Indah menambahkan, untuk mengembalikan niaga sapi kembali bergeliat, pihaknya kini terus berjuang memutus rantai penularan PMK. Melalui Dinas Pertanian pihaknya mendistribusikan antibiotik dan vitamin sapi ke desa-desa. Termasuk, menerjunkan petugas Puskeswan agar selalu telaten mendampingi masyarakat dalam menyembuhkan sapi dari PMK.(wso/ade)
Load more