LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
1.588 Batang Ganja di Kawasan TNBTS
Sumber :
  • tvOne - wawan sugiarto

Lagi, Polres Lumajang Berhasil Amankan 1.588 Batang Ganja di Kawasan TNBTS

Polres Lumajang kembali berhasil mengamankan ribuan batang tanaman ganja, dari hasil operasi lanjutan di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) Dusun Pusung Duwur, Desa Argosari, Kecamatan Senduro, Lumajang

Rabu, 2 Oktober 2024 - 15:35 WIB

Lumajang, tvOnenews.com – Polres Lumajang kembali berhasil mengamankan ribuan batang tanaman ganja, dari hasil operasi lanjutan di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) Dusun Pusung Duwur, Desa Argosari, Kecamatan Senduro, Lumajang, pada Rabu (2/10).

Temuan ladang ganja terbaru ini merupakan hasil penyelidikan yang terus dilakukan tim Reserse Narkoba Polres Lumajang, menyusul hasil ungkap dan operasi pemusnahan sebelumnya, yang telah berhasil mengamankan sebanyak 10 kilogram ganja kering, serta 41.152 batang ganja, serta 4 orang tersangka dan 1 orang telah ditetapkan sebagai DPO.

Upaya penyelidikan dan pemetaan melalui udara dengan menggunakan pesawat drone, akhirnya menjawab kecurigaan petugas akan masih banyaknya ladang ganja di lereng Gunung Semeru ini.

Pantauan tvOnenews.com, kegiatan operasi kelima ini dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Lumajang, Kompol Jauhar Ma’arif dengan menurunkan puluhan petugas gabungan dari Polres Lumajang, TNBTS serta Satgas Keamanan Desa Argosari.

Baca Juga :

Untuk menuju titik lokasi ladang ganja, kali ini petugas harus berjuang lebih keras karena selain medan licin akibat beberapa hari diguyur hujan, petugas harus membelah semak belukar serta menuruni tebing perbukitan yang cukup ekstrim karena berada pada kemiringan hingga 70 derajat.

“Ini hari yang kelima kita lakukan operasi karena di kawasan ini (tnbts) masih banyak terdapat ladang ganja yang belum kita temukan. Hasil pemetaan melalui drone masih ada beberapa titik lagi. Namun kali ini medannya jauh lebih ekstrim dari operasi sebelumnya, karena lokasi ladang berada di tebing perbukitan yang sangat curam,” kata Ma’arif kepada tvOnenews.com di lokasi, Rabu (2/10).

Perjuangan keras petugas akhirnya membuahkan hasil dengan ditemukannya 5 lokasi ladang ganja. Pada lokasi pertama polisi berhasil mengamankan sebanyak 83 batang ganja, lokasi kedua 218 batang, lokasi ketiga 356 batang, lokasi keempat 449 batang dan lokasi kelima sebanyak 482 batang.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Profil Mauro Zijlstra Calon Penyerang Timnas Indonesia, Ternyata Memiliki Garis Keturunan Sang Nenek dari Bandung

Profil Mauro Zijlstra Calon Penyerang Timnas Indonesia, Ternyata Memiliki Garis Keturunan Sang Nenek dari Bandung

Intip profil Mauro Zijlstra, pemain keturunan yang siap dinaturalisasi oleh PSSI agar bisa bergabung dengan Timnas Indonesia. Ternyata keturunan orang Bandung..
Bacaan Sholawat Al Fatih, Amalan Pemecah Kebuntuan dan Tuntaskan Seluruh Masalah

Bacaan Sholawat Al Fatih, Amalan Pemecah Kebuntuan dan Tuntaskan Seluruh Masalah

Bacaan sholawat Al Fatih menjadi salah satu amalan populer selalu berdegung saat ingin segala masalah dihilangkan oleh Allah SWT sejak alami kebuntuan hidup.
Intip Kekayaan Pimpinan Baru KPK Fitroh Rohcahyanto, Ini Data LHKPN

Intip Kekayaan Pimpinan Baru KPK Fitroh Rohcahyanto, Ini Data LHKPN

Fitroh Rohcahyanto, kini menjadi pimpinan baru KPK 2024-2029. Sontak, sosok Fitroh pun tak lepas dari pandangan publik, bahkan tentang harta kekayaannya
Pemerintah Indonesia Upayakan Pulangkan WNI yang Terlibat Judi Online di Luar Negeri

Pemerintah Indonesia Upayakan Pulangkan WNI yang Terlibat Judi Online di Luar Negeri

