"Hari ini kami memanggil para kepala sekolah dan operator dari 7 SD negeri tersebut yang mengalami kerusakan. Kemungkinan besar bantuan dari kementerian belum turun akibat Dapodik ke pusat tidak sinkron. Kami akan kawal kesalahan dimana kenapa tidak sinkron karena ini mempengaruhi turunnya bantuan rehab sekolah," kata Aditya.
Pihak Dindikpora Brebes juga akan menerjunkan tim Sarpras dan konsultan perencana guna melakukan monev ke lapangan pada Kamis (28/11/2023) besok, setelah hari pencoblosan Pilkada.
"Kami akan berusaha pengusulan pada anggaran perubahan di tahun 2025," mendatang," pungkasnya. (tho/buz).
Load more