"Menghadirkan keadilan sosial itu harus dikerjakan bersama-sama. Kami bersyukur bahwa setelah Oktober lalu Partai NasDem yang pertama kali, kemudian pekan kemarin Partai Demokrat dan pekan ini PKS," katanya.
Dengan makin banyaknya partai yang bergabung, dia meyakini koalisi tersebut akan makin kuat.
Sementara itu, pada kunjungannya di Solo, Anies Baswedan mengajak pelaku seni, khususnya pedalangan di Solo Raya, melakukan diskusi secara tertutup.
Ia menjelaskan bahwa diskusi tersebut membahas tentang perkembangan kesenian, khususnya pewayangan yang sempat terkendala selama pandemi Covid-19.(ant/muu)
Load more