"Model inovasi 4in1 ini saling berhubungan sehingga efektif untuk menyelesaikan sampah organik," katanya.
Menurut dia, apabila model inovasi 4in1 bisa dimiliki oleh setiap keluarga maka pihaknya optimistis pada 2025 sesuai target Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Indonesia bisa bebas sampah, khususnya di daerah ini.
"Kami berharap masyarakat, khususnya di tingkat keluarga dapat memulai model 4in1 karena selain bisa menjaga kebersihan lingkungan juga menguntungkan," tutupnya. (Ant/Dan)
Load more