Tak hanya itu dalam kegiatan ini juga dihadiri oleh tokoh masyarakat setempat Kadri selaku Ketua RW 09, Kel. Harapan Jaya, Kec. Bekasi Utara, Bekasi Kota. Kadri menyampaikan, PT Braja Mukti Cakra merupakan perusahaan yang aktif melaksanakan kegiatan sosial, terima kasih sudah membantu dalam meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan warga di lingkungannya.
Selain itu menurut Achmalik warga RT 11, RW 09, Kel. Harapan Jaya yang juga salah satu penerima layanan manfaat menyampaikan rasa syukurnya dengan kegiatan yang dilaksanakan oleh PT Braja Mukti Cakra dan juga Bakrie Amanah.
“saya senang dengan layanan cek kesehatan, selain prosesnya menarik dan juga profesional, saya juga dapat sembako. Terimakasih BMC dan Bakrie Amanah,”ujar Achmalik saat diwawancarai.*
Load more