"Iya dibawahnya cukup terjal karena ada tumpukan-tumpukan batu dan pohon-pohon yang berduri. Untuk kedalaman air sendiri diperkirakan ada sekitar 6 sampai 10 meter," ucapnya.
Hingga Selasa sore, proses pencarian korban masih belum membuahkan hasil. Rencananya, pencarian pun akan dilanjutkan pada Rabu 10 Mei 2023 pagi.
"Hari ini pencarian diberhentikan dulu, karena melihat situasi dan kondisi cuaca yang tidak memungkinkan dan akan dilanjutkan besok pagi," ujarnya. (lsr/aag)
Load more