LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Humas PPIH Embarkasi Solo Gentur Rama Indriyadi, di Asrama Haji Donohudan Boyolali. (ANTARA)
Sumber :
  • Antara

Satu Calon Haji Asal Demak Dipulangkan karena Sakit Ini

Calon haji asal Demak tersebut tergabung dalam kloter 7. Berdasarkan analisa tim kesehatan, yang bersangkutan tidak layak terbang ke tanah suci karena sakit.

Jumat, 26 Mei 2023 - 13:24 WIB

Boyolali, tvOnenews.com - Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Solo telah memulangkan satu calon haji asal Kabupaten Demak, Jawa Tengah.

Humas PPIH Embarkasi Solo Gentur Rama Indriyadi, mengatakan satu calon haji tersebut berjenis kelamin perempuan dan tergabung dengan kloter 7.

"Berdasarkan surat dari PPIH Embarkasi Solo yang ditujukan kepada Kepala Kemenag Kabupaten Demak, yakni satu orang tertunda berangkat atas nama Rumisih Salidin Kanafi (76), jenis kelamin perempuan tergabung kloter 7 karena sakit," katanya, Jumat (26/5/2023).

Gentur menyampaikan berdasarkan analisa dari tim kesehatan Embarkasi Solo, Rumisih dinyatakan menderita demensia berat, sehingga tidak layak untuk terbang ke Tanah Suci.

Berdasarkan pemeriksaan, maka calon haji tersebut dikembalikan ke daerahnya. Jika bisa disembuhkan pada saat penyelenggaraan ibadah haji tahun ini, bisa diberangkatkan dengan kloter selanjutnya atau musim haji tahun berikutnya atau tergantung kondisi kesehatan yang bersangkutan.

"Jadi ini, hasil dari analisa observasi dari tim kesehatan. Kalau bahasanya kesehatan yakni ada standarnya," katanya.

Kendati demikian, Gentur mengimbau calon jemaah haji untuk mematuhi arahan dari petugas daerah masing-masing, tetap menjaga kesehatan, semangat, tenang hatinya serta terus berdoa agar dimudahkan semua tujuan niat hajinya hingga pulang ke Tanah Air.

"Kondisi cuaca di Arab Saudi cukup ekstrem panas. Sehingga, daya tahan tubuh perlu ditingkatkan untuk membawa vitamin sesuai anjuran dan menjaga pola makan, serta banyak minum air putih." katanya.

Embarkasi Solo hingga Jumat ini, telah menerima calon haji asal Jateng sebanyak 10 kloter dengan jumlah 3.577 calon haji dan sudah menerbangkan ke Tanah Suci sebanyak 8 kloter dengan jumlah 2.757 calon haji.

Dia mengatakan di Embarkasi Solo hingga Jumat ini, masih ada dua calon haji asal Demak yang dirujuk ke RSU Dr Moewardi Solo, sedangkan satu lainnya dirawat di Klinik Asrama Haji Donohudan menjalani observasi. Jika sudah dinyatakan sembuh dan layak terbang calon haji sakit dapat diberangkatkan dengan kloter selanjutnya. (Ant/Dan)

Baca Juga :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Final Mekaarpreneur, PNM Siapkan Nasabah Terbaik Terjun di Pasar Digital

Final Mekaarpreneur, PNM Siapkan Nasabah Terbaik Terjun di Pasar Digital

Program inkubasi Mekaarpreneur telah melalui babak final. Sebanyak 10 nasabah PNM Mekaar yang terpilih sebagai finalis terbaik telah mempresentasikan inovasi dan rencana pengembangan bisnis ultra mikro mereka dihadapan para juri.
Aksi Brilian Rizky Ridho di Laga Timnas Indonesia vs Jepang Jadi Sorotan: Kaoru Mitoma Jadi Korban...

Aksi Brilian Rizky Ridho di Laga Timnas Indonesia vs Jepang Jadi Sorotan: Kaoru Mitoma Jadi Korban...

Timnas Indonesia dibuat tak berkutik dengan menelah kekalahan telak empat gol tanpa balas kala menghadapi Jepang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).
Justin Hubner Dihujat Gara-gara Gol Bunuh Diri, Tak Terima Warganet Pasang Badan Bela Pemain Timnas Keturunan, Katanya..

Justin Hubner Dihujat Gara-gara Gol Bunuh Diri, Tak Terima Warganet Pasang Badan Bela Pemain Timnas Keturunan, Katanya..

