LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Densus 88 Amankan Terduga Teroris di Surabaya
Sumber :
  • Zainal Azhari

Tim Burung Hantu Densus 88 Kembali Amankan Seorang Warga Surabaya Terduga Terlibat Jaringan Teroris

Tim Densus 88 kembali mengamankan seorang warga di kawasan Kalimas Madya III No.19 Surabaya, karena terduga terlibat dalam jaringan teroris di indonesia.

Sabtu, 3 Juni 2023 - 20:56 WIB

Surabaya, tvOnenews.com - Tim Densus 88 kembali mengamankan seorang warga di kawasan Kalimas Madya III No.19 Surabaya, karena terduga terlibat dalam jaringan teroris di indonesia.

Dalam aksi tangkap tangan terduga teroris tersebut tim Densus 88 juga mengamankan sejumlah kitab dan buku buku tentang dakwah dan  jihat serta satu set busur beserta anak panah.

Kawasan kalimas madya III Surabaya mendadak dikagetkan  oleh datangnya sejumlah pria berpakaian preman menenteng senjata laras panjang berjenis senapan serbu – 2 (SS-2) standart TNI -Polri.


Tim Buru Sergap Densus 88 anti teror ini, mengamankan Ahmad Basir Umar, sesaat saat Basir keluar dari rumah nya di jalan Kalimas Madya III No 19, Surabaya, Jawa Timur.

Mohammad Abri ketua RT 02 RW O6 Kalimas Madya III kelurahan Nyampluan Kecamatan Pabean Cantikan, Sabtu (3/6/2023) menyatakan jika penangkapan itu terjadi saat warga sedang akan beraktifitas berdagang, karena sebagian besar warga di kawasan Ampel berkerja berdagang.

Baca Juga :

"Pagi pagi sekitar setengah sepuluh sejumlah polisi berpakaian preman izin untuk mengeledah salah satu rumah warga saya dan saya kaget ternyata itu basyr “ jelas Mohamad.

Saat menuju rumah basyr, Mohamad menyaksikan Tim Densus 88 mengamankan sekitar 43  buku – buku jihat dan negara islam yang berada di ruang tamu rumah Basyr.



Ditemui terpisah, Said Umar bajeber kakak kandung Basyir,  menjelaskan jika dirinya kaget serta heran tanpa alasan yang jelas, sejumlah pria berpakaian preman bersenjata lengkap, langsung menangkap dan membawa pergi adik kandung nya yang diketahui nya akan pergi berdagang pakaian.

"Saya dari pagi sudah curiga ada banyak orang berpakaian ojek online di depan rumah saya, dan benar saat adik saya akan pergi salah satu driver ojol tersebut ternyata polisi dan langsung membawa masuk adik saya ke dalam mobil “ Ujar Said.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Erick Thohir Pastikan Keamanan Suporter Timnas Jepang di SUGBK: Silahkan Datang dan Nonton dengan...

Erick Thohir Pastikan Keamanan Suporter Timnas Jepang di SUGBK: Silahkan Datang dan Nonton dengan...

Seperti diketahui, Samurai Biru -julukan Jepang- akan berhadapan dengan Timnas Indonesia pada laga lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 di SGBK.
Pemerintah Pastikan Bantuan untuk Pengungsi Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki Cukup Selama Sepekan

Pemerintah Pastikan Bantuan untuk Pengungsi Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki Cukup Selama Sepekan

Pemerintah memastikan bantuan untuk para pengungsi letusan Gunung Lewotobi Laki-Laki di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT) cukup selama sepekan ke depan.
Hari Pahlawan 2024, Wamensos Agus Jabo Singgung Sikap Amanah

Hari Pahlawan 2024, Wamensos Agus Jabo Singgung Sikap Amanah

Wakil Menteri Sosial (Wamensos) Agus Jabo Priyono menyebut pentingnya sikap amanah meneladani nilai-nilai kepahlawanan.
Kevin Diks Resmi Bela Timnas Indonesia Berkat Punya Marga Bakarbessy, Sejarah Kampungnya Jadi Tempat Penyebaran Agama

Kevin Diks Resmi Bela Timnas Indonesia Berkat Punya Marga Bakarbessy, Sejarah Kampungnya Jadi Tempat Penyebaran Agama

Kevin Diks lebih cepat mengambil sumpah WNI untuk Timnas Indonesia karena memiliki marga Bakarbessy. Kampung halamannya mempunyai sejarah penyebaran agama ini.
Ragnar Oratmangoen Ungkap Orang Pertama Ditakutinya di Indonesia, Sosok yang Belajar Pahami Agama Islam

Ragnar Oratmangoen Ungkap Orang Pertama Ditakutinya di Indonesia, Sosok yang Belajar Pahami Agama Islam

Sosoknya tersebut tentu sangatlah dihargai oleh Ragnar Oratmangoen. Terlebih sangat berpengalaman soal sepak bola. Siapakah yang ia takuti pertama di Indonesia?
Impian Terpendam Pemain Mualaf Ini Tinggi, Semangat bersama Timnas Indonesia: Saya Lakukan Segalanya ...

Impian Terpendam Pemain Mualaf Ini Tinggi, Semangat bersama Timnas Indonesia: Saya Lakukan Segalanya ...

Kedatangan Ragnar Oratmangoen untuk menguatkan Timnas Indonesia yang diasuh Pelatih ShinTae-yong atau akrab disapa STY. Berikut impian terpendam Wak Haji yaitu
Trending
Kevin Diks Resmi Bela Timnas Indonesia Berkat Punya Marga Bakarbessy, Sejarah Kampungnya Jadi Tempat Penyebaran Agama

Kevin Diks Resmi Bela Timnas Indonesia Berkat Punya Marga Bakarbessy, Sejarah Kampungnya Jadi Tempat Penyebaran Agama

Kevin Diks lebih cepat mengambil sumpah WNI untuk Timnas Indonesia karena memiliki marga Bakarbessy. Kampung halamannya mempunyai sejarah penyebaran agama ini.
Kronologi Balik Kanan Pesawat Arah Indonesia yang Ditumpangi Timnas Jepang, Sempat Lepas Landas Sampai Akhirnya ...

Kronologi Balik Kanan Pesawat Arah Indonesia yang Ditumpangi Timnas Jepang, Sempat Lepas Landas Sampai Akhirnya ...

Pesawat yang menangkut pelatih Jepang, Hajime Moriyasu dan empat pemain lokal terpaksa balik kanan setelah sempat lepas landas pada pagi hari waktu Tokyo. 
Presiden FIFA Unggah Foto Bareng Jokowi Juga Erick Thohir Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang dan Arab Saudi, Tanda Peringatan untuk...

Presiden FIFA Unggah Foto Bareng Jokowi Juga Erick Thohir Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang dan Arab Saudi, Tanda Peringatan untuk...

Timnas Indonesia vs Jepang akan dilangsungkan pada 15 November 2024 nanti. Sedangkan Indonesia vs Arab Saudi pada 19 November.
Impian Terpendam Pemain Mualaf Ini Tinggi, Semangat bersama Timnas Indonesia: Saya Lakukan Segalanya ...

Impian Terpendam Pemain Mualaf Ini Tinggi, Semangat bersama Timnas Indonesia: Saya Lakukan Segalanya ...

Kedatangan Ragnar Oratmangoen untuk menguatkan Timnas Indonesia yang diasuh Pelatih ShinTae-yong atau akrab disapa STY. Berikut impian terpendam Wak Haji yaitu
Viral Penggeledahan di Ruangan Stafsus Budi Arie soal Judi Online, Kejagung Pastikan Video yang Diunggah Ahmad Sahroni Hoaks

Viral Penggeledahan di Ruangan Stafsus Budi Arie soal Judi Online, Kejagung Pastikan Video yang Diunggah Ahmad Sahroni Hoaks

Kapuspenkum Kejaksaan Agung (Kejagung) Harli Siregar mengklarifikasi video yang diduga penggeledahan terkait judi online yang viral di media sosial.
Ragnar Oratmangoen Ungkap Orang Pertama Ditakutinya di Indonesia, Sosok yang Belajar Pahami Agama Islam

Ragnar Oratmangoen Ungkap Orang Pertama Ditakutinya di Indonesia, Sosok yang Belajar Pahami Agama Islam

Sosoknya tersebut tentu sangatlah dihargai oleh Ragnar Oratmangoen. Terlebih sangat berpengalaman soal sepak bola. Siapakah yang ia takuti pertama di Indonesia?
Jadi Sumber Informasi Timnas Indonesia Lawan Jepang, Pemain yang Pernah Bawa Bendera Merah Putih ini Punya Ritual Sebelum...

Jadi Sumber Informasi Timnas Indonesia Lawan Jepang, Pemain yang Pernah Bawa Bendera Merah Putih ini Punya Ritual Sebelum...

Pemain asing Bali United asal Jepang, Mitsuru Maruoka sering melakukan ritual sebelum pertandingan, selain bicara bisa jadi juru Timnas Indonesia lawan Jepang.
Selengkapnya
Viral