ADVERTISEMENT

LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Rumahnya Diblokade Tembok, 4 Keluarga Dituntut Bayar Rp150 Juta | tvOne Minute

Minggu, 14 Maret 2021 - 20:27 WIB

Pemalang, Jawa Tengah – Empat keluarga dituntut untuk membayar sebesar Rp150 juta agar tembok yang memblokade rumah mereka dibuka. Saat ini tempat tinggal empat keluarga yang terletak di Desa Widodaren, Kecamatan Petarukan, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah itu kondisinya terisolasi.

Suharto, salah satu warga yang akses keluar-masuknya ditutup mengaku kejadian ini telah dia alami lebih dari satu pekan. Dia dan tiga tetangganya tidak tahu mengapa jalan ditutup.

“Hari Sabtu kemarin dua minggu. Dari mulai ditutup sudah dua minggu. Sebelum ditutup ini jalan umum, sejak dulu puluhan tahun enggak ada masalah,” Kata Suharto.

Akses jalan yang ditutup sebelumnya dibeli dari Sukendro, pemilik lahan yang anaknya maju di Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak Kabupaten Pemalang tahun 2020 silam. Suharto sempat memberi uang muka sebesar Rp50 juta dari harga yang disepakati Rp100 juta pada tanggal 18 Februari 2020. Namun tiba-tiba Sukendro mengembalikan dana tersebut pada 27 Februari 2020. Berembus kabar bahwa penutupan jalan tersebut lantaran empat keluarga tersebut tidak mendukung anak Suharto dalam pilkades.

“Waktu awalnya itu kan ada transaksi jual-beli. Sudah ada kesepakatan dengan harga kalau enggak salah Rp100 juta untuk tanah jalan yang lebarnya tiga meter. Setelah berjalannya waktu dari transaksi sampai dua bulan atau tiga bulan itu ada pengembalian, menurut saya secara sepihak,” kata salah satu warga, Rohman.

Namun hal tersebut langsung dibantah oleh Andriyanto Susatyo, Putra Sukendro. Dia memastikan pembangunan tembok di lahan milik keluarganya yang menjadi akses empat keluarga tidak ada hubungan dengan kekalahan Andri di pilkades.

“Mohon maaf saya klarifikasi. Tidak ada hubungannya dengan Pilkades 2020. Ini intern urusan keluarga pribadi. Keluarga saya dengan keluarga Pak Suharto. Waktu itu juga pembayaran DP (down payment) itu bulan Februari tanggal 18, setelah ada omongan yang tidak enak, keluarga saya dengar kurang enak di hati, terus DP dikembalikan. Keluarga kami menunggu kedatangan keluarga Pak Harto untuk dirembug kembali supaya tidak ada masalah yang tidak diinginkan, seperti yang viral saat ini,” Andriyanto Susatyo.

Untuk menyelesaikan masalah ini, petugas dari Polsek Petarukan turun tangan untuk menengahi mediasi antara keluarga Sukendro dan Suharto yang bersitegang. (act)

Lihat juga: MELIHAT LANGSUNG RUMAH YANG DITUTUP PAGAR BETON SETINGGI 2 METER DI CILEDUG

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Hasto Seret Nama Jokowi Saat Pembacaan Eksepsi
05:08

Hasto Seret Nama Jokowi Saat Pembacaan Eksepsi

Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyeret nama Presiden ke-7 Joko Widodo dalam sidang nota keberatan atau eksepsi atas dakwaan kasus dugaan suap dan rintangan penyidikan Harun Masiku.
Sadis, Pembunuh Simpan Jasad Korban di Rumah
22:55

Sadis, Pembunuh Simpan Jasad Korban di Rumah

Sadis dan keji, Muhammad Rafy Ramadhan (24) warga Bantul tega membunuh kekasihnya sendiri. 
Gunung Lewotobi Laki-Laki Erupsi, Dua Lansia Alami Luka Bakar
04:59

