LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
dorong produktivitas pertanian di Duduksampeyan
Sumber :
  • tim tvone - tim tvone

Petrokimia Gresik Bersinergi dengan Pemkab dan Kejati Jatim Dorong Produktivitas Pertanian di Duduksampeyan

Petrokimia Gresik dorong peningkatan produktivitas pertanian di Duduksampeyan, Gresik, bersama Pemkab Gresik dan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur

Jumat, 10 Januari 2025 - 12:15 WIB

Gresik, tvOnenews.com - Petrokimia Gresik mendorong peningkatan produktivitas pertanian di Duduksampeyan, Gresik, bersama Pemerintah Kabupaten Gresik dan Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur. Dukungan pada program “Jaksa Sahabat Tani” ini diberikan Petrokimia Gresik dalam bentuk bantuan pupuk dan alat-alat pertanian untuk petani, baru-baru ini.

Direktur Utama Petrokimia Gresik, Dwi Satriyo Annurogo menyampaikan bahwa, peningkatan produktivitas pertanian di Duduksampeyan ini merupakan bentuk sinergitas perusahaan bersama institusi Pemerintah Daerah dan Kejaksaan untuk mendukung percepatan swasembada pangan yang terus didorong Pemerintah. Dengan bantuan ini diharapkan hasil panen semakin melimpah.

“Petrokimia Gresik yang merupakan bagian dari BUMN klaster pangan dan pupuk memiliki tanggung jawab mewujudkan swasembada pangan nasional melalui peningkatan produktivitas pertanian. Untuk menjalankan amanah tersebut, Petrokimia Gresik siap berkolaborasi dengan banyak stakeholder, termasuk Kejaksaan,” ujar Dwi Satriyo.

Adapun bantuan Petrokimia Gresik untuk petani di Duduksampeyan, tambahnya, merupakan bagian dari program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) perusahaan. Antara lain berupa satu unit hand cultivator, satu pompa air, dan lima unit hand sprayer. Selain itu, Petrokimia Gresik juga memberikan bantuan pupuk nonsubsidi, yaitu 300 kilogram (kg) NPK Phonska Plus, 200 kg Urea Petro, dan 500 kg Petroganik Premium.

Baca Juga :

“Pupuk merupakan salah satu kunci keberhasilan dalam budidaya pertanian. Sementara pupuk yang kami salurkan ini merupakan produk andalan Petrokimia Gresik yang telah terbukti mampu meningkatkan hasil panen,” tandas Dwi Satriyo.

Pupuk Urea Petro dalam implementasinya mampu mempercepat pertumbuhan, membuat bagian tanaman lebih hijau dan segar. Berikutnya, pupuk majemuk NPK Phonska Plus yang diperkaya dengan unsur Sulfur dan Zink dapat meningkatkan efisiensi serta efektifitas penggunaan pupuk, sehingga jumlah dan mutu hasil panen pun mengalami peningkatan.
Sementara Petroganik Premium memiliki kandungan C-Organik tinggi mampu menjadikan pupuk ini mampu memperbaiki struktur dan tata udara tanah dengan lebih optimal sehingga penyerapan unsur hara oleh akar menjadi lebih baik. Pupuk ini cocok untuk semua jenis tanah dan jenis tanaman.

Di tempat yang sama, Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Timur, Mia Amiati menambahkan bahwa, melalui program “Jaksa Sahabat Tani” pihaknya berusaha menjadi bagian dari masyarakat dengan melaksanakan kegiatan bersama Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gresik dan Petrokimia Gresik dalam membantu peningkatan kesejahteraan petani, dan
mewujudkan swasembada pangan nasional.

Halaman Selanjutnya :
Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
5 Pemain Keturunan Jadi 'Korban' Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, Bung Harpa: Line Up Melawan China jadi Aneh, Kapten Jay Idzes Dicopot...

5 Pemain Keturunan Jadi 'Korban' Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, Bung Harpa: Line Up Melawan China jadi Aneh, Kapten Jay Idzes Dicopot...

Lima pemain keturunan pernah menjadi korban Shin Tae-yong sebelum dipecat dari kursi kepelatihan Timnas Indonesia. Bung Harpa bilang line up kontra China aneh
Malam-malam Puspomal Gelar Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil di Tol Tangerang

Malam-malam Puspomal Gelar Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil di Tol Tangerang

Polisi Militer Angkatan Laut (Puspomal) menggelar rekonstruksi insiden penembakan yang terjadi di Rest Area KM 45 Tol Tangerang-Merak, Kabupaten Tangerang,
Sampai Minta Tiap Hari, Betrand Peto Akhirnya Bicara Jujur soal ASI Sarwendah yang Diminum Olehnya, Onyo: Harum, Manis...

Sampai Minta Tiap Hari, Betrand Peto Akhirnya Bicara Jujur soal ASI Sarwendah yang Diminum Olehnya, Onyo: Harum, Manis...

