Karena Mardiono tak kunjung ditemukan, pihak keluarga melaporkan kejaduan ini ke kepala dusun hingga diteruskan ke Babinsa. Bhabinkamtibmas dan Tim SAR.
Mendapat laporan ini, petugas dari tim SAR gabungan melakukan pencarian diareal lokasi Mardiono yang biasanya mencari rumput. Namun hingga sore ini (Minggu, 16/3, red), Mardiono juga belum ditemukan.
'Mardiono punya kepribadian pendiam dan mudah tersinggung. Dan berdasarkan keterangan pihak keluarga kalau Mardiono pernah hilang di hutan sekitar tahun 2021 selama 24 jam, dan dicari warga ketemu di hutan dusun Tangkil yang berjarak sekitar 3,5 km dari rumahnya," pungkasnya. (eco/hen)
Load more