Jakarta - Sebuah
Truk kontainer pengangkut cat terbalik di Jalan Raya Koja Barat, Jakarta Utara pada Minggu (24/10/2021) pagi.
Truk sebelumnya melaju kencang dari Cilincing menuju Tanjung Priok. Diduga
Sopir mengantuk terus kehilangan keseimbangan dan menabrak trotoar.
Truk terbalik dan berhenti setelah menabrak tiang pembatas ketinggian kendaraan.
Muatan cat tumpah di jalanan sementara sopir yang terluka ringan dirawat di Rumah Sakit Koja.(awy)