LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Para tersangka penculikan, penganiayaan, dan pemerasan seorang pria di Malang
Sumber :
  • edi cahyono

Polisi Ungkap Kasus Penculikan dan Pemerasan Dibalik Misteri Pria Paruh Baya Gantung Diri di Malang

Aparat Kepolisian Resor Malang berhasil mengungkap kasus penculikan dan pemerasan seorang pria paruh baya yang meninggal gantung diri di rumah orang lain.

Minggu, 19 November 2023 - 14:00 WIB

Malang, tvOnenews.com - Aparat Kepolisian Resor Malang, Polda Jatim, berhasil mengungkap kasus penculikan dan pemerasan seorang pria paruh baya di Kabupaten Malang. Sebelum terungkap, polisi menemukan kejanggalan pada korban yang ditemukan meninggal gantung diri di rumah orang lain.

Wakapolres Malang, Kompol Wisnu S Kuncoro, memaparkan kasus tersebut berawal dari ditemukannya korban, Abdul Gofur (54) warga Kelurahan Ardirejo, Kecamatan Kepanjen, Kabupaten Malang, meninggal dunia dengan posisi leher tergantung di dalam sebuah rumah Jalan Imam Bonjol RT 02 RW 10 Desa Tanggung, Kecamatan Turen, Kabupaten Malang, Kamis (16/11) lalu.

Saat itu, polisi menemukan kejanggalan karena korban sehari-hari tidak tinggal di rumah tersebut. Setelah melakukan penyelidikan, polisi akhirnya menemukan fakta bahwa terdapat serangkaian tindak pidana berupa penculikan disertai kekerasan dan pemerasan terhadap korban. 

“Korban ditemukan meninggal dunia dalam keadaan gantung diri,” kata Kompol Wisnu saat konferensi pers di Mapolres Malang, Sabtu (18/11).

Wakapolres menambahkan, pihaknya kemudian melakukan serangkaian penyelidikan dan pemeriksaan terhadap 17 saksi guna mengungkap kasus tersebut. Polisi akhirnya berhasil meringkus lima orang pelaku yang diduga terlibat dalam aksi penculikan dan kekerasan terhadap korban sebelum akhirnya korban melakukan bunuh diri.

Baca Juga :

Para pelaku yang diamankan berinisial KS (41) warga Desa Sitiarjo, Kecamatan Sumbermanjingwetan, SB (39) warga Desa Pandanrejo Kecamatan Wagir, RM (50) warga Desa Sumbermanjing Wetan Kecamatan Sumbermanjing Wetan, MW (43) warga Desa Tanggung, Kecamatan Turen, dan RS (45) warga Desa Bumirejo Kecamatan Dampit. 

Wisnu menjelaskan, kronologi bermula pada Rabu (15/11) sekitar pukul 20.00 WIB korban dijemput dari rumahnya kemudian dipaksa menuju ke rumah salah satu pelaku di Desa Tanggung, Kecamatan Turen. Para pelaku beralasan korban terlibat masalah asusila dengan salah satu teman perempuan pelaku.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Mees Hilgers Ungkap Kepada Media Belanda Perlakuan Sebenarnya Suporter Timnas Indonesia: Mereka Ingin Tahu Segalanya Tentang Saya

Mees Hilgers Ungkap Kepada Media Belanda Perlakuan Sebenarnya Suporter Timnas Indonesia: Mereka Ingin Tahu Segalanya Tentang Saya

Bek Timnas Indonesia, Mees Hilgers bercerita kepada media Belanda soal 'kegilaan' suporter Indonesia yang sangat luar biasa sejak menjalani debut kontra Bahrain
Kim Jong Un Berani Sumpah Korut Ada di Pihak Rusia soal Perang di Ukraina

Kim Jong Un Berani Sumpah Korut Ada di Pihak Rusia soal Perang di Ukraina

Pemimpin Korea Utara (Korut) Kim Jong Un bersumpah akan selalu mendukung Rusia dalam perangnya melawan Ukraina.
Seketika Kembali Bersih dari Dosa, Amalkan ini saat Shalat Sebelum Baca Al Fatihah, Ustaz Adi Hidayat Bilang…

Seketika Kembali Bersih dari Dosa, Amalkan ini saat Shalat Sebelum Baca Al Fatihah, Ustaz Adi Hidayat Bilang…

Sebelum membaca surat Al Fatihah, terdapat amalan yang bisa dibaca saat memulai shalat agar terbebas dari dosa. Ustaz Adi Hidayat beri penjelasannya, kalau...
Cocok Jadi Penerus Thom Haye, Wonderkid 19 Tahun Berdarah Batak di Kasta Teratas Eropa Ini Layak Dilirik STY Buat Timnas Indonesia

Cocok Jadi Penerus Thom Haye, Wonderkid 19 Tahun Berdarah Batak di Kasta Teratas Eropa Ini Layak Dilirik STY Buat Timnas Indonesia

Tampil bersinar di kasta teratas liga Eropa musim ini, salah satu pemain keturunan Indonesia ini layak dipanggil Shin Tae-yong untuk perkuat Timnas Indonesia.
Wakapolda Riau: Semua Surat Suara di Pilkada 2024 Baik

Wakapolda Riau: Semua Surat Suara di Pilkada 2024 Baik

Polda Riau meninjau tiga kecamatan di Kota Pekanbaru untuk memastikan semua surat suara Pilkada 2024 dari Panitia Pemungutan Suara (PPS) dalam kondisi baik.
Kini Sudah Dewasa, Betrand Peto Diminta Sarwendah untuk Bertanggung Jawab soal Urusan yang Satu Ini: Misalnya...