Gunung Lewotobi Laki-Laki Erupsi, Dua Lansia Alami Luka Bakar

Dua lansia warga Kecamatan Ile Bura alami luka bakar akibat terkena abu panas vulkanik pasca erupsi dahsyat Lewotobi Laki-Laki di Kabupaten Flores Timur, NTT. 
295 Ribu Kendaraan Diprediksi akan Melintasi GT Warugunung
05:27

295 Ribu Kendaraan Diprediksi akan Melintasi GT Warugunung

Jasa Marga Trans Jawa Tol memproyeksikan sebanyak 295.000 kendaraan akan melintasi Gerbang Tol Surabaya, Jawa Timur selama periode arus mudik Lebaran 2025. 
Jelang Lebaran, Kendaraan Menuju Pelabuhan Merak Mengular!
00:57

Jelang Lebaran, Kendaraan Menuju Pelabuhan Merak Mengular!

Jelang Lebaran, Dermaga Eksekutif Pelabuhan Merak Kota Cilegon, Banten sudah dipadati pemudik tujuan Sumatera. 
68% Tiket Kereta telah Terjual Menjelang H-10 Lebaran
03:34

68% Tiket Kereta telah Terjual Menjelang H-10 Lebaran

H-10 Hari Raya Lebaran, sejumlah pemudik sudah memadati Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat. Sekitar 68 persen tiket kereta pun sudah terjual. 
Ratusan Ribu Lebih Penumpang Terbang dan Mendarat di Bandara Soetta
00:51

Ratusan Ribu Lebih Penumpang Terbang dan Mendarat di Bandara Soetta

Sejumlah pemudik mulai memadati Bandara Soekarno Hatta Tangerang, Banten hari ini (22/3/2025).  
Kantor Media Tempo Diteror Kepala Babi, Komite Keselamatan Jurnalis Lapor ke Bareskrim Polri
01:47

Kantor Media Tempo Diteror Kepala Babi, Komite Keselamatan Jurnalis Lapor ke Bareskrim Polri

Kantor media Tempo di Jalan Palmerah,  Kebayoran Lama, Jakarta Selatan menerima paket berisi kepala babi. Komite Keselamatan Jurnalis menyebut, kiriman tersebut sebagai ancaman terhadap kemerdekaan pers. 
Bacakan Eksepsi, Hasto Tuding KPK Daur Ulang Kasus Harun Masiku
01:36

Bacakan Eksepsi, Hasto Tuding KPK Daur Ulang Kasus Harun Masiku

Kasus dugaan suap dan perintahan penyidikan dengan terdakwa Hasto Kristiyanto kembali digelar di Pengadilan Negeri Tindak Pidana Korupsi Jakarta Pusat pada Jumat (21/3/2025). 
Tiket Indonesia vs Bahrain Sold Out, Atmosfer GBK Siap Teror Bahrain 90 Menit!
06:03

Tiket Indonesia vs Bahrain Sold Out, Atmosfer GBK Siap Teror Bahrain 90 Menit!

Pada awal Maret 2025, PSSI resmi mengumumkan jadwal penjualan tiket laga penting Timnas Indonesia menghadapi Bahrain dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Tiket pun sudah ludes terjual. 
Jokowi dan Puan Maharani Bertemu di Acara Buka Bersama Partai NasDem
01:36

Jokowi dan Puan Maharani Bertemu di Acara Buka Bersama Partai NasDem

Dalam buka puasa bersama Partai NasDem, nampak kebersamaan Presiden Indonesia ke-7 Joko Widodo dengan Ketua DPP PDIP Puan Maharani yang juga Ketua DPR. 
Presiden Prabowo Gelar Sidang Kabinet Paripurna Persiapan Idul Fitri
01:18

