LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Angka Kemiskinan Jatim Turun 0,56 Persen Poin
Sumber :
  • tim tvone - tim tvone

Angka Kemiskinan Jatim Turun 0,56 Persen Poin, Jadi Penurunan Tertinggi se-Pulau Jawa

Angka kemiskinan di Jatim mencapai 9,79 persen periode Maret 2024. Capaian ini diperoleh dari Rilis Berita Resmi Statistik (BRS) yang disampaikan BPS Jawa Timur

Selasa, 2 Juli 2024 - 12:22 WIB

Surabaya, tvOnenews.com - Angka kemiskinan di Jatim mencapai 9,79 persen pada periode Maret 2024. Capaian ini diperoleh dari data Rilis Berita Resmi Statistik (BRS) yang disampaikan Badan Pusat Statistik (BPS) Jawa Timur, Senin (1/7).

“BPS merilis angka kemiskinan Jatim per Maret 2024 mencapai 9,79 persen. Alhamdulillah ada penurunan sebesar 0,56 persen poin dibandingkan Maret 2023 yang mencapai 10,35 persen,” ujar Penjabat (Pj.) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono di Kantor BPS Jatim, Jalan Raya Kendangsari Industri Surabaya.

Angka kemiskinan Jatim yang mencapai 9,79 persen ini menjadi kali pertama berada di bawah 10 persen selama beberapa tahun terakhir. Karena tercatat sejak tahun 2020, persentase angka kemiskinan di Jatim selalu berada di atas 10 persen.

Lebih rinci, pada 2020, persentase kemiskinan Jatim sebesar 11,09 persen, kemudian naik menjadi 11,4 persen pada 2021. Kemudian turun menjadi 10,38 persen tahun 2022, turun lagi menjadi 10,35 persen pada tahun 2023. Selanjutnya turun signifikan 0,56 persen poin pada tahun 2024 menjadi 9,79 persen.

Hasil tersebut, kata Adhy, membuat penurunan angka kemiskinan di Jatim tertinggi se-Pulau Jawa. Dengan angka tersebut, ia optimistis bulan ini bukan turun satu digit melainkan mampu menghilangkan kemiskinan ekstrem di akhir tahun 2024.

Baca Juga :

Lebih lanjut, menurut Adhy, capaian luar biasa menurunkan angka kemiskinan tidak lepas dari intervensi dalam bentuk program penanggulangan kemiskinan yang dikemas dalam Jatim Satya yakni Jatim Sejahtera dan Mulia.

Dijelaskannya, ada tiga strategi yang membuat Jatim secara perlahan-lahan mampu menurunkan angka kemiskinan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Chiki Beberkan Kondisi Terkini Ikang Fawzi Usai Ditinggal Marissa Haque: Masih Harus Ditemani

Chiki Beberkan Kondisi Terkini Ikang Fawzi Usai Ditinggal Marissa Haque: Masih Harus Ditemani

Chiki Fawzi beberkan update terkait kondisi ayahnya, Ikang Fawzi, pasca kepergian sang istri, Marissa Haque. 
Krisis Air Bersih, SD Mutiara Ibu Bersama Polres Purworejo Distribusikan 3 Tangki Air Bersih di Tiap Kecamatan

Krisis Air Bersih, SD Mutiara Ibu Bersama Polres Purworejo Distribusikan 3 Tangki Air Bersih di Tiap Kecamatan

Dua bulan kemarau, kesulitan air bersih mulai dialami dusun karang jambu desa dadirejo, kecamatan bagelen. SD Mutiara Ibu Purworejo bersama Polres Purworejo melaksanakan kegiatan parenting rutin SD Mutiara Ibu, sekaligus edutrip bagi anak-anak yang dihadiri kurang lebih 60 peserta, diantaranya anak-anak murid kelas 4 bersama orangtua, guru pendamping dan beberapa anggota Polres Purworejo dan Polsek Bagelen yang mendampingi kegiatan memberikan bantuan air bersih guna memenuhi kebutuhan warga kecamatan bagelen khusus dusun karang jambu RT 04 RW 01 Desa Dadirejo dan sekitarnya, yang saat ini terdampak kemarau panjang,dan kesulitan air bersih.
Penemuan Migas Besar di Morowali Utara oleh Pertamina, Indonesia Timur Jadi Pusat Energi Berikutnya?

Penemuan Migas Besar di Morowali Utara oleh Pertamina, Indonesia Timur Jadi Pusat Energi Berikutnya?

