LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Lepuospirosis Semakin Tak Terkendali, P2P Dinkes : Jangan Gerak Lambat
Sumber :
  • tvOne - agus wibowo

Leptospirosis di Pacitan Semakin Tak Terkendali, P2P Dinkes : Jangan Gerak Lambat

Penyebaran bakteri leptospira di Pacitan semakin tak terkendali. Setiap hari jumlah warga yang terjangkit penyakit bakteri kencing tikus terus merangkak naik.

Senin, 6 Maret 2023 - 15:46 WIB

Pacitan, tvOnenews.com - Laju penyebaran bakteri leptospira di Pacitan semakin tak terkendali. Setiap hari jumlah angka warga yang terjangkit penyakit bakteri kencing tikus tersebut terus merangkak naik.

Data yang tercatat di Dinas Kesehatan Pacitan menunjukan penderita Leptospirosis baik itu suspek maupun positif mengalami tren kenaikan. Jumlah penderita leptospirosis bertambah lima hingga 10 orang setiap hari.

Sekretaris Dinas Kesehatan Pacitan, dr Daru Mustiko Aji mengatakan, data kasus leptospirosis per 5 Maret 2023 total 204, positif RDT 133, k asus baru 4, penderita yang masih rawat inap sebanyak 19 orang (RSUD 11, Puekesmas Ngadirojo 4, RS Anugerah 1, Puskesmas Nawangan, perawatan di luar kota 2, puskesmas Pakis 1). Sementara pasien Leptospirosis yang telah meninggal dunia ada enam orang, dan sembuh fase 1 berjumlah 175 pasien.

"Data kemarin ada tambah empat, grafiknya, pasien dirawat ada belasan orang. Untuk hari ini dinkes masih lakukan screening. Dimungkinkan terus naik angkanya. Dari screening nanti akan diketahui yang terlihat sehat tapi bergejala dan yang sudah terinfeksi. Jadi penanganan akan lebih menekan sebaran," katanya.

dr Daru menambahkan Leptospirosis merupakan penyakit zoonosis yang disebabkan oleh mikroorganisme Leptospira interrogans tanpa memandang bentuk spesifik serotipenya. Infeksi penyakit ini menyerang manusia dan hewan.

Baca Juga :

Memiliki manifestasi klinis yang luas, bervariasi mulai dari infeksi yang tidak jelas sampai fulminan dan fatal. Pada jenis yang ringan, Leptospirosis dapat muncul seperti influenza dengan sakit kepala dan myalgia.

"Manifestasi klinis yang sering terjadi ialah demam, menggigil, sakit kepala, meningismus, anoreksia, mialgia, conjungtival suffusion, mual, muntah, nyeri abdomen, ikterus, hepatomegali, ruam kulit, fotofobia," tambahnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Polisi Kejar Seorang DPO Kasus Pengiriman Narkoba dari Aceh ke Lombok

Polisi Kejar Seorang DPO Kasus Pengiriman Narkoba dari Aceh ke Lombok

Polresta Banda Aceh mengejar Syar salah seorang daftar pencarian orang (DPO) kasus pengiriman narkotika jenis sabu-sabu seberat 959 gram melalui Bandara Interna
Rasulullah SAW Melarang Uban Dicabut Meski Kepala Gatal Tak Tertahan, Ustaz Syafiq Riza Basalamah Bilang…

Rasulullah SAW Melarang Uban Dicabut Meski Kepala Gatal Tak Tertahan, Ustaz Syafiq Riza Basalamah Bilang…

Ustaz Syafiq Riza Basalamah menjelaskan bahwa Rasulullah SAW melarang seseorang mencabut uban meski kepala terasa gatal. Ternyata alasannya karena hal ini...
Pernyataan Tegas Sandy Walsh yang Tak Mau Disebut Bule, Bek Timnas Indonesia: Saya Orang Indonesia!

Pernyataan Tegas Sandy Walsh yang Tak Mau Disebut Bule, Bek Timnas Indonesia: Saya Orang Indonesia!

Bek Timnas Indonesia yakni Sandy Walsh memberikan pernyataan tegas bahwa dirinya adalah orang Indonesia bukan sosok 'bule' seperti banyak yang orang bilang.
Mendag: Hilirisasi Industri Kunci Capai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen

Mendag: Hilirisasi Industri Kunci Capai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen

Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso menegaskan pentingnya hilirisasi industri sebagai kunci untuk mencapai target pertumbuhan ekonomi 8 persen.
Sikap Protektif Betrand Peto ke Sarwendah Sedari Dulu Pernah sampai Buat Ruben Onsu Marah Besar, Terang-terangan Onyo Minta Sang Bunda...

