LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Ketua IPW, Sugeng Teguh Santoso
Sumber :
  • tvOne - zainal azkhari

IPW Soroti Kasus Usman Wibisono Terkait Pencemaran Nama Baik di Grup WhatsApp

Indonesia Police Watch (IPW) memberikan perhatian khusus terhadap perkara pencemaran nama baik dan atau fitnah di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya dengan Terdakwa Usman Wibisono

Minggu, 26 November 2023 - 07:33 WIB

Surabaya, tvOnenews.com - Indonesia Police Watch (IPW) memberikan perhatian khusus terhadap perkara pencemaran nama baik dan atau fitnah di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya dengan Terdakwa Usman Wibisono, Anggota Pembinaan Mental (PMK) Kyokushinkai Karate-Do Indonesia buntut kisruhnya pengelolaan uang arisan senilai puluhan miliar.

Ketua IPW, Sugeng Teguh Santoso, Jumat (24/11), merasa heran dengan kasus Usman Wibisono yang dituduh dengan pencemaran nama baik melalui informasi dan transaksi elektronik. Karena menurutnya, tuduhan mencemarkan nama baik melalui WhatsApp Grup (WAG) yang sejauh IPW tahu, WAG adalah termasuk satu komunitas tertutup, jadi bukan dinyatakan sebagai ruang publik.

“Dia (WAG) adalah ruang tertutup. Itu diatur dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) antara Menkominfo, Jaksa Agung dan Kapolri yang mengatur tentang pelaksanaan UU ITE,” beber Sugeng, panggilan karibnya.

Ia juga heran kasus ini bisa naik, karena dirinya pernah melapor di Ditreskrimsus Polda Jatim mendapat penjelasan bahwa WAG berdasarkan SKB tersebut tidak bisa dibilang sebagai pencemaran, itu yang pertama. Kedua sambungnya, kalau ini diproses terus dari Polisi, Jaksa dan kemudian Pengadilan sampai dituntut 3 tahun penjara itu cukup berat.

Baca Juga :

“Menurut saya ada satu tangan yang kuat yang menggerakkan kasus ini, bukan sembarangan nih. Ini harus dicari tahu apakah disana ada pemain yang kuat,” ujarnya mengingatkan.

Sugeng mengatakan karena kasus ini sudah disidangkan sampai di Pengadilan, dia berharap Majelis Hakim bisa memutus bebas Usman Wibisono dengan menggunakan dasar SKB tersebut.

“Karena WAG dianggap sebagai satu komunikasi tertutup,” pungkasnya menutup perbincangan.

Sebelumnya Terdakwa Usman Wibisono tegaskan tidak gentar menyikapi tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Siska Christina dari Kejaksaan Negeri (Kejari) Surabaya yang menuntut dengan pidana penjara selama 3 tahun karena dinilai telah terbukti bersalah melakukan tindak pidana yang diatur dan diancam pidana dalam dakwaan kedua Pasal 311 ayat (1) KUHP (Fitnah).

“Pasal 310 dan 311 KUHAP itu tidak bisa menjangkau delik pencemaran nama baik maupun fitnah yang dilakukan di dunia siber,” seru Benny Ruston, Penasihat Hukumnya Usman Wibisono seusai sidang agenda Pledoi (pembelaan) di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, Senin (20/11) lalu.

Oleh karena itu, menurutnya seharusnya masalah tentang grup itu (Forum Sabuk Hitam) harusnya Jaksa mendakwa dengan UU ITE.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Aksi Pelecehan Seksual Terhadap Karyawati Toko di Rembang Terekam CCTV

Aksi Pelecehan Seksual Terhadap Karyawati Toko di Rembang Terekam CCTV

Seorang pria diduga melakukan pelecehan seksual terhadap seorang karyawati toko alat tulis di Rembang, Jawa Tengah. Aksinya tersebut terekam kamera cctv dan viral di media sosial.
Blak-blakan Semenjak Tinggal Satu Atap, Sarwendah Bilang Betrand Peto Sudah Semakin Besar: Usianya kan Sudah 19 Tahun, Wajar Kalau...

Blak-blakan Semenjak Tinggal Satu Atap, Sarwendah Bilang Betrand Peto Sudah Semakin Besar: Usianya kan Sudah 19 Tahun, Wajar Kalau...

Sarwendah blak-blakan soal Betrand Peto semenjak tinggal satu atap. Istri Ruben Onsu itu bilang kalau usia Onyo sekarang sudah 19 tahun, makin besar dan sudah
Liga 1: Manajemen Persik Ungkap Rencana Macan Putih di Bursa Transfer, Bakal Tambal Sulam Pemain Berbagai Sektor

Liga 1: Manajemen Persik Ungkap Rencana Macan Putih di Bursa Transfer, Bakal Tambal Sulam Pemain Berbagai Sektor

Manajemen Klub Liga 1, Persik Kediri disebut bakal lakukan sejumlah perombakan dengan mendatangkan beberapa pemain baru di bursa transfer.
Legenda Jepang Ini Singgung Pemain Eropa yang Makin Banyak di Timnas Indonesia, Padahal Negaranya Paling Unggul se-Asia

Legenda Jepang Ini Singgung Pemain Eropa yang Makin Banyak di Timnas Indonesia, Padahal Negaranya Paling Unggul se-Asia

Legenda Jepang ini singgung pemain Eropa yang makin banyak di Timnas Indonesia, padahal negaranya paling unggul di Asia.
Erick Thohir Akhirnya Bicara Jujur ke Media Korea Selatan soal Performa Shin Tae-yong di Timnas Indonesia: Sangat Disayangkan...

