Berdasarkan data dari BPBD Kabupaten Bogor hingga Rabu 16 Agustus kemarin sebanyak 33 desa/ kelurahan dari 13 kecamatan di Kabupaten Bogor sudah meminta bantuan air bersih.
Rudy menambahkan saat ini solusi jangka pendek adalah tetap memberi bantuan berupa air bersih. Namun ia juga mengajak semua orang untuk berpikir jangka panjangnya juga.
“Kalaupun Bogor alamnya lestari dan sebagainya wilayah penyangga dan ini bukan permasalahan Bogor sendiri bahkan jadi permasalahan dunia. Tanggung jawabnya dari mana ya dari kesadaran kita bersama-sama. (ekh/ade)
Load more