Jakarta, Klik Disini - Rahasia di Balik Larangan dalam Bersikap Berlebihan - Rumah Mamah Dedeh | religiOne tvOne Dalam islam, sikap ghuluw atau sikap yang melampaui batas atau berlebih-berlebihan adalah sikap yang dibenci Allah dan dilarang oleh syariat. Setiap hal yang berlebihan adalah tidak baik. Selain Islam melarang berlebihan dalam makan dan minum, Islam juga melarang sikap berlebihan dalam beragama (ekstrim). Allah berfirman: “Hai Ahli Kitab, janganlah kamu berlebih-lebihan (melampaui batas) dengan cara tidak benar dalam agamamu. Dan janganlah kamu mengikuti hawa nafsu orang-orang yang telah sesat dahulu (sebelum kedatangan Muhammad) dan mereka telah menyesatkan kebanyakan (manusia), dan mereka tersesat dari jalan yang lurus”. [al-Mâ`idah/5:77] Saksikan live streaming tvOne hanya di Klik Disini