Salah satu yang menyebabkan kekalahan Timnas Indonesia adalah gol bunuh dirinya Justin Hubner. Tak sedikit warganet yang kecewa dan menyerang Justin Hubner.
Media Denmark: Debut Buruk bagi Kevin Diks Bersama Timnas Indonesia

Media Denmark: Debut Buruk bagi Kevin Diks Bersama Timnas Indonesia

Sayangnya, media tersebut justru menilai Kevin Diks memiliki debut yang buruk bersama Timnas Indonesia. 
Polda Metro Jaya Ungkap Kronologi Kasus Reza Artamevia: Bermula dari Bisnis Berlian

Polda Metro Jaya Ungkap Kronologi Kasus Reza Artamevia: Bermula dari Bisnis Berlian

Reza Artamevia kini menggemparkan publik, pasalnya ia dilaporkan atas dugaan penipuan bisnis di Polda Metro Jaya.
Polisi Tangkap Kurir Sabu di Jakarta Pusat, Dapat Upah Rp8 Juta Dari Rekan

Polisi Tangkap Kurir Sabu di Jakarta Pusat, Dapat Upah Rp8 Juta Dari Rekan

Seorang pria berinisial N (30) ditangkap tim Polsek Sawah Besar usai didapati akan mengedarkan narkotika sabu di kawasan Karang Anyar, Sawah Besar, Jakarta Pusat.
Trending
Media Denmark: Debut Buruk bagi Kevin Diks Bersama Timnas Indonesia

Media Denmark: Debut Buruk bagi Kevin Diks Bersama Timnas Indonesia

Sayangnya, media tersebut justru menilai Kevin Diks memiliki debut yang buruk bersama Timnas Indonesia. 
Aksi Brilian Rizky Ridho di Laga Timnas Indonesia vs Jepang Jadi Sorotan: Kaoru Mitoma Jadi Korban...

Aksi Brilian Rizky Ridho di Laga Timnas Indonesia vs Jepang Jadi Sorotan: Kaoru Mitoma Jadi Korban...

Timnas Indonesia dibuat tak berkutik dengan menelah kekalahan telak empat gol tanpa balas kala menghadapi Jepang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK).
Justin Hubner Dihujat Gara-gara Gol Bunuh Diri, Tak Terima Warganet Pasang Badan Bela Pemain Timnas Keturunan, Katanya..

Justin Hubner Dihujat Gara-gara Gol Bunuh Diri, Tak Terima Warganet Pasang Badan Bela Pemain Timnas Keturunan, Katanya..

Salah satu yang menyebabkan kekalahan Timnas Indonesia adalah gol bunuh dirinya Justin Hubner. Tak sedikit warganet yang kecewa dan menyerang Justin Hubner.
Polda Metro Jaya Ungkap Kronologi Kasus Reza Artamevia: Bermula dari Bisnis Berlian

Polda Metro Jaya Ungkap Kronologi Kasus Reza Artamevia: Bermula dari Bisnis Berlian

Reza Artamevia kini menggemparkan publik, pasalnya ia dilaporkan atas dugaan penipuan bisnis di Polda Metro Jaya.
Polisi Tangkap Kurir Sabu di Jakarta Pusat, Dapat Upah Rp8 Juta Dari Rekan

Polisi Tangkap Kurir Sabu di Jakarta Pusat, Dapat Upah Rp8 Juta Dari Rekan

Seorang pria berinisial N (30) ditangkap tim Polsek Sawah Besar usai didapati akan mengedarkan narkotika sabu di kawasan Karang Anyar, Sawah Besar, Jakarta Pusat.
Peringkatnya Dilangkahi China di Klasemen Grup C, Mimpi Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026 Bisa Langsung Terkubur jika...

Peringkatnya Dilangkahi China di Klasemen Grup C, Mimpi Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026 Bisa Langsung Terkubur jika...

Timnas Indonesia jadi juru kunci klasemen Grup C dan sudah dilangkahi China yang berada di posisi keempat. Skuad Garuda tak bisa lolos Piala Dunia 2026 jika...
Singgung Timnas Indonesia, Pelatih Bahrain Naik Darah saat Ditanya Wartawan Seusai Timnya Kalah dari China: Saya Tekankan Sekali Lagi...

Singgung Timnas Indonesia, Pelatih Bahrain Naik Darah saat Ditanya Wartawan Seusai Timnya Kalah dari China: Saya Tekankan Sekali Lagi...

Pelatih Bahrain Dragan Talajic usai timnya dikalahkan China di Kualifikasi Piala Dunia. Ia justru menyenggol Timnas Indonesia atas hasil yang diraih skuadnya.
Selengkapnya
Viral