LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Tim gabungan Kabupaten Purworejo tertibkan APK. ANTARA/HO - Tim gabungan pemkab Purworejo.
Sumber :
  • Antara

Ribuan APK di Purworejo yang Melanggar Ditertibkan, Ternyata Melanggar Karena Ini

Penertiban APK di Purworejo melibatkan seluruh jajaran Bawaslu dan petugas gabungan. Penertiban APK dilakukan untuk mewujudkan kampanye yang tertib dan aman.

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:22 WIB

Purworejo, tvOnenews.com - Jajaran Bawaslu Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, menertibkan ribuan alat peraga kampanye (APK) yang melanggar aturan.



"Penertiban APK dilakukan serentak di 16 kecamatan se-Kabupaten Purworejo," kata Ketua Bawaslu Kabupateb Purworejo Purnomosidi, di Purworejo, Selasa (9/10/2024).



Tim gabungan yang melakukan penertiban terdiri dari Bawaslu Purworejo, Satpol PP, Dinas Perbuhungan, Dinas Lingkungan Hidup dan Perikanan Kabupaten Purworejo menyisir APK melanggar di tiga rute, yakni arah Kecamatan Bener, arah Kecamatan Bagelen dan arah Kecamatan Kutoarjo.

Purnomosidi di tengah penertiban APK mengatakan, APK yang melanggar di antaranya dipasang di pohon, mencantumkan tokoh yang bukan pengurus partai, dipasang di jembatan, di dekat fasilitas pemerintah, rumah ibadah, dan tempat pendidikan.

Selain itu ada pula APK yang tidak mengantongi izin pemasangan, dan beberapa APK lama yang dipasang sebelum tahapan kampanye dimulai.

"APK lama yang dipasang sebelum penetapan calon juga kami tertibkan. Termasuk APK yang memuat bakal calon bupati yang tidak jadi mencalonkan diri," katanya.

Anggota Bawaslu Purworejo, Rinto Hariyadi mengatakan, kegiatan ini melibatkan seluruh jajaran Bawaslu yakni Komisioner dan Sekretariat Bawaslu Purworejo, Panwaslu Kecamatan dan PKD se-Kabupaten Purworejo. Penertiban ini dilakukan untuk mewujudkan kampanye yang tertib dan aman.

"Penertiban dimulai dari pagi sampai sore hari. Satu hari selesai," katanya.

Anggota Bawaslu Purworejo, Siti Dangiyatus Solikhah mengatakan, dalam kegiatan itu Bawaslu Purworejo menerjunkan tiga unit truk pengangkut barang dan dua unit truk crane untuk menurunkan APK yang melanggar. Penertiban APK dilakukan setelah Bawaslu Purworejo menyampaikan saran perbaikan ke KPU Purworejo. KPU Purworejo kemudian mengirimkan surat ke tim paslon agar APK ditertibkan secara mandiri.

"Ketika APK tidak diturunkan secara mandiri oleh tim paslon, maka Bawaslu akan menertibkannya. Untuk setiap kecamatan kami fasilitasi mobil bak terbuka untuk mengangkut APK yang ditertibkan," katanya. (ant/dan)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Baru Sehari Latihan, Mees Hilgers Sudah Dapat Julukan Baru dari Pemain Timnas Indonesia

Baru Sehari Latihan, Mees Hilgers Sudah Dapat Julukan Baru dari Pemain Timnas Indonesia

Mees Hilgers mendapatkan julukan baru dari pemain Timnas Indonesia meski baru latihan selama sehari bersama skuad Garuda untuk kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kaesang Blusukan ke Pasar Pagi Kebumen, Serap Aspirasi Pedagang dan Perkenalkan Paslon Lilis-Zaeni

Kaesang Blusukan ke Pasar Pagi Kebumen, Serap Aspirasi Pedagang dan Perkenalkan Paslon Lilis-Zaeni

Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Kaesang Pangarep, bersama pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Kebumen, nomer urut 1, Lilis Nuryani-Zaeni Miftah, blusukan ke Pasar Pagi Kebumen
Gibran Sebut Menu Makan Bergizi Gratis Pemprov Jakarta Paling Mewah Ketimbang Kota Lain

Gibran Sebut Menu Makan Bergizi Gratis Pemprov Jakarta Paling Mewah Ketimbang Kota Lain

Gibran Rakabuming Raka mengatakan menu Makan Bergizi Gratis milik Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta paling mewah jika dibandingkan dengan daerah lain.
Anindya Bakrie Ditunjuk Mendagri Zulhas jadi Ketua Delegasi RI di ASEAN Bussiness and Investment Summit

Anindya Bakrie Ditunjuk Mendagri Zulhas jadi Ketua Delegasi RI di ASEAN Bussiness and Investment Summit

Ketua Kadin yang baru Anindya Bakrie ditunjuk oleh Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan sebagai Ketua Delegasi RI di ASEAN Bussiness and Investment Summit 2024
Beda dengan Ruben Onsu saat Gugat Cerai, Baim Wong Justru Ungkap Dosa Terbesar Paula Verhoeven, Netizen: Beda Banget Sama Bensu!