Kini Sudah Dewasa, Betrand Peto Diminta Sarwendah untuk Bertanggung Jawab soal Urusan yang Satu Ini: Misalnya...

Betrand Peto kini sudah menginjak usia dewasa. Sebagai ibu tunggal yang kini juga tinggal bersama Onyo, Sarwendah menerapkan tanggung jawab untuk urusan ini.
Trending
Setelah Shalat Maghrib Baca Amalan ini agar Utang Langsung Lunas dan Rezeki Datang Seluas Samudera, Kata Mbah Moen

Setelah Shalat Maghrib Baca Amalan ini agar Utang Langsung Lunas dan Rezeki Datang Seluas Samudera, Kata Mbah Moen

Almarhum Mbah Moen pernah membocorkan sejumlah amalan pamungkas setelah shalat Maghrib agar diguyur rezeki dan masalah utang yang menggunung tiba-tiba lunas.
Alasan Timnas Indonesia Lolos Otomatis ke Piala Asia 2027: Bikin Thailand, Vietnam hingga Malaysia Iri

Alasan Timnas Indonesia Lolos Otomatis ke Piala Asia 2027: Bikin Thailand, Vietnam hingga Malaysia Iri

Timnas Indonesia dipastikan lolos otomatis ke putaran final Piala Asia 2027 ketika sejumlah negara ASEAN seperti Thailand, Vietnam hingga Malaysia harus mengikuti babak kualifikasi terlebih dahulu
Masih Subuh tapi Rezeki Sudah Mengepung dari Segala Penjuru gara-gara Baca Ini Sebelum Shalat Subuh, Kata Buya Yahya...

Masih Subuh tapi Rezeki Sudah Mengepung dari Segala Penjuru gara-gara Baca Ini Sebelum Shalat Subuh, Kata Buya Yahya...

Siapa sangka dengan amalan ringan ini mampu membuka pintu rezeki di subuh hari, Buya Yahya ungkap bacaan untuk buka pintu rezeki di subuh hari, bacaan apakah?
Federasi Sepak Bola ASEAN Blak-blakan Sebut Timnas Indonesia Sudah Sejajar dengan Negara Elite Asia hingga Ramal Garuda akan Juara Piala AFF 2024

Federasi Sepak Bola ASEAN Blak-blakan Sebut Timnas Indonesia Sudah Sejajar dengan Negara Elite Asia hingga Ramal Garuda akan Juara Piala AFF 2024

Federasi Sepak Bola ASEAN (AFF) blak-blakan menyebut Timnas Indonesia sudah sejajar dengan negara-negara elite Asia hingga memprediksi skuad Garuda akan juara Piala AFF 2024.
Hasil Liga Voli Korea: Red Sparks Kerasukan, Megawati Hangestri Heroik Permalukan Lee So-young dan IBK Altos

Hasil Liga Voli Korea: Red Sparks Kerasukan, Megawati Hangestri Heroik Permalukan Lee So-young dan IBK Altos

Hasil Liga Voli Korea 2024-2025, Red Sparks berhasil mempermalukan IBK Altos sekaligus Megawati Hangestri akhirnya membayar balas dendam kepada Lee So-young.
Kevin Diks Cetak Sejarah 'Gila', Nama Timnas Indonesia Berkali-kali Disebut Media Jerman Ternyata...

Kevin Diks Cetak Sejarah 'Gila', Nama Timnas Indonesia Berkali-kali Disebut Media Jerman Ternyata...

Pemain keturunan Maluku Kevin Diks bahkan membuat Timnas Indonesia disorot media Eropa khusunya Jerman berkat penampilan impresifnya dalam membela FC Copenhagen
Link Live Streaming Byon Combat 4 Showbiz: Adu Gebuk Indonesia Vs Malaysia, Ada Baku Hantam Fadly Faisal Vs Aisar Khaled

Link Live Streaming Byon Combat 4 Showbiz: Adu Gebuk Indonesia Vs Malaysia, Ada Baku Hantam Fadly Faisal Vs Aisar Khaled

Link Live Streaming Byon Combat 4 Showbiz, ada adu gebuk petarung Indonesia Vs Malaysia termasuk duel utama Fadly Faisal Vs Aisar Khaled, Sabtu (30/11/2024).
Selengkapnya
Viral