"Dari kuota minimal dua kali kebutuhan, dan memperhatikan keterwakilan perempuan, seluruh kecamatan telah terpenuhi, Bawaslu Gresik tidak akan membuka perpanjangan waktu karena kuota telah terpenuhi,” tambahnya.
Robbah berharap Panwascam yang terpilih nanti dapat menjalankan tugasnya dengan integritas dan profesionalisme untuk mengawasi jalannya Pilkada 2024 di Gresik.
"Yang terpilih semoga bisa menjalankan tugasnya dengan profesional," tutupnya. (mhb/gol)
Load more