu jotos, dialami oleh dokter koas dari Universitas Sriwijaya (Unsri) Palembang. 
img_title
11:30

Canda Presiden Prabowo Ke Bahlil di HUT Partai Golkar

Presiden RI Prabowo Subianto mengungkapkan kesannya terhadap Ketua Umum Partai Golkar, Bahlil Lahadalia, dalam pidatonya di acara puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-60 Partai Golkar.
img_title
11:18

Duduk Perkara Dokter Koas FK Unsri Dianiaya

Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya (Unsri) dr Syarif Hasan buka suara soal video viral penganiayaan dokter koas di Palembang. 
img_title
04:20

SPBU di Pondok Bambu Meledak saat Isi BBM, Pegawai Kena Luka Bakar

Terdapat sebuah video CCTV yang memperlihatkan detik-detik ledakan terjadi pada sebuah SPBU di kawasan Pondok Bambu, Duren Sawit, Jakarta Timur. 
img_title
02:20

RK-Suswono Terima Hasil Pilkada Jakarta

Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur nomor urut 1 yakni Ridwan Kamil-Suswono menyatakan menerima hasil rekapitulasi Pilkada Jakarta 2024. 
img_title
10:32

Polemik Dugaan Bayi Tertukar di RSI Jakarta Cempaka Putih

Seorang pria curhat di media sosial yang menduga bayinya tertukar di rumah sakit di kawasan Cempaka Putih,  Jakarta Pusat. 
img_title
04:22

KPK Periksa Yasonna Laoly

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menjadwalkan pemeriksaan terhadap mantan Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly. 
img_title
01:24

Dugaan Kasus Suap Eks Gubernur Maluku Utara

Terdakwa mantan Ketua Gerindra Maluku Utara Muhaimin Syarif dalam kasus suap Abdul Ghani Kasuba dituntut 4 tahun penjara menyampaikan nota pembelaan. 
img_title
26:51

Anggaran Makan Bergizi Gratis Disinggung Megawati

Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menyinggung program makan bergizi gratis yang digagas Prabowo.
img_title
02:06

Pemilik Homestay Ungkap Kelakuan Agus Difabel

Pemilik homestay atau penginapan lokasi Agus melecehkan para korbannya mengaku kerap melihat Agus membawa wanita ke homestay tersebut. 
img_title
09:07

Diduga Dianiaya Kekasih Ibunya, Balita di Jombang Meninggal Dunia

Diduga dianiaya kekasih ibu kandung, seorang balita di Jombang, Jawa Timur tewas dengan luka pada bagian kepala dan perut. 
img_title
03:45

Ongkos Politik Terlalu Mahal, Prabowo Usulkan Pemilihan Kepala Daerah Dipilih DPRD

Dalam pidatonya pada puncak HUT ke-60 Partai Golkar di Sentul, Bogor, Presiden Prabowo Subianto menyatakan perlu adanya evaluasi dalam sistem politik di Indonesia termasuk dalam penyelenggaraan pemilihan kepala daerah. 
img_title
00:57

KBRI Damaskus Evakuasi 37 WNI Dari Suriah

Pemulangan Warga Negara Indonesia (WNI) dari Suriah yang sedang dilanda konflik telah dimulai. Gelombang pertama terdiri atas 37 orang WNI. 
img_title
01:27

Polisi Tangkap 2 Bidan Terkait Kasus Penjualan Puluhan Bayi

Praktik jual beli bayi yang melibatkan dua orang bidan dan telah berlangsung sejak 2010 akhirnya terungkap oleh polisi. 
Jangan Lewatkan
Mulai Nanti Malam Jangan Langsung Tidur, Kata Ustaz Khalid Basalamah Amalkan Ini Bantu Lunasi Utang

Mulai Nanti Malam Jangan Langsung Tidur, Kata Ustaz Khalid Basalamah Amalkan Ini Bantu Lunasi Utang

Siapapun yang memiliki utang akan berusaha untuk melunasi dengan usaha , seperti bekerja. Ustaz Khalid Basalamah menganjurkan satu amalan baik ini. Doa ampuh..
Tak Puas Hasil Imbang dengan Laos, Ketum PSSI Erick Thohir: Mestinya Timnas Indonesia Menang