Penemuan sumber Migas menjanjikan di Sumur Tedong (TDG)-001, Kecamatan Mamosalato, Kabupaten Morowali Utara, Sulawesi Tengah, menjadi angin segar Pertamina.
Jeritan Hati Puluhan Anak Panti Asuhan di Tangerang, Jadi Korban Pelecehan Seksual Bertahun-tahun oleh Pemilik Panti

Jeritan Hati Puluhan Anak Panti Asuhan di Tangerang, Jadi Korban Pelecehan Seksual Bertahun-tahun oleh Pemilik Panti

Mengerikan, terungkap pemilik Panti Asuhan Darussalam An'nur Tangerang ternyata telah melakukan pelecehan seksual selama ini terhadap puluhan anak asuhnya.
Polisi Bandara Soetta Gagalkan Perdagangan Orang, Cewek Hendak Dijadikan PSK di Malaysia

Polisi Bandara Soetta Gagalkan Perdagangan Orang, Cewek Hendak Dijadikan PSK di Malaysia

Polresta Bandara Soekarno-Hatta berhasil ungkap kasus tindak pidana perdagangan orang dengan modus eksploitasi jadi pekerja seks komersial (PSK) ke Malaysia.
Kesaksian Tukang Kebun soal Kebaikan Marissa Haque: Kerap Biayai Sekolah Anak-anak

Kesaksian Tukang Kebun soal Kebaikan Marissa Haque: Kerap Biayai Sekolah Anak-anak

Marissa Haque, nama aktris senior yang belakangan ini mencuat di media massa hingga menjadi perbincangan publik, karena ia dikabarkan meninggal dunia. 
Trending
Ibu Kandung Betrand Peto Tak Kuasa Menahan Tangis Saat Ruben Onsu Bicara soal Onyo yang Selama Ini…

Ibu Kandung Betrand Peto Tak Kuasa Menahan Tangis Saat Ruben Onsu Bicara soal Onyo yang Selama Ini…

Ibu kandung Betrand Peto menangis saat Ruben Onsu mengungkapkan perjuangan mendidik dan membesarkan Onyo selama ini. Baca kisah haru penuh makna selengkapnya.
Media China Diolok-olok Suporter Timnas China Usai Dorong CFA Laporkan Timnas Indonesia ke AFC Agar Kalah WO 0-3

Media China Diolok-olok Suporter Timnas China Usai Dorong CFA Laporkan Timnas Indonesia ke AFC Agar Kalah WO 0-3

Media China, 163.com, malah kena hujatan suporter sendiri usai membuat laporan terkait Timnas Indonesia bisa kalah WO di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Satu Stadion Langsung Hening Saat Megawati Hangestri Menggila di Laga Lawan GS Caltex, Megatron Beri Pembalasan Untuk Red Sparks dengan Melakukan...

Satu Stadion Langsung Hening Saat Megawati Hangestri Menggila di Laga Lawan GS Caltex, Megatron Beri Pembalasan Untuk Red Sparks dengan Melakukan...

Megawati Hangestri sempat mencuri perhatian pecinta voli Korea Selatan usai dirinya tampil impresif bersama Red Sparks. Megatron berhasil taklukan GS Caltex dan
Tak Usah Lagi Harapkan Emil Audero, Timnas Indonesia Bisa Dekati Kiper Klub Liga Belgia Ini Jika Ingin Mencari Pelapis Sepadan bagi Maarten Paes

Tak Usah Lagi Harapkan Emil Audero, Timnas Indonesia Bisa Dekati Kiper Klub Liga Belgia Ini Jika Ingin Mencari Pelapis Sepadan bagi Maarten Paes

Daripada terus menunggu ketidakpastian dari Emil Audero, Timnas Indonesia sebaiknya mulai mendekati kiper muda Belanda sebagai pelapis sepadan Maarten Paes.
FIFA Tiba-Tiba Bahas Striker Timnas Indonesia Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Mau Bikin China Trauma?

FIFA Tiba-Tiba Bahas Striker Timnas Indonesia Jelang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Mau Bikin China Trauma?

FIFA mendadak bahas striker legendaris Timnas Indonesia menjelang laga kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Bahrain dan China pada bulan Oktober 2024 ini.
Media China Soroti Ketangguhan Lini Tengah Timnas Indonesia: Hampir Semua Gelandang Adalah Pemain Naturalisasi!

Media China Soroti Ketangguhan Lini Tengah Timnas Indonesia: Hampir Semua Gelandang Adalah Pemain Naturalisasi!

China dijadwalkan bakal berhadapan dengan menghadapi Australia yang berlanjut melakoni laga kontra Timnas Indonesia dalam lanjutan putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Di saat Timnas Indonesia Terus Berburu Pemain Keturunan Eropa, Bek Sayap Malaysia Ini Tiba-tiba Ngaku Punya Darah Jawa Timur, Siapa?

Di saat Timnas Indonesia Terus Berburu Pemain Keturunan Eropa, Bek Sayap Malaysia Ini Tiba-tiba Ngaku Punya Darah Jawa Timur, Siapa?

Bek sayap andalan Malaysia ini ngaku-ngaku kalau dirinya masih punya keturunan Jawa Timur di saat Timnas Indonesia tengah gencar berburu pemain berdarah Eropa.
Selengkapnya