LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Erupsi Gunung Semeru
Sumber :
  • tvOne - wawan sugiarto

Gunung Semeru Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter

Gunung Semeru (3.676 Mdpl), di Kabupaten Lumajang kembali mengalami erupsi pagi ini, Selasa (16/1) pukul 07:06 WIB.

Selasa, 16 Januari 2024 - 15:40 WIB

Lumajang, tvOnenews.com - Gunung Semeru (3.676 Mdpl), di Kabupaten Lumajang kembali mengalami erupsi pagi ini, Selasa (16/1) pukul 07:06 WIB. Petugas Pos Pengamatan Gunung Api (PPGA) Semeru, Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) melaporkan tinggi kolom letusan 1.000 meter di atas puncak.

“Tinggi kolom letusan teramati ± 1.000 m di atas puncak (± 4676 m di atas permukaan laut),” ungkap Petugas PPGA Semeru, Mukdas Sofyan dalam laporannya, Selasa (16/1).

Dalam keterangan selanjutnya, Sofyan mengatakan kolom abu teramati berwarna putih hingga kelabu dengan intensitas tebal ke arah utara. Erupsi terekam di seismograf dengan amplitudo maksimum 22 mm dan durasi 133 detik.

Dengan tingkat aktivitas Gunung Semeru yang masih berstatus siaga atau level 3 ini, PVMBG terus menghimbau kepada masyarakat agar selalu waspada dan berhati-hati saat beraktivitas, serta mematuhi semua rekomendasi yang telah dikeluarkan, demi keselamatan bersama dan pengurangan resiko bencana.

Baca Juga :

Adapun rekomendasi yang telah dikeluarkan oleh PVMBG diantaranya larangan warga melakukan aktivitas apapun di sektor tenggara di sepanjang Besuk Kobokan, sejauh 13 km dari puncak (pusat erupsi).

Di luar jarak tersebut, masyarakat tidak melakukan aktivitas pada jarak 500 meter dari tepi sungai (sempadan sungai) di sepanjang Besuk Kobokan karena berpotensi terlanda perluasan awan panas dan aliran lahar hingga jarak 17 km dari puncak.

Warga juga dilarang beraktivitas dalam radius 5 Km dari kawah/puncak Gunung Api Semeru karena rawan terhadap bahaya lontaran batu (pijar), serta mewaspadai potensi awan panas, guguran lava, dan lahar di sepanjang aliran sungai/lembah yang berhulu di puncak Gunung Api Semeru, terutama sepanjang Besuk Kobokan, Besuk Bang, Besuk Kembar, dan Besuk Sat serta potensi lahar pada sungai-sungai kecil yang merupakan anak sungai dari Besuk Kobokan. (wso/gol)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
NasDem Ungkap Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie Daftar Pilgub Jabar pada Hari Terakhir

NasDem Ungkap Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie Daftar Pilgub Jabar pada Hari Terakhir

Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur, Ahmad Syaikhu-Ilham Habibie bakal mendaftar sebagai pasangan calon untuk Pilgub Jawa Barat ke KPU Jawa Barat pada hari terakhir pendaftaran.
Ternyata Ini Penyebab Badan Mudah Gemuk dan Susah Kurus, dr Zaidul Akbar Menyarankan untuk Hindari...

Ternyata Ini Penyebab Badan Mudah Gemuk dan Susah Kurus, dr Zaidul Akbar Menyarankan untuk Hindari...

Praktisi kesehatan Indonesia, dr. Zaidul Akbar pernah menjelaskan penyebab dari tubuh mudah gemuk dan sulit kurus dan berikan tips agar punya tubuh ideal .
Tak Disangka Hasil Terawangan Jeng Nimas Soal Jessica Wongso Di Masa Depan Bakal Begini: Ada yang Tak Suka Kebebasannya...

Tak Disangka Hasil Terawangan Jeng Nimas Soal Jessica Wongso Di Masa Depan Bakal Begini: Ada yang Tak Suka Kebebasannya...

Ternyata hasil terawangan Jeng Nimas soal nasib Jessica Wongso di masa depan bakal begini. Bahkan Jeng Nimas bilang kalau ada yang tak suka dengan kebebasannya
Sri Mulyani Koordinasi dengan Prabowo soal PPN 12 Persen

Sri Mulyani Koordinasi dengan Prabowo soal PPN 12 Persen

Menkeu Sri Mulyani Indrawati berkoordinasi dengan Presiden terpilih Prabowo Subianto soal kebijakan kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) jadi 12 persen.
Maia Estianty Ungkap Awal Pertemuan dengan Mulan Jameela, Ahmad Dhani Menyetujui Kalau...

Maia Estianty Ungkap Awal Pertemuan dengan Mulan Jameela, Ahmad Dhani Menyetujui Kalau...