Tak Puas Hasil Imbang dengan Laos, Ketum PSSI Erick Thohir: Mestinya Timnas Indonesia Menang

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir menanggapi hasil imbang antara Timnas Indonesia dengan Laos pada pertandingan Piala AFF 2024.
Legislator PKB Sebut Rencana Impor Sapi Perah dari Brazil Untuk Makan Bergizi Gratis Berlebihan

Legislator PKB Sebut Rencana Impor Sapi Perah dari Brazil Untuk Makan Bergizi Gratis Berlebihan

Anggota Komisi IV DPR RI Fraksi PKB Hindun Anisah minta Kementan tinjau kembali soal rencana impor sapi hidup dari Brasil jelang program makan bergizi gratis.
3 Faktor Ini Buat Timnas Indonesia akan Sulit Menang dari Vietnam di Piala AFF 2024, Nomor 2 Ada Pengaruh Shin Tae-yong

3 Faktor Ini Buat Timnas Indonesia akan Sulit Menang dari Vietnam di Piala AFF 2024, Nomor 2 Ada Pengaruh Shin Tae-yong

3 faktor krusial ini membuat TImnas Indonesia akan kesulitan untuk bisa meraih kemenangan atas Vietnam dalam laga Piala AFF 2024 di Stadion Viet Tri, Minggu.
2.650 Tiket Timnas Indonesia Vs Australia Sudah Diborong Suporter Garuda, Siap Merahkan Sydney Football Stadium di Kualifikasi Piala Dunia 2026

2.650 Tiket Timnas Indonesia Vs Australia Sudah Diborong Suporter Garuda, Siap Merahkan Sydney Football Stadium di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Sebanyak 2.650 tiket Timnas Indonesia vs Australia untuk suporter Garuda sudah terjual jelang pertemuan kedua tim di Sydney Football Stadium pada ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kadin Jawa Barat Siap Jadi Tombak Pertumbuhan Ekonomi Nasional

Kadin Jawa Barat Siap Jadi Tombak Pertumbuhan Ekonomi Nasional

Kamar Dagang dan Industri Provinsi Jawa Barat punya peranan penting untuk mendukung program swasembada pangan yang saat ini dicanangkan oleh Presiden Prabowo.
Banjir Rob di Jakarta Utara, 6 RT dan Satu Jalan Tergenang

Banjir Rob di Jakarta Utara, 6 RT dan Satu Jalan Tergenang

Sebanyak enam RT dan sebuah jalan tergenang akibat peristiwa banjir rob yang melanda wilayah pesisir utara Jakarta, pada Sabtu (14/12/2024).
Gas LPG 3 kg Alami Penyesuaian HET di Tingkat Pangkalan, Pemda DIY Tegas Beri Sanksi Bagi Pelanggar

Gas LPG 3 kg Alami Penyesuaian HET di Tingkat Pangkalan, Pemda DIY Tegas Beri Sanksi Bagi Pelanggar

Asisten Bidang Perekonomian dan Pembangunan, Setda DIY, Tri Saktiyana menyampaikan, penyesuaian HET gas LPG 3 kg sesuai SK Gubernur DIY sejak 10 Desember 2024.
Ketua KPU RI Soroti Wacana Kepala Daerah Dipilih DPRD, Begini Katanya

Ketua KPU RI Soroti Wacana Kepala Daerah Dipilih DPRD, Begini Katanya

Ketua KPU RI Mochammad Afifuddin soroti perihal adanya wacana terkait kepala daerah dipilih DPRD usai Presiden Prabowo singgung sistem politik di Indonesia.
Wacana Kenaikan PPN 12 Persen Hanya untuk Barang Mewah, Begini Kata PKB

Wacana Kenaikan PPN 12 Persen Hanya untuk Barang Mewah, Begini Kata PKB

Ketua Harian DPP PKB Ais Shafiyah Ashar menanggapi soal rencana kenaikan PPN 12 persen hanya untuk barang mewah, sesuai perkataan Presiden Prabowo Subianto.