LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Deretan pesawat delegasi KTT Asean 2023 di Bandara I Gusti Ngurah Rai
Sumber :
  • aris wiyanto

Begini Penampakan Pesawat Kepala Negara KTT ASEAN Summit Parkir di Bandara I Gusti Ngurah Rai

Perhelatan KTT ASEAN Summit di Labuan Bajo, NTT, dihadiri langsung oleh kepala negara anggota ASEAN yang datang dengan pesawat kepresidenan masing-masing. 

Kamis, 11 Mei 2023 - 09:11 WIB

Denpasar, tvOnenews.com - Perhelatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN Summit yang digelar di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, dihadiri langsung oleh kepala negara anggota ASEAN. Para kepala negara ini datang dengan pesawat kepresidenan masing-masing. 

Pesawat kepresidenan para kepala negara ini diparkir di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali yang melayani sebanyak sembilan pesawat delegasi peserta KTT ASEAN 2023. 

Sembilan pesawat yang menginap atau remain over night (RON) di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali tersebut terdiri atas delapan pesawat VIP yang mengangkut kepala negara atau kepala pemerintahan dan delegasi peserta, serta satu pesawat pendukung.

"Sejak tanggal 7 hingga 9 Mei, Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali mulai melayani penempatan pesawat VIP delegasi peserta KTT ASEAN 2023 beserta pesawat pendukung. Pesawat tersebut melakukan remain over night setelah sebelumnya berangkat dari Bandara Komodo di Labuan Bajo untuk mengantar head of delegation dan delegasi peserta KTT," kata Direktur Utama PT Angkasa Pura I Faik Fahmi, Rabu (10/5) malam.

Pihaknya menerangkan, pesawat kepresidenan Indonesia menjadi yang pertama tiba di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali, yakni pada Minggu (7/5) dan hari Selasa (9/5) menjadi puncak kedatangan pesawat VIP pengangkut delegasi peserta KTT ASEAN 2023, dimana sebanyak delapan pesawat tiba dan menginap. Dijadwalkan terdapat dua pesawat tiba dan melakukan RON di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali pada Rabu (10/5).

"Secara umum pelayanan penempatan pesawat VIP dan pendukung berjalan lancar. Dari 18 parking stand di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali yang kami siapkan, hingga saat ini sebanyak sembilan parking stand telah dipakai untuk menempatkan pesawat delegasi peserta KTT ASEAN 2023. Dapat kami sampaikan juga bahwa pelayanan pesawat VIP tersebut tidak berdampak terhadap pelayanan penerbangan reguler," ujar Fahmi. (awt/far)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Ketambahan 3 Amunisi Baru, Begini Prediksi Formasi Juventus Lawan Napoli di Liga Italia

Ketambahan 3 Amunisi Baru, Begini Prediksi Formasi Juventus Lawan Napoli di Liga Italia

Juventus diharapkan untuk ketambahan tiga pemain baru saat menghadapi Napoli dalam laga lanjutan kasta tertinggi Liga Italia, Serie A, pada akhir pekan ini.
Bikin Resah Warga, Dua Pengedar Obat Terlarang Tramadol Ditangkap Polisi di Tanah Abang

Bikin Resah Warga, Dua Pengedar Obat Terlarang Tramadol Ditangkap Polisi di Tanah Abang

Polsek Metro Tanah Abang melakukan razia pedagang obat terlarang di kawasan Jembatan Tinggi, Kebon Kacang, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat.
PDIP Jawa Tengah Solid Dukung Megawati Soekarnoputri Kembali Jadi Ketua Umum

PDIP Jawa Tengah Solid Dukung Megawati Soekarnoputri Kembali Jadi Ketua Umum

Seluruh kader PDIP di Jawa Tengah solid mendukung Megawati Soekarnoputri menjadi Ketua Umum PDI Perjuangan dalam Kongres ke-VI PDIP.
Plengkung Gading Yogyakarta Ditata Ulang Akibat Deformasi

Plengkung Gading Yogyakarta Ditata Ulang Akibat Deformasi

Plengkung Gading atau Plengkung Nirbaya mengalami deformasi berupa retakan dibagian lengkungannya, berdasarkan temuan Dinas Kebudayaan DIY pada 2018. Hal ini disebabkan oleh tekanan aktivitas dan lalu lintas.
Ketok Palu, Anggaran Tukin Dosen Cuma Rp2,5 Triliun, Tidak Semua Dapat?