Saat makan malam bersama Ruben Onsu dan Sarwendah, tanpa malu-malu Betrand Peto meminta untuk meminum ASI milik bundanya itu. Menurutnya, ASI Sarwendah itu...
Jelang Sidang Kasus Penembakan Pelajar di Semarang, Aipda Robig Belum Serahkan Memori Banding

Jelang Sidang Kasus Penembakan Pelajar di Semarang, Aipda Robig Belum Serahkan Memori Banding

Aipda Robig Zaenudin, tersangka kasus penembakan pelajar SMKN 4 Semarang bernama Gamma belum menyerahkan memori banding menjelang hari pelaksanaan sidang banding. 
Bursa Transfer Liga 1: Reaksi Eks Serie A saat Ditawari Gabung PSS, Tak Pikir Panjang Buat Setuju

Bursa Transfer Liga 1: Reaksi Eks Serie A saat Ditawari Gabung PSS, Tak Pikir Panjang Buat Setuju

Striker anyar PSS Sleman asal Brasil, Marcelo Cirino mengaku tak berpikir dua kali untuk bergabung dengan klub Liga 1 pada bursa transfer kali ini.
Bukan Hanya Baca ‘Bismika Allahumma Ahya’, Sebelum Tidur Lakukan Amalan ini Supaya Hajatnya Terkabul, Kata Syekh Ali Jaber

Bukan Hanya Baca ‘Bismika Allahumma Ahya’, Sebelum Tidur Lakukan Amalan ini Supaya Hajatnya Terkabul, Kata Syekh Ali Jaber

Bila sudah waktunya tidur malam, bukan hanya baca ‘Bismika Allahumma Ahya’, tolong amalkan dzikir ini agar segala hajat terkabul. Kata Syekh Ali Jaber lakukan..
Trending
5 Pemain Keturunan Jadi 'Korban' Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, Bung Harpa: Line Up Melawan China jadi Aneh, Kapten Jay Idzes Dicopot...

5 Pemain Keturunan Jadi 'Korban' Shin Tae-yong Sebelum Dipecat, Bung Harpa: Line Up Melawan China jadi Aneh, Kapten Jay Idzes Dicopot...

Lima pemain keturunan pernah menjadi korban Shin Tae-yong sebelum dipecat dari kursi kepelatihan Timnas Indonesia. Bung Harpa bilang line up kontra China aneh
Malam-malam Puspomal Gelar Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil di Tol Tangerang

Malam-malam Puspomal Gelar Rekonstruksi Penembakan Bos Rental Mobil di Tol Tangerang

Polisi Militer Angkatan Laut (Puspomal) menggelar rekonstruksi insiden penembakan yang terjadi di Rest Area KM 45 Tol Tangerang-Merak, Kabupaten Tangerang,
Baru juga Tunjuk Patrick Kluivert sebagai Pengganti Shin Tae-yong, Pelatih Bahrain Langsung Gercep Tantang Timnas Indonesia: Kami Tahu...

Baru juga Tunjuk Patrick Kluivert sebagai Pengganti Shin Tae-yong, Pelatih Bahrain Langsung Gercep Tantang Timnas Indonesia: Kami Tahu...

Belum apa-apa, pelatih Bahrain Dragan Talajic langsung tantang Timnas Indonesia di bawah asuhan Patrick Kluivert jelang lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Shin Tae-yong Direkrut Thailand Pasca Dipecat dari Timnas Indonesia? STY: Saya Sebenarnya Tertarik Melatih Thailand dan...

Shin Tae-yong Direkrut Thailand Pasca Dipecat dari Timnas Indonesia? STY: Saya Sebenarnya Tertarik Melatih Thailand dan...

Sebelum dipecat dari Timnas Indonesia, Shin Tae-yong pernah hampir bergabung dengan Timnas Thailand. STY mengungkapkan ketertarikannya untuk melatih Thailand
Media Belanda Lempar Ancaman untuk Patrick Kluivert, Ungkap Risiko Gantikan Pelatih Timnas Indonesia Paling Lama Bertugas Sejak 1963

Media Belanda Lempar Ancaman untuk Patrick Kluivert, Ungkap Risiko Gantikan Pelatih Timnas Indonesia Paling Lama Bertugas Sejak 1963

Patrick Kluivert resmi diperkenalkan pada publik untuk menggantikan posisi mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong. 
4 Pemain Naturalisasi Kesayangan Shin Tae-yong Diprediksi akan Didepak Patrick Kluivert dari Starting Line Up Timnas Indonesia, Siapa Saja?

4 Pemain Naturalisasi Kesayangan Shin Tae-yong Diprediksi akan Didepak Patrick Kluivert dari Starting Line Up Timnas Indonesia, Siapa Saja?

4 pemain naturalisasi kesayangan Shin Tae-yong akan didepak Patrick Kluivert dari starting line up Timnas Indonesia jelang laga kontra Bahrain dan Australia.
Legenda Belanda Sebut Patrick Kluivert Tak Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Lebih Baik Jika Alex Pastoor ...

Legenda Belanda Sebut Patrick Kluivert Tak Layak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Lebih Baik Jika Alex Pastoor ...

Patrick Kluivert tiba dengan menggantikan Shin Tae-yong yang resmi dipecat pada awal pekan ini. 
Selengkapnya
Viral