Presiden Prabowo Gelar Sidang Kabinet Paripurna Persiapan Idul Fitri

Presiden Prabowo Subianto menggelar Rapat Sidang Kabinet Paripurna di Istana Kepresidenan, Jakarta. 
Anggota DPRD Bojonegoro dan Wadir RS Termasuk Korban Meninggal di Tanah Suci
02:21

Anggota DPRD Bojonegoro dan Wadir RS Termasuk Korban Meninggal di Tanah Suci

Bus yang membawa jemaah umrah asal Indonesia mengalami kecelakaan di Wadi Qudaid 150 km dari Kota Jeddah, Arab Saudi. Dalam peristiwa tersebut, 6 jemaah umrah WNI meninggal dunia. 
Menhub Dudy Purwagandhi Buka Posko Pusat Angkutan Lebaran 2025
02:27

Menhub Dudy Purwagandhi Buka Posko Pusat Angkutan Lebaran 2025

Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi membuka posko pusat angkutan Lebaran 2025 secara serentak di seluruh wilayah Indonesia. Posko akan bersiaga selama 22 hari. 
Pulang Mudik Awal, Mahasiswi Tew4s Terlind4s Truk di Jalur Tengkorak Sidoarjo
03:08

Pulang Mudik Awal, Mahasiswi Tew4s Terlind4s Truk di Jalur Tengkorak Sidoarjo

Seorang mahasiswi dari salah satu universitas di Madura tewas setelah terlindas truk gandeng pada Kamis (20/3/2025) sore saat hendak pulang mudik ke kampung halamannya. 
'Jagoan Cikiwul' Diringkus Polisi di Tempat Persembunyian di Sukabumi
01:52

'Jagoan Cikiwul' Diringkus Polisi di Tempat Persembunyian di Sukabumi

Buruan pihak kepolisian anggota ormas di Kota Bekasi, Jawa Barat yang diduga meminta THR ke sebuah perusahaan di wilayah Bantar Gebang, Bekasi akhirnya ditangkap Tim Resmob Polres Metro Bekasi Kota. 
KPK Selidiki Kasus Bank BJB, Mantan Gubernur Jabar Ridwan Kamil Segera Diperiksa
03:44

KPK Selidiki Kasus Bank BJB, Mantan Gubernur Jabar Ridwan Kamil Segera Diperiksa

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan akan memanggil mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil setelah Lebaran nanti.  
Saksi Mengaku Setor Sejumlah Uang Judi Sabung Ayam Kepada Polisi
04:42

Saksi Mengaku Setor Sejumlah Uang Judi Sabung Ayam Kepada Polisi

3 polisi tewas usai diduga ditembak oknum TNI saat melakukan penggerebekan judi sabung ayam di Way Kanan Lampung. Adapun penyebabnya diduga terkait bagi-bagi duit setoran. 
Angkat Bicara soal 3 Anggota Polisi Tewas, KSAD: TNI-Polri Tetap Kompak Semua
01:38

Angkat Bicara soal 3 Anggota Polisi Tewas, KSAD: TNI-Polri Tetap Kompak Semua

Kepala Staf TNI Angkatan Darat Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menegaskan, TNI-Polri tetap solid dan kompak. 

Jangan Lewatkan

Bulog Dikucur Rp16,6 Triliun, PCO: Ada Praktik Middleman yang Selama Ini Miskinkan Petani

Bulog Dikucur Rp16,6 Triliun, PCO: Ada Praktik Middleman yang Selama Ini Miskinkan Petani

Kantor Komunikasi Kepresidenan (PCO) menyampaikan bahwa anggaran besar yang dikucurkan ke Bulog bakal difokuskan untuk meningkatkan kesejahteraan petani.
Paranormal Terawang Aura Kecocokan Verrell Bramasta dan Fuji, Tak Disangka Hasilnya Mereka Memang…

Paranormal Terawang Aura Kecocokan Verrell Bramasta dan Fuji, Tak Disangka Hasilnya Mereka Memang…

Paranormal ini terawang aura kecocokan Verrell Bramasta dan Fuji. Seperti apa hasilnya? Simak selengkapnya!
Kalah dari Australia, Patrick Kluivert Takut Lawan Bahrain? Pundit Senior Ini Sarankan buat Hati-hati Pilih Pemain dan Lakukan...

