LIVESTREAM
img_title
Tutup Menu
News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali
Bandeng pepes sepanjang 1,4 kilometer
Sumber :
  • tvOne - m habib

Kuliner Pepes Ikan Bandeng Sepanjang 1,4 Kilometer di Gresik Catatkan Rekor MURI

Masakan pepes ikan bandeng asal Kabupaten Gresik dengan panjang mencapai satu koma empat kilometer, pecahkan Musium Rekor Indonesia (MURI).

Senin, 21 November 2022 - 09:48 WIB

Gresik, Jawa Timur - Masakan pepes ikan bandeng asal Kabupaten Gresik dengan panjang mencapai satu koma empat kilometer, pecahkan Musium Rekor Indonesia (MURI). Pepes ikan yang merupakan hasil panen para petani bandeng dipesisir utara kota Gresik itu diklaim terpanjang se-Indonesia.

Tidak tanggung-tanggung, dalam pemecahan rekor MURI dibidang kuliner nusantara yang diadakan di Aston Inn itu, pihak penyelenggara membutuhkan ikan bandeng sebanyak 9.500 ekor yang didapatkan dari hasil panen para petani tambak di wilayah Kabupaten Gresik.

"Bandeng ini salah satu produk unggulan dan ikon Kabupaten Gresik, dan hari ini menjadi hari yang luar biasa, sebab berkat pemecahan rekor MURI ini, menjadikan bandeng lebih dikenal sebagai salah satu identitas Kabupaten Gresik dan bandeng Gresik siap mendunia," kata Fandi Akhmad Yani, Bupati Gresik, Minggu (20/11).

Bupati Gresik menuturkan, hingga kini para petani tambak ikan bandeng tetap konsisten dengan budidaya bandeng di Gresik.

Baca Juga :

"Terbukti dari hasil budidaya bandeng, Gresik mampu menghasilkan sekitar 80 ribu ton setiap tahunnya," tutur Yani.

Dikatakan Yani, petani tambak yang sempat mengeluh lantaran sulitnya mendapat pupuk subsidi. Dia pun berharap di tahun 2023 mendatang, petani sudah tak kesulitan lagi karena adanya perubahan regulasi ditingkat pusat terkait ketersediaan pupuk bersubdisi melalui Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP).

"Semoga dengan adanya perubahan regulasi tersebut, menjadi angin segar bagi petani tambak dalam mendapatkan pupuk bersubsidi, sehingga peluang dan potensi budidaya bandeng di Gresik terus meningkat," harapnya.

Selain itu, lanjut Gus Yani, pemerintah daerah juga terus berkomitmen mempertahankan ikan bendeng sebagai daya tarik Kabupaten Gresik melalui berbagai kegiatan, salah satunya melalui festival tahunan pasar bandeng.

"Kita terus melakukan branding agar bandeng semakin dikenal. Seperti festival pasar bandeng sebagai warisan kearifan lokal yang juga mampu menumbuhkan ekonomi masyarakat lokal," pungkas Yani.

Sementara itu, General Manager Aston Inn Gresik, S. Paminta Nugraha mengungkapkan bahwa pemecahan rekor MURI ini adalah pemecahan rekor dibidang kuliner nusantara yakni bentuk penyajian Pepes Bandeng terpanjang se-Indonesia.

"Pemecahan Rekor MURI ini tidak semata-mata untuk mendapatkan penghargaan saja. Namun ingin lebih memperkenalkan ke khalayak bahwa Gresik adalah daerah produsen bandeng terbesar di Indonesia," tutupnya. (mhb/gol)

Komentar
Berita Terkait
Topik Terkait
Saksikan Juga
Jangan Lewatkan
Menag Akan Wajibkan Kegiatan Pramuka: Warisan Leluhur Para Pendiri Bangsa

Menag Akan Wajibkan Kegiatan Pramuka: Warisan Leluhur Para Pendiri Bangsa

Menag RI Nasaruddin Umar, mengatakan akan mewajibkan kegiatan pramuka di seluruh lembaga pendidikan yang berada di bawah Kementerian Agama (Kemenag).
Facebook KDM dengan 11 Juta Pengikut Dikuasai Pihak Tak Bertanggung Jawab

Facebook KDM dengan 11 Juta Pengikut Dikuasai Pihak Tak Bertanggung Jawab

Kang Dedi Mulyadi (KDM) kembali menegaskan akun Facebook Kang Dedi Mulyadi dengan 11 juta pengikut dan sudah terverifikasi (centang) kini dalam penguasaan pihak tak bertanggung jawab.
DPRD Jakarta Minta Pemprov Segera Lakukan Pemerataan Infrastruktur Sekolah di Kepulauan Seribu

DPRD Jakarta Minta Pemprov Segera Lakukan Pemerataan Infrastruktur Sekolah di Kepulauan Seribu

Anggota Komisi E DPRD DKI Jakarta Raden Gusti Arif Yulifard mengatakan, pembangunan infrastruktur sekolah di Kepulauan Seribu masih membutuhkan perhatian lebih.
Meski Kalah dari Jepang, Netizen Puji Yakob Sayuri Kaya Messi, Ternyata Pemain Timnas Indonesia yang Taat Ibadah dan Toleran

