Jakarta, Klik Disini - Motivasi Hidup Dibalik Kegagalan - Ustadz Abdul Somad | religiOne Maha Suci Allah SWT yang mana telah menciptakan segala sesuatu dan hal itu pasti ada maksudnya, serta hal tersebut tak sia-sia jua keberadaanya. Termasuk dalam hal menghadirkan suatu “kegagalan demi kegagalan” di dalam kehidupan hamba-hamabaNya. Bagi kita yakni orang-orang sukses, setiap kemunduran, setiap kesalahan, setiap mungkin kebangkrutan dan setiap kegagalan demi kegagalan sejatinya adalah merupakan guru terbaik yang akan mampu mematangkan mental serta akan menjadi bimbingan bagi kita dalam menciptakan sebuah kesuksesan. #MotivasiHidup #UstadzAbdulSomad #AudioDakwahIslami #religiOnetvOne