Kalah dari Australia, Patrick Kluivert Takut Lawan Bahrain? Pundit Senior Ini Sarankan buat Hati-hati Pilih Pemain dan Lakukan...

Kalah 5 - 1 dari Autralia, perjuangan Timnas Indonesia untuk bisa lolos Piala Dunia 2026 kian sulit. Tim asuhan Patrick Kluivert ini wajib menang lawan Bahrain.
Wejangan Bijak Manajer Timnas Indonesia kepada Masyarakat soal Desakan Patrick Kluivert Out usai Dibantai Australia

Wejangan Bijak Manajer Timnas Indonesia kepada Masyarakat soal Desakan Patrick Kluivert Out usai Dibantai Australia

Manajer Timnas Indonesia sekaligus Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji meminta Patrick Kluivert untuk mengabaikan tagar #KluivertOut yang ramai di medsos.
Punya Puluhan Kambing, Memang Wajib Bayar Zakat? Ustaz Abdul Somad Ingatkan Peternak Sebenarnya...

Punya Puluhan Kambing, Memang Wajib Bayar Zakat? Ustaz Abdul Somad Ingatkan Peternak Sebenarnya...

Ustaz Abdul Somad (UAS) mengingatkan jika peternak memiliki puluhan ekor kambing, sebaiknya langsung menyumbangkan satu ekor untuk kebutuhan zakat hewan ternak.
Pelatih Bahrain akan Tepati Janjinya ke Timnas Indonesia? Sebut saat Lawan Skuad Patrick Kluivert akan...

Pelatih Bahrain akan Tepati Janjinya ke Timnas Indonesia? Sebut saat Lawan Skuad Patrick Kluivert akan...

Apakah pelatih Bahrain akan menepati janjinya ke Timnas Indonesia? Pelatih Bahrain pernah ucap sebuah janji untuk beri kejutan kepada Timnas Indonesia di GBK.
Patrick Kluivert Pesimis? Ragu Timnas Indonesia Bisa Kalahkan Bahrain

Patrick Kluivert Pesimis? Ragu Timnas Indonesia Bisa Kalahkan Bahrain

Diragukan karena pesimistis, Patrick Kluivert menyebut gim melawan Bahrain di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (25/1/2025) akan sulit bagi Timnas Indonesia.
Kata Erick Thohir soal Potensi Miliano Jonathans Dinaturalisasi dan Bela Timnas Indonesia

Kata Erick Thohir soal Potensi Miliano Jonathans Dinaturalisasi dan Bela Timnas Indonesia

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, pernah merespons kemungkinan Miliano Jonathans dinaturalisasi dan membela Timnas Indonesia asuhan Patrick Kluivert.
Gelar Sobat Aksi Ramadan 2025, BNI Renovasi Masjid hingga Beri Bantuan Pangan

Gelar Sobat Aksi Ramadan 2025, BNI Renovasi Masjid hingga Beri Bantuan Pangan

Sobat Aksi Ramadan 2025 merupakan bagian dari kepedulian BNI terhadap lingkungan sosial, terutama dalam mendukung aktivitas ibadah masyarakat di Bulan Ramadan.
Timnas Indonesia Sering Kalah karena Pemainnya Kurang Gizi? Kepala BGN: Jangan Heran Kalau PSSI Sulit Menang

Timnas Indonesia Sering Kalah karena Pemainnya Kurang Gizi? Kepala BGN: Jangan Heran Kalau PSSI Sulit Menang

Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) Dadan Hindayana menilai bahwa ada keterkaitan antara kualitas gizi pemain sepak bola Timnas Indonesia dengan performa permainan,