Sikap Protektif Betrand Peto ke Sarwendah Sedari Dulu Pernah sampai Buat Ruben Onsu Marah Besar, Terang-terangan Onyo Minta Sang Bunda...

Sering terlihat harmonis dengan orang tua angkatnya, Betrand Peto pernah buat Ruben Onsu marah besar saat dirinya terang-terangan lakukan hal ini ke Sarwendah.
Erick dan BPOM Lakukan Konsolidasi Data untuk Tingkatkan Daya Saing UMKM

Erick dan BPOM Lakukan Konsolidasi Data untuk Tingkatkan Daya Saing UMKM

Menteri BUMN Erick Thohir ajak BPOM untuk melakukan konsolidasi data agar bisa meningkatkan daya saing UMKM yang ada di Indonesia
Trending
Profil Alwin Jabarti Kiemas, Jadi Tersangka Judi Online Komdigi Keponakan Megawati Ini Punya Karier yang Mentereng

Profil Alwin Jabarti Kiemas, Jadi Tersangka Judi Online Komdigi Keponakan Megawati Ini Punya Karier yang Mentereng

Kasus judi online di lingkungan Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) kini seret keponakan Megawati Soekarnoputri, Alwin Jabarti Kiemas. Ini profilnya!
Jurnalis Korea Selatan Akui Terkejut Ketika Meliput Pertandingan Timnas Indonesia, Tagar STY Out Sekejap Berubah Jadi Pujian

Jurnalis Korea Selatan Akui Terkejut Ketika Meliput Pertandingan Timnas Indonesia, Tagar STY Out Sekejap Berubah Jadi Pujian

Memperkenalkan diri sebagai Football Bohemian, Kim Tae-seok menceritakan atmosfer Stadion Gelora Bung Karno saat Timnas Indonesia menjamu Jepang dan Arab Saudi.
Reaksi Media Vietnam Dengar Asnawi Mangkualam Sebut Timnas Indonesia Kini Lebih Mudah Kalahkan Golden Star karena Banyak Pemain Naturalisasi 

Reaksi Media Vietnam Dengar Asnawi Mangkualam Sebut Timnas Indonesia Kini Lebih Mudah Kalahkan Golden Star karena Banyak Pemain Naturalisasi 

Media Vietnam memberikan reaksi usai mendengar Asnawi Mangkualam menyebut Timnas Indonesia kini lebih mudah mengalahkan Golden Star karena diperkuat banyak pemain naturalisasi.
Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

Keponakan Megawati, Alwin Jabarti Kiemas Jadi Tersangka Judi Online Komdigi, Begini Respons Tegas PDIP

PDIP buka suara berita soal keponakan Megawati Soekarnoputri, yakni Alwin Jabarti Kiemas yang ditetapkan sebagai tersangka kasus judi online. Begini katanya..
Mulai Sekarang Shalat Dhuha Baca Surah Ini agar Rezeki Mengalir Deras dan Keinginan Cepat Tercapai Kata Ustaz Adi Hidayat

Mulai Sekarang Shalat Dhuha Baca Surah Ini agar Rezeki Mengalir Deras dan Keinginan Cepat Tercapai Kata Ustaz Adi Hidayat

Mulai sekarang shalat dhuha baca surah ini agar rezeki mengalir deras dan keinginan cepat tercapai kata Ustaz Adi Hidayat, bukan surah Ad-Dhuha, ternyata...
Suara Hati Pelatih Red Sparks soal Kunjungannya ke Indonesia, Akhirnya Jujur Bilang Kalau Saat Itu Dia Sangat...

Suara Hati Pelatih Red Sparks soal Kunjungannya ke Indonesia, Akhirnya Jujur Bilang Kalau Saat Itu Dia Sangat...

Pelatih Red Sparks, Ko Hee-jin, akhirnya menceritakan momen saat dirinya dan tim menyambangi Indonesia setelah berakhirnya kompetisi Liga Voli Korea musim lalu.
Bertahun-tahun pakai Doa Iftitah dengan Inni Wajjahtu saat Shalat, Apakah Benar? Ustaz Adi Hidayat Tegaskan Kalau Nabi Muhammad SAW...

Bertahun-tahun pakai Doa Iftitah dengan Inni Wajjahtu saat Shalat, Apakah Benar? Ustaz Adi Hidayat Tegaskan Kalau Nabi Muhammad SAW...

Dalam penjelasannya, Ustaz Adi Hidayat Sebut itu hukumnya ini. Doa iftitah juga mempunyai keutamaan dahsyat jika diamalkan dalam shalat. Simak penjelasannya....
Selengkapnya
Viral