LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Lahan tambak di pinggir jalan pantura Kaliori, Rembang, Jawa Tengah yang tercemar debu jalan Pantura.
Sumber :
  • Tim tvOne - Abdul Rohim

Tercemar Debu Proyek Jalan Pantura, Petani Garam di Rembang Rugi Puluhan Juta Rupiah

Pembangunan Jalan Pantura Rembang, Jawa Tengah, dikeluhkan petani garam. Pasalnya, debu pembangunan jalan proyek tersebut mencemari puluhan hektare tambak garam

Selasa, 3 Oktober 2023 - 14:10 WIB

Rembang, tvOnenews.com - Dampak pembangunan jalan Pantura di Kecamatan Kaliori, Rembang, Jawa Tengah, dikeluhkan para petani garam. Pasalnya, debu pembangunan jalan proyek tersebut mencemari puluhan hektare tambak garam milik petani dan membuat para petani merugi hingga puluhan juta rupiah.

Total saat ini ada sekitar 50 hektare tambak garam yang terdampak. Disaat musim kemarau seperti saat ini, biasanya petani garam bisa meraup untung hingga Rp 1,5 juta per tiga hari sekali panen. Namun, imbas debu proyek membuat harga jual garam mereka merosot hingga 50 persen. 

Salah satu petani garam asal Desa Dresi, Kecamatan Kaliori, Rembang, Rasmani, mengatakan, pada musim panen kali ini garam miliknya yang seharusnya mengkristal, kini kualitasnya menurun bahkan lembek seperti bubur.

“Kami mengeluhkan garam ini tidak bisa dipanen karena kena debu dari perbaikan jalan pantura. Saya punya 1,5 hekter, sudah setengah bulan garamnya jadi seperti lumpur tidak bisa dipanen,” ujar Rasmani, Selasa (3/10/2023).

Baca Juga :

Biasanya dalam tiga hari, kata Rasmani dirinya mampu memanen garam hingga 1,5 ton. Namun imbas adanya debu pengerjaan jalan, ia dalam tiga hari hanya bisa memanen garam sebanyak 4 kwintal.

“Biasanya tiga hari garam sudah bisa dipanen, sekarang tujuh hari belum bisa dipanen. Satu hari biasanya dapat panen 1,5 ton, sekarang paling 3 sampai 4 kwintal. Sebelumnya pendapatan tiga hari bisa satu juta lebih, saat ini hanya Rp 300 ribu – Rp 500 ribu,” terangnya.

Selain itu, harga garam yang seharusnya dijual dengan harga Rp 1.300 per kilogram, kini hanya laku dijual dengan harga kisaran dibawah Rp 1.000 per kilogram.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Kejati Jawa Tengah Amankan Oknum Jaksa di Blora Terkait Kasus Narkoba

Kejati Jawa Tengah Amankan Oknum Jaksa di Blora Terkait Kasus Narkoba

Kejati Jawa Tengah mengamankan oknum Jaksa di Blora terkait kasus narkoba. Oknum berinisial A yang menjabat Kasi Pengelolaan Barang Bukti dan Barang Rampasan di Kejaksaan Negeri Blora. 
Mendes: Setiap Desa Ada Kontribusi untuk Bahan Baku Makan Bergizi Gratis

Mendes: Setiap Desa Ada Kontribusi untuk Bahan Baku Makan Bergizi Gratis

Menteri Desa Yandri Susanto menegaskan bahwa setiap daeah dan desa harus memiliki kontribusi dalam hal menyumbang bahan pangan untu program Makan Bergizi Gratis
Shin Tae-yong Akui Lihat Video Aksi Ciamik Rizky Ridho dan Jay Idzes Saat Gocek Lawan, Langsung Beri Penilaian seperti Ini

Shin Tae-yong Akui Lihat Video Aksi Ciamik Rizky Ridho dan Jay Idzes Saat Gocek Lawan, Langsung Beri Penilaian seperti Ini

Shin Tae-yong bereaksi atas performa ciamik dua bek tengah Timnas Indonesia, Rizky Ridho dan Jay Idzes saat bermain untuk klubnya masing-masing pada pekan ini.
Jadwal Siaran Langsung Big Match Red Sparks Vs Hyundai Hillstate: Megawati Hangestri Berjuang Demi Balaskan Dendam

Jadwal Siaran Langsung Big Match Red Sparks Vs Hyundai Hillstate: Megawati Hangestri Berjuang Demi Balaskan Dendam