Setelah puluhan tahun cerai dengan Ahmad Dhani, Maia Estianty ungkap awal mula pertemuannya dengan Mulan Jameela, hingga direkrut sebagai penyanyi di Duo Ratu.
Tolong Jangan Keliru Lagi, Ternyata Bagian Tubuh Kucing ini Tidak Najis, Ustaz Abdul Somad Ungkap dari Pendapat...

Tolong Jangan Keliru Lagi, Ternyata Bagian Tubuh Kucing ini Tidak Najis, Ustaz Abdul Somad Ungkap dari Pendapat...

Ustaz Abdul Somad mengungkap kasus hukum dari bagian tubuh kucing ini yang selalu dikhawatirkan banyak orang jika mengenainya saat shalat bisa mengandung najis.
Trending
Ikut Sarwendah atau Ruben Onsu? Ternyata Betrand Peto Lebih Pilih Rumah Ini, Sarwendah: Kalian Bisa Lihat Ini Spesial Request dari Onyo

Ikut Sarwendah atau Ruben Onsu? Ternyata Betrand Peto Lebih Pilih Rumah Ini, Sarwendah: Kalian Bisa Lihat Ini Spesial Request dari Onyo

Setelah perceraian Sarwendah dan Ruben Onsu, Betrand Peto atau Onyo ternyata lebih pilih ikut sang bunda. Tak disangka, ternyata Onyo lebih nyaman dan bebas
Ramalan Wirang Tak Meleset soal Adanya Masalah Tak Wajar Sampai Rumah Tangga Ruben Onsu dan Sarwendah Harus Hancur: Tidak ada satu obat pun..

Ramalan Wirang Tak Meleset soal Adanya Masalah Tak Wajar Sampai Rumah Tangga Ruben Onsu dan Sarwendah Harus Hancur: Tidak ada satu obat pun..

Ruben Onsu dan Sarwendah baru-baru ini layangkan gugatan cerai ke pengadilan. Apakah hasil terawang Wirang enam tahun lalu sebagai pertanda? Disebut tak wajar..
Ruben Onsu Ternyata Sudah Beri Peringatan Ini ke Betrand Peto Soal Kedekatannya dengan Sarwendah, Katanya…

Ruben Onsu Ternyata Sudah Beri Peringatan Ini ke Betrand Peto Soal Kedekatannya dengan Sarwendah, Katanya…

Ruben Onsu ternyata sudah beri peringatan ini ke Betrand Peto soal kedekatannya dengan ibu sambungnya, Sarwendah. Seperti apa? Simak artikelnya berikut ini.
Media Vietnam Nyinyir Timnas Indonesia Berani Gunakan Skuad U-23 di Piala AFF 2024: Padahal Belum Pernah Juara, Siap-Siap Nonton Vietnam vs Thailand di Final

Media Vietnam Nyinyir Timnas Indonesia Berani Gunakan Skuad U-23 di Piala AFF 2024: Padahal Belum Pernah Juara, Siap-Siap Nonton Vietnam vs Thailand di Final

Media Vietnam Soroti Timnas Indonesia yang Berani Gunakan Skuad U-23 di Piala AFF 2024, mereka menyebut padahal Indonesia belum pernah juara.
Ustaz Adi Hidayat Bilang Meski Rajin Tahajud hingga Menangis, Doa Tidak Terkabul Jika Masih Ada Benda-benda Ini di Rumah: Lekas Singkirkan!

Ustaz Adi Hidayat Bilang Meski Rajin Tahajud hingga Menangis, Doa Tidak Terkabul Jika Masih Ada Benda-benda Ini di Rumah: Lekas Singkirkan!

Dalam ceramahnya, Ustaz Adi Hidayat ingatkan meski rajin tahajud dan menangis jika ada benda-benda ini maka doa tidak terkabul. Lalu benda-benda apakah itu?
Seketika Rezeki Datang Dari Segala Arah, Shalat Tahajud Baca Surat Ini Sebagai Amalan Dahsyat, Ustaz Adi Hidayat Bilang...

Seketika Rezeki Datang Dari Segala Arah, Shalat Tahajud Baca Surat Ini Sebagai Amalan Dahsyat, Ustaz Adi Hidayat Bilang...

Cobalah amalkan surat ini saat shalat tahajud jika ingin mendapatkan rezeki berlimpah, Ustaz Adi Hidayat jelaskan tentang surat yang dibaca saat shalat tahajud
Bukan Ernando Ari, Shin Tae-yong Resmi Panggil Kiper untuk Saingi Maarten Paes di Timnas Indonesia

Bukan Ernando Ari, Shin Tae-yong Resmi Panggil Kiper untuk Saingi Maarten Paes di Timnas Indonesia

Shin Tae-yong resmi memanggil kiper untuk menyaingi Maarten Paes di Timnas Indonesia pada putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia September nanti.
Selengkapnya