Meski Kalah dari Jepang, Netizen Puji Yakob Sayuri Kaya Messi, Ternyata Pemain Timnas Indonesia yang Taat Ibadah dan Toleran

Nama Yakob Sayuri pun langsung jadi pembahasan dimedsos X karena, salah satu akun @unmag dikutip Senin (18/11) perlihatkan satu foto, pemain Timnas Indonesia ..
Indonesia dan Brasil Sepakati Kerja Sama Senilai Rp42 Triliun, Prabowo: Ini Komitmen Kita untuk Pembangunan Berkelanjutan

Indonesia dan Brasil Sepakati Kerja Sama Senilai Rp42 Triliun, Prabowo: Ini Komitmen Kita untuk Pembangunan Berkelanjutan

Prabowo menyebut, kerja sama Indonesia dan Brasil merupakan komitmen untuk mencapai pembangunan berkelanjutan dan meningkatkan hubungan antar negara.
Kekecewaan Eliano Reijnders Ditebus Suporter Timnas Indonesia, Pratama Arhan Sampai Terkejut Lihat Fans Garuda Ramai-ramai Lakukan...

Kekecewaan Eliano Reijnders Ditebus Suporter Timnas Indonesia, Pratama Arhan Sampai Terkejut Lihat Fans Garuda Ramai-ramai Lakukan...

Pratama Arhan terkejut usai lihat Eliano Reijnders banjir dukungan dari suporter Garuda usai dirinya dicoret dari Timnas Indonesia oleh Shin Tae-yong.
Trending
Terpopuler: Pratama Arhan Jadi Sorotan Penuh Media Jepang, hingga Psikolog Bongkar Penyebab Perubahan Drastis Putri Anne Usai Bercerai dari Arya Saloka

Terpopuler: Pratama Arhan Jadi Sorotan Penuh Media Jepang, hingga Psikolog Bongkar Penyebab Perubahan Drastis Putri Anne Usai Bercerai dari Arya Saloka

Kabar terpopuler: Pratama Arhan jadi sorotan penuh media Jepang, hingga Psikolog bongkar penyebab perubahan drastis Putri Anne usai bercerai dari Arya Saloka.
FIFA Siap Beri Keuntungan Besar untuk Timnas Indonesia di Laga Kontra Arab Saudi dengan Syarat Begini, Shin Tae-yong Bisa Tersenyum

FIFA Siap Beri Keuntungan Besar untuk Timnas Indonesia di Laga Kontra Arab Saudi dengan Syarat Begini, Shin Tae-yong Bisa Tersenyum

Induk Organisasi Sepak Bola Internasional (FIFA) siap memberikan keuntungan besar untuk Timnas Indonesia di laga kontra Arab Saudi.
Sifat Asli Eliano Reijnders Dibocorkan Manajer Timnas Indonesia usai Kerap Dicampakkan Shin Tae-yong, Adik Tijjani Reijnders Itu Ternyata...

Sifat Asli Eliano Reijnders Dibocorkan Manajer Timnas Indonesia usai Kerap Dicampakkan Shin Tae-yong, Adik Tijjani Reijnders Itu Ternyata...

Manajer Timnas Indonesia, Sumardji baru-baru ini telah membocorkan sifat asli Eliano Reijnders usai dua kali dicoret oleh pelatih Shin Tae-yong dari skuad Garuda.
Calvin Verdonk Ceritakan Suasana di Ruang Ganti Usai Timnas Indonesia Kalah dari Jepang: Kami Semua...

Calvin Verdonk Ceritakan Suasana di Ruang Ganti Usai Timnas Indonesia Kalah dari Jepang: Kami Semua...

Calvin Verdonk menceritakan bagaimana suasana di ruang ganti usai Timnas Indonesia kalah dari Jepang 0-4.
Media Vietnam Terheran-heran dengan Timnas Indonesia, Usai Kalah Lawan Jepang kok Masih Lanjut...

Media Vietnam Terheran-heran dengan Timnas Indonesia, Usai Kalah Lawan Jepang kok Masih Lanjut...

Media Vietnam komentari langkah Timnas Indonesia usai kalah telak lawan Jepang, skuad Shin Tae-yong kini sedang persiapkan diri untuk menang lawan Arab Saudi.
Keputusan FIFA Bikin Timnas Indonesia Sulit Menang Lawan Arab Saudi di GBK, Kata Media Vietnam Mustahil...

Keputusan FIFA Bikin Timnas Indonesia Sulit Menang Lawan Arab Saudi di GBK, Kata Media Vietnam Mustahil...

Media Vietnam sebut Timnas Indonesia akan sulit menang lawan Arab Saudi akibat keputusan FIFA ini, peluang skuad Shin Tae-yong menang lawan Arab Saudi kecil?
Respons Berkelas Tijjani Reijnders saat Tahu Jika Eliano Reijnders Belum Dipercaya oleh Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Respons Berkelas Tijjani Reijnders saat Tahu Jika Eliano Reijnders Belum Dipercaya oleh Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Bintang AC Milan Tijjani Reijnders akhirnya memberikan respons tegas setelah tahu adiknya yakni Eliano Reijnders sulit dapat menit bermain di Timnas Indonesia
Selengkapnya
Viral