Jadwal siaran langsung Liga Voli Korea 2024-2025, Megawati Hangestri bakal berjuang tampil maksimal pada laga big match antara Red Sparks Vs Hyundai Hillstate.
Pegadaian Raih Posisi Pertama Capaian Target OJK di BIK 2024, Berhasil Buka 3,4 Juta Rekening

Pegadaian Raih Posisi Pertama Capaian Target OJK di BIK 2024, Berhasil Buka 3,4 Juta Rekening

Pegadaian meraih posisi pertama capaian target OJK di Bulan Inklusi Keuangan (BIK) 2024 yang digelar sejak 5 Oktober 2024 sampai hari ini, Kamis (7/11/2024).
Thomas Djiwandono Jelaskan Strategi APBN untuk Intervensi Makan Bergizi Gratis, Demi Tingkatkan Kualitas SDM Indonesia

Thomas Djiwandono Jelaskan Strategi APBN untuk Intervensi Makan Bergizi Gratis, Demi Tingkatkan Kualitas SDM Indonesia

Thomas Djiwandono menjelaskan bahwa pemerintah sudah menyusun APBN sedemikian rupa agar dapat berfokus pada berbagai program yang mendukung pengembangan SDM.
Trending
AFC dan FIFA Muluskan Trik ‘Licik’ Jepang demi Kalahkan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tak Disangka JFA Lakukan…

AFC dan FIFA Muluskan Trik ‘Licik’ Jepang demi Kalahkan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tak Disangka JFA Lakukan…

AFC dan FIFA terlibat dalam skenario 'licik' Jepang untuk mengalahkan Timnas Indonesia di laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Jumat (15/11/2024) malam.
Harga Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Jepang Bikin Fans Negeri Samurai Biru Kaget, Tapi Moriyasu Bilang...

Harga Tiket Pertandingan Timnas Indonesia Vs Jepang Bikin Fans Negeri Samurai Biru Kaget, Tapi Moriyasu Bilang...

Dalam waktu dekat, Timnas Indonesia menjamu Jepang pada lanjutan pertandingan Grup C Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia di Gelora Bung Karno
Bikin Was-was Hajime Moriyasu, Jawaban Berkelas Kevin Diks saat Ditanya Apakah Bakal Bermain di Laga Timnas Indonesia Melawan Jepang

Bikin Was-was Hajime Moriyasu, Jawaban Berkelas Kevin Diks saat Ditanya Apakah Bakal Bermain di Laga Timnas Indonesia Melawan Jepang

Pemain keturunan timnas Indonesia, Kevin Diks buka menjawab soal apakah dirinua bisa bermain saat melawan Jepang di laga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia
Marselino Ferdinan Jadi Sorotan di Forum Oxford United Usai Tolak Tawaran Hampir Rp7 Miliar, hingga Kevin Diks Dipastikan Segera Bela Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan Jadi Sorotan di Forum Oxford United Usai Tolak Tawaran Hampir Rp7 Miliar, hingga Kevin Diks Dipastikan Segera Bela Timnas Indonesia

Marselino Ferdinan jadi sorotan di forum Oxford United usai tolak tawaran hampir Rp7 miliar, hingga Kevin Diks dipastikan segera bela Timnas Indonesia.
Prediksi Line Up Terkuat Timnas Indonesia Vs Jepang dengan Skenario Terburuk Mees Hilgers Harus Absen karena Cedera

Prediksi Line Up Terkuat Timnas Indonesia Vs Jepang dengan Skenario Terburuk Mees Hilgers Harus Absen karena Cedera

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tampaknya harus menyiapkan skenario terburuk saat Mees Hilgers absen melawan Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Respons Netizen Thailand Usai Tahu Akan Lawan Timnas Futsal Indonesia, Salah Fokus dengan Jadwal Anyar

Respons Netizen Thailand Usai Tahu Akan Lawan Timnas Futsal Indonesia, Salah Fokus dengan Jadwal Anyar

Empat tim, Timnas Futsal Indonesia, Vietnam, Thailand dan Australia akan berebut untuk menjadi yang terbaik dalam ajang futsal tingkat ASEAN ini. 
Padahal Cuma Main di Liga 2 Belanda, Media Eropa Soroti Keputusan Timnas Indonesia yang Selalu Panggil Ivar Jenner, Katanya...

Padahal Cuma Main di Liga 2 Belanda, Media Eropa Soroti Keputusan Timnas Indonesia yang Selalu Panggil Ivar Jenner, Katanya...

Keputusan pelatih Shin Tae-yong yang selalu memanggil Ivar Jenner ke Timnas Indonesia baik kelompok umur maupun senior mendapat sorotan dari media asal Belanda.
Selengkapnya
Viral