Erick Thohir Akhirnya Bicara Jujur ke Media Korea Selatan soal Performa Shin Tae-yong di Timnas Indonesia: Sangat Disayangkan...

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menceritakan ke media Korea Selatan tentang target Timnas Indonesia serta performa Shin Tae-yong di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Drama di Semifinal Piala AFF 2024, Vietnam Kalahkan Singapura Lewat Dua Gol Telat Duo Nguyen

Drama di Semifinal Piala AFF 2024, Vietnam Kalahkan Singapura Lewat Dua Gol Telat Duo Nguyen

Duo Nguyen, yaitu Nguyen Tien Linh dan Nguyen Xuan Son, sukses membantu Vietnam mengalahkan Singapura pada leg pertama semifinal Piala AFF 2024, Kamis (26/12).
Trending
Coach Justin Cium Gelagat Aneh dari Para Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Gua Lihat Tampang Mereka seperti…

Coach Justin Cium Gelagat Aneh dari Para Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2024: Gua Lihat Tampang Mereka seperti…

Pengamat sepak bola, Coach Justin melihat gelagat yang aneh dari para pemain Timnas Indonesia selama mengikuti pertandingan di Piala AFF 2024, apa itu?
Betrand Peto Tak Ingin Bungkam Lagi, Akhirnya Berani Jujur Soal Perasaan Sebenarnya terhadap Sarwendah: Aku Mulai…

Betrand Peto Tak Ingin Bungkam Lagi, Akhirnya Berani Jujur Soal Perasaan Sebenarnya terhadap Sarwendah: Aku Mulai…

Tak ingin bungkam lagi, Betrand Peto akhirnya mengungkapkan perasaan sebenarnya terhadap Sarwendah. Lantas, seperti apa pengakuan Onyo? Simak artikelnya!
Denny Darko Ramal Nasib Shin Tae-yong dan Skuad Timnas Indonesia di Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia, Menurutnya Pelatih asal Korea Selatan Itu akan...

Denny Darko Ramal Nasib Shin Tae-yong dan Skuad Timnas Indonesia di Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia, Menurutnya Pelatih asal Korea Selatan Itu akan...

Ahli tarot kenamaan Denny Darko meramalkan nasib Shin Tae-yong dan skuad Timnas Indonesia asuhannya di babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026. Menurutnya ...
Reaksi Tak Terduga Suporter Timnas Indonesia usai Bahrain Bikin Kocar-kacir Irak di Piala Teluk 2024, Mulai Bikin Hati Tak Tenang

Reaksi Tak Terduga Suporter Timnas Indonesia usai Bahrain Bikin Kocar-kacir Irak di Piala Teluk 2024, Mulai Bikin Hati Tak Tenang

Suporter Timnas Indonesia langsung bereaksi usai Bahrain, yang akan menjadi calon lawan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia berhasil mengalahkan Irak.
AFC Umumkan Pembagian Pot Drawing Piala Asia U-17, Timnas Indonesia dan Thailand Turun Karena Ini

AFC Umumkan Pembagian Pot Drawing Piala Asia U-17, Timnas Indonesia dan Thailand Turun Karena Ini

Piala Asia U-17 akan digelar di Arab Saudi pada 3-20 April 2025 mendatang. 
Tak Tahan Lagi, Andre Taulany Jujur soal Hubungannya dengan Ayu Ting Ting, Di Depan Boy William Bilang Sebenarnya Dia itu...

Tak Tahan Lagi, Andre Taulany Jujur soal Hubungannya dengan Ayu Ting Ting, Di Depan Boy William Bilang Sebenarnya Dia itu...

Tak ingin sembunyikan lebih lama lagi, Andre Taulany akhirnya jujur soal hubungannya dengan pedangdut, Ayu Ting Ting. Di depan Boy William dia bilang...
Terpopuler: Respons Coach Justin Jika PSSI Pertahankan Shin Tae-yong, Denny Darko Ramal Jodoh Ayu Ting Ting, hingga Greg Nwokolo Bandingkan Timnas Indonesia Dulu dan Sekarang

Terpopuler: Respons Coach Justin Jika PSSI Pertahankan Shin Tae-yong, Denny Darko Ramal Jodoh Ayu Ting Ting, hingga Greg Nwokolo Bandingkan Timnas Indonesia Dulu dan Sekarang

Deretan kabar terpopuler yang pailing banyak dibaca di tvOnenews pada Rabu (25/12/2024). Ada berita seputar Timnas Indonesia hingga selebritis tanah air. Simak!
Selengkapnya
Viral