Beda dengan Ruben Onsu saat Gugat Cerai, Baim Wong Justru Ungkap Dosa Terbesar Paula Verhoeven, Netizen: Beda Banget Sama Bensu!

Baim Wong ungkap alasan cerai dengan Paula Verhoeven, berbeda dengan Ruben Onsu yang menjaga privasi saat bercerai dengan Sarwendah. Netizen beri reaksi keras.
Ramalan Fans Jepang tentang Kiprah Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Dunia 2026,  Samakan dengan Negara Satu Ini ...

Ramalan Fans Jepang tentang Kiprah Timnas Indonesia Asuhan Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Samakan dengan Negara Satu Ini ...

Berikut ramalan fans Jepang tentang kiprah timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong di kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, berani samakan dengan negara ini.
Trending
Pemain Berlabel Bintang ini Awalnya Menolak Mentah-mentah Timnas Indonesia, Kini Justru Memohon Ingin Gabung Skuad Garuda, Siapa Saja?

Pemain Berlabel Bintang ini Awalnya Menolak Mentah-mentah Timnas Indonesia, Kini Justru Memohon Ingin Gabung Skuad Garuda, Siapa Saja?

Daftar pemain berlebel bintang yang awalnya menolak mentah-mentah tawaran PSSI membela Timnas Indonesia namun kini justru ingin bergabung, cek ada siapa saja.
Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Kondisi Terkini Mees Hilgers Jelang Lawan Bahrain, Akui sang Pemain Timnas Indonesia Baru Bisa Begini

Shin Tae-yong Bicara Jujur soal Kondisi Terkini Mees Hilgers Jelang Lawan Bahrain, Akui sang Pemain Timnas Indonesia Baru Bisa Begini

Shin Tae-yong berbicara jujur soal kondisi terkini Mees Hilgers jelang Timnas Indonesia menghadapi Bahrain di kualifikasi Piala Dunia 2026, Kamis (10/10/2024).
Media Malaysia Kaget, Cuma Lawan Timnas Indonesia tapi Bahrain Sampai Rela Lakukan Ini, Mereka Harus...

Media Malaysia Kaget, Cuma Lawan Timnas Indonesia tapi Bahrain Sampai Rela Lakukan Ini, Mereka Harus...

Begini reaksi media Malaysia tentang sikap pelatih Bahrain jelang pertandingan menghadapi Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong, padahal cuma lawan Indonesia.
Berkaca dari Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven, Ingatkan Bahayanya Istri Selingkuh, Ustaz Syafiq Riza Basalamah: Seakan tak Butuh Suami dan...

Berkaca dari Perceraian Baim Wong dan Paula Verhoeven, Ingatkan Bahayanya Istri Selingkuh, Ustaz Syafiq Riza Basalamah: Seakan tak Butuh Suami dan...

Tepat dalam konferensi pers pada hari Selasa (8/10/2024),.Baim Wong didampingi oleh sang pengacara, Fahmi Bachmid resmi menggugat sang istri, Paula Verhoeven...
Kevin Diks ke Jakarta untuk Lakukan Proses Naturalisasi Timnas Indonesia? Begini Jawaban dari Orang Dalam PSSI

Kevin Diks ke Jakarta untuk Lakukan Proses Naturalisasi Timnas Indonesia? Begini Jawaban dari Orang Dalam PSSI

Bek FC Copenhagen, Kevin Diks dirumorkan akan segera ke Jakarta untuk melakukan proses naturalisasi Timnas Indonesia.
Maarten Paes: Timnas Indonesia Layak Bermimpi Tampil di Piala Dunia

Maarten Paes: Timnas Indonesia Layak Bermimpi Tampil di Piala Dunia

Maarten Paes tak hanya bersemangat untuk meneruskan mimpi neneknya untuk membela Timnas Indonesia. 
Laga Belum Dimulai, Fans Bahrain Sudah Banyak Bicara di Media Sosial, Berani Sebut Timnas Indonesia Itu ...

Laga Belum Dimulai, Fans Bahrain Sudah Banyak Bicara di Media Sosial, Berani Sebut Timnas Indonesia Itu ...

Berbagai komentar tak biasa dari fans Bahrain jelang menghadapi timnas Indonesia di kandangnya, tak ragu berani menyebut timnas Indonesia sebagai lawan tangguh.
Selengkapnya