Vietnam - Atlet putri Ayustina Delia Priatna berhasil menyumbang medali emas dari disiplin road nomor individual time trial. Kemudian Aiman Cahyadi membawa pulang perak. Tim balap sepeda secara keseluruhan pada SEA Games Vietnam ini telah menyumbang tiga emas dan tiga perak. (ayu)