Warga negara Indonesia yang bekerja di bidang terkait judi online di luar negeri rata-rata berangkat secara ilegal dan baru diketahui ketika kontak ke Indonesia
Sekarang Sudah Resmi Menikah, Padahal Dulu Ayah Nissa Sabyan Bersumpah Anaknya Tak Ada Hubungan dengan Ayus

Sekarang Sudah Resmi Menikah, Padahal Dulu Ayah Nissa Sabyan Bersumpah Anaknya Tak Ada Hubungan dengan Ayus

Nissa Sabyan dikabarkan telah resmi menikah dengan Ayus. Disisi lain, sang ayah pernah membantah tegas kabar sang anak jadi orang ketiga di rumah tangga Ayus
Kaesang Blusukan Bareng Septinus Lobat di Pasar Sentral Remu Kota Sorong yang Terbakar

Kaesang Blusukan Bareng Septinus Lobat di Pasar Sentral Remu Kota Sorong yang Terbakar

Ketua Umum DPP PSI Kaesang Pangarep bersama pasangan calon Wali Kota Sorong Septinus Lobat dan Anshar Karim blusukan di Pasar Sentral Remu, Sorong, Papua Barat.
Trending
FIFA Pastikan Timnas Indonesia Bisa Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026 Usai Hancurkan Arab Saudi di Stadion GBK, Asalkan...

FIFA Pastikan Timnas Indonesia Bisa Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026 Usai Hancurkan Arab Saudi di Stadion GBK, Asalkan...

FIFA pastikan Timnas Indonesia bisa lolos langsung ke Piala Dunia 2026 usai melibas Arab Saudi di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), asalkan lakukan ini..
Jika Tak Hafal Ad Dhuha dan Asy Syams, Baca Surat ini saat shalat Dhuha agar Rezeki Moncer Kata Ustaz Adi Hidayat

Jika Tak Hafal Ad Dhuha dan Asy Syams, Baca Surat ini saat shalat Dhuha agar Rezeki Moncer Kata Ustaz Adi Hidayat

Ustaz Adi Hidayat (UAH) menyoroti perihal bacaan surat pendek terbaik saat menunaikan shalat Dhuha diketahui banyak orang, yakni Surat Ad Dhuha dan Asy Syams.
Calvin Verdonk Beberkan Alasan Dirinya Mampu Berlari Tanpa Lelah di Sepanjang Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi

Calvin Verdonk Beberkan Alasan Dirinya Mampu Berlari Tanpa Lelah di Sepanjang Laga Timnas Indonesia Vs Arab Saudi

Calvin Verdonk berbicara tentang alasan dirinya mampu berlari seakan tanpa lelah ketika Timnas Indonesia menghajar Arab Saudi, Selasa (19/11/2024) malam WIB.
Akibat Ulah Timnas Indonesia, Green Falcon Diterjang Krisis Baru Hingga Jadi 'Berita Panas' di Arab Saudi, Herve Renard: Sebenarnya..

Akibat Ulah Timnas Indonesia, Green Falcon Diterjang Krisis Baru Hingga Jadi 'Berita Panas' di Arab Saudi, Herve Renard: Sebenarnya..

Krisis Green Falcon lantaran performa buruk Arab Saudi sepanjang putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, salah satunya kalah dari Timnas Indonesia (2-0).
Respons Menohok Media Vietnam Melihat Timnas Indonesia jadi Raja Baru Sepak Bola Asia Tenggara, Katanya Anak Asuh Shin Tae-yong ...

Respons Menohok Media Vietnam Melihat Timnas Indonesia jadi Raja Baru Sepak Bola Asia Tenggara, Katanya Anak Asuh Shin Tae-yong ...

Media Vietnam memberikan respons yang tak terduga soal timnas Indonesia semakin mengukuhkan label "Raja Baru Sepak Bola Asia Tenggara" usai kalahkan Arab Saudi.
Profil Dion Markx Calon Pemain Timnas Indonesia, Punya Garis Keturunan dari Sang Ayah Berdarah Palembang

Profil Dion Markx Calon Pemain Timnas Indonesia, Punya Garis Keturunan dari Sang Ayah Berdarah Palembang

Inilah profil Dion Markx calon pemain Timnas Indonesia. Ternyata dia punya garis keturunan dari sang ayah yang berdarah Palembang.
Kabar Terbaru Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra, Striker Muda Volendam Beberkan Pengakuan, Katanya...

Kabar Terbaru Proses Naturalisasi Mauro Zijlstra, Striker Muda Volendam Beberkan Pengakuan, Katanya...

Selain Ole Romeny, PSSI juga sedang membidik Mauro Zijlstra sebagai target naturalisasi selanjutnya. Mauro sampaikan kabar terbaru proses naturalisasi dirinya.
Selengkapnya
Viral