Setelah cukup lama menutup pintu, kini Ancol kembali dapat dikunjungi khusus untuk pengunjung yang berolahraga mulai Rabu, 18 Agustus 2021. Kabar ini disampaikan melalui akun Instagram resmi Ancol Taman Impian yang terverifikasi.
Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi menyatakan pemerintah secara resmi telah menutup pelaksanaan one way nasional dari Km 70 Tol Jakarta-Cikampek sampai Km 414 Tol Kalikangkung Semarang, mulai pukul 09.00 WIB, Minggu.
Pengadilan Kerajaan Arab Saudi mengumumkan bahwa Departemen Bulan Sabit Mahkamah Agung memutuskan 1 Syawal 1446 H atau Hari Raya Idul Fitri jatuh pada Minggu (30/3/2025).
Ribuan jemaah Tarekat Syattariyah di Kabupaten Nagan Raya, Aceh, merayakan Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah lebih awal, dengan menunaikan Shalat Idul Fitri pada Sabtu (29/3/2025) pagi.
Kecelakaan beruntun melibatkan dua mobil dan sebuah motor di kawasan Jalan Raya Ciwandan, Kota Cilegon, Banten, Jumat (28/3/2025). Kecelakaan diduga akibat sopir salah satu mobil mengantuk.
Idul Fitri menjadi hari raya bagi umat muslim di dunia. Terdapat banyak amalan sunnah dengan pahala yang dahsyat yang bisa dilakukan. Ada amalan yang dilakukan sebelum berangkat shalat Idul Fitri
Ustaz Adi Hidayat (UAH) mengatakan, takbir sebagai penyempurna shalat. Jika penerapannya keliru bisa menyebabkan dua keburukan ini dan itu tidak boleh terjadi.
Pada tanggal 31 Maret 2025, terdapat beberapa weton yang diprediksi akan menghadapi masalah kesehatan yang perlu diwaspadai. Berikut tiga di antaranya.
Ketika sudah menikah dan sah menjadi suami istri, paksu bertanggung jawab untuk mencari nafkah dan mencukupi ekonomi keluarga. bolehkah istri menanyakan penghasilan suami?