Solo, tvOnenews.com - Komisi Pemilihan Umum Kota Surakarta telah menerima seluruh pengadaan logistik tahap pertama yang sudah lengkap untuk persiapan Pemilu 2024 di Kota Solo, Provinsi Jawa Tengah.
Dia mengatakan pengadaan logistik tahap pertama itu disimpan di dua gudang KPU Surakarta yang dilindungi dengan plastik untuk menghindari terkena tetesan air hujan.
Logistik pemilu tahap pertama yang oleh KPU Surakarta, antara lain bilik suara sebanyak 7.092 buah, kotak suara 8.875 buah, yakni kondisi baik 8.865 buah dan rusak 10 buah, tinta pemilu sebanyak 3.546 botol, lem perekat 3.546 buah, bolpoin 12.564 buah, spidol kecil 21.367 buah, segel plastik KPU 46.098 buah, segel pemilu 170.322 buah.
Load more