Ketok Palu, Anggaran Tukin Dosen Cuma Rp2,5 Triliun, Tidak Semua Dapat?

"Kemenkeu menyetujui pembayaran tukin dosen sebesar Rp2,5 triliun,"
Hampir Digagalkan FIFA, Juventus Akhirnya Resmi Umumkan Perekrutan Randal Kolo Muani dari Paris Saint-Germain

Hampir Digagalkan FIFA, Juventus Akhirnya Resmi Umumkan Perekrutan Randal Kolo Muani dari Paris Saint-Germain

Juventus resmi mengumumkan perekrutan striker asal Prancis, Randal Kolo Muani, dari Paris Saint-Germain dengan status pinjaman, Kamis (23/1/2025) malam WIB.
Trending
Ramalan Indigo Ini Terbukti? Setelah Shin Tae-yong Didepak PSSI, Katanya Nasib Timnas Indonesia Nantinya Akan...

Ramalan Indigo Ini Terbukti? Setelah Shin Tae-yong Didepak PSSI, Katanya Nasib Timnas Indonesia Nantinya Akan...

Seorang perempuan indigo pernah meramal nasib Timnas Indonesia setelah tak dilatih lagi oleh Shin Tae-yong. Akankah Patrick Kluivert mampu membawa kemajuan?
Timnas Indonesia Tak akan Lolos Piala Dunia 2026 saat Dilatih oleh Patrick Kluivert? Denny Darko: Saya Yakin...

Timnas Indonesia Tak akan Lolos Piala Dunia 2026 saat Dilatih oleh Patrick Kluivert? Denny Darko: Saya Yakin...

Dengan asuhan dari pelatih baru Patrick Kluivert, akankah Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia 2026? Lewat kartu tarotnya, Denny Darko menerawang, bahwa...
Warga Belanda Mulai Gerah usai Patrick Kluivert dan Alex Pastoor Gabung Timnas Indonesia, Mereka Sampai...

Warga Belanda Mulai Gerah usai Patrick Kluivert dan Alex Pastoor Gabung Timnas Indonesia, Mereka Sampai...

Ternyata warga Belanda sampai bereaksi gelisah usai Patrick Kluivert dan Alex Pastoor bergabung ke Timnas Indonesia, Timnas Indonesia jadi bahasan di Belanda
Bahrain dan China Dipandang Sebelah Mata, Arab Saudi Pernah Sebut Laga Lawan Timnas Indonesia Jauh Lebih Penting: Skuad Garuda itu...

Bahrain dan China Dipandang Sebelah Mata, Arab Saudi Pernah Sebut Laga Lawan Timnas Indonesia Jauh Lebih Penting: Skuad Garuda itu...

Bahrain dan China merasa dipandang sebelah mata karena Arab Saudi pernah sebut pertandingan melawan Timnas Indonesia sebenarnya jauh lebih penting. Ternyata...
Main di Liga Spanyol, Winger Timnas Indonesia U-20 Ini Siap Bawa Garuda Nusantara Tembus Piala Dunia U-20

Main di Liga Spanyol, Winger Timnas Indonesia U-20 Ini Siap Bawa Garuda Nusantara Tembus Piala Dunia U-20

Timnas Indonesia U-20 tergabung di Grup C pada ajang Piala Asia U-20. Garuda Nusantara berada satu grup bersama Iran, Yaman serta sang juara bertahan Uzbekistan
Mantan Analis Timnas Indonesia Kim Jong-jin Kepada Marc Klok: Kamu Adalah Satu-satunya Pemain yang Berbohong...

Mantan Analis Timnas Indonesia Kim Jong-jin Kepada Marc Klok: Kamu Adalah Satu-satunya Pemain yang Berbohong...

Mantan analis Timnas Indonesia, Kim Jong-jin angkat bicara soal pemain Persib Bandung, Marc Klok yang menyebut Shin Tae-yong itu sosok pelatih yang diktator.
PSSI Sampaikan Kabar Buruk untuk Patrick Kluivert Soal Proses Naturalisasi Pemain yang Sedang Naik Daun di Eropa, Batal Bela Timnas Indonesia?

PSSI Sampaikan Kabar Buruk untuk Patrick Kluivert Soal Proses Naturalisasi Pemain yang Sedang Naik Daun di Eropa, Batal Bela Timnas Indonesia?

PSSI sampaikan kabar buruk untuk Patrick Kluivert jelang pertandingan Timnas Indonesia di ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Selengkapnya
Viral