"Tadi sekitar pukul 12.15 Wib, kami langsung meluncur kelokasi untuk membantu proses evakuasi dari dasar sumur, yang kedalamannya hampir 30 meter," bebernya.
Sementara itu Kapolsek Dau, Kompol Triwik Winarni saat dikonfirmasi tvOnenews.com mengatakan, berdasarkan keterangan saksi bernama Johanes Mahesa Ardana (18) keponakan korban, sekitar pukul 11.15 WIB, saksi mengetahui korban keluar dari rumah.
Dan sekitar pukul 11.30 Wib, pemilk sumur (tetangga korban) bernama Suliatin melihat bahwa korban berjalan lewat samping rumahnya dan sempat menyapanya namun korban tidak membalas sapaan